Anda di halaman 1dari 45

Pola Hereditas

(hukum Mendel)
Time For Discussion 
1. Jelaskan eksperimen yang dilakukan Gregor Mendel
(gambar 1)
2. Jelaskan istilah gen, alel, genotipe dan fenotipe.
3. Bagaimana bunyi hukum Mendel I, Apa yang dimaksud
dengan penyilangan monohybrid serta berapa hasil
akhir fenotipe dan genotipe?
4. Bagaimana bunyi hukum mendel II, Apa yang
dimaksud dengan penyilangan dihybrid serta berapa
hasil akhir fenotipe dan genotipe? gambar 1
5. Tentukan gamet dari sifat genotype berikut
a. AaBbCc
b. AABBCcDdEe
Eksperimen Gregor Mendel
Gen, alel, fenotipe, dan genotipe

• DNA + protein = kromosom • Alel adalah versi alternative gen yang


• Gen adalah fragmen DNA di dalam menjelaskan adanya variasi pada suatu sifat
kromosom • Fenotipe, penampakan organisme secara
• Letak suatu gen dalam kromosom disebut fisik
lokus • Genotipe, penyusun genetiknya
Hukum mendel I dan monohybrid
• Hukum Mendel I, mengenai kaidah
pemisahan alel pada waktu pembentukan
gamet. Pada pembentukan gamet terjadi
segresi (pemisahan alel secara bebas).
• Monohibrid, perkawinan yang
menghasilkan pewarisan satu karakter
dengan dua sifat beda.
• Fenotipe
ungu : putih
3 : 1
• Genotipe
UU : Uu : uu
1 : 2 : 1
Hukum Mendel II dan dihybrid
• Hukum Mendel II, hukum
penggabungan bebas (the mendelian
law of independent)
• Dihibrid, perkawinan yang
menghasilkan pewarisan dua
karakter yang berlainan
• Fenotipe
BB kuning : BB hijau : BK kuning : BK
hijau
9 : 3 : 3 : 1
• Genotipe
B_KK : B_kk : bbK_ : bbkk
9 : 3 : 3 : 1
Hukum Mendel
• Hukum Pertama Mendel : Persilangan
Monohibrida
Hukum I Mendel menyatakan bahwa pada
waktu pembentukan gamet terjadi
segregasi (pemisahan) alel – alel suatu
gen secara bebas dari diploid menjadi
haploid. Terjadi hanya pada persilangan
monohibrida. Persilangan monohibrida
adalah perkawinan yang menghasilkan
pewarisan satu karakter dengan dengan
dua sifat yang berbeda.
Hukum Mendel
• Hukum Kedua Mendel : Persilangan
Dihibrida
Hukum Kedua Mendel menyatakan bahwa
pada waktu menentukan gamet, alel-alel
berbeda yang telah bersegregasi bebas akan
bergabung secara bebas membentuk
genotipe dengan kombinasi – kombinasi alel
yang berbeda. Hukum Kedua Mendel ini
dapat ditemukan pada persilangan dihibrida.
Persilangan Dihibrida adalah perkawinan
yang menghasilkan dua karakter yang
berlainan.
Back Cross dan Test Cross
• Backcross (silang balik) adalah persilangan antara F1
dengan induknya yang homozigot dominan atau
resesif.

• Testcross (uji silang) adalah persilangan antara suatu


individu yang tidak diketahui genotipnya dengan
induk yang genotipnya homozigot resesif. Testcross
digunakan untuk menguji heterozigitas suatu
persilangan. Misalnya Anda diberi segenggam biji
bulat, dan si pemberi tidak tahu pasti apakah biji
bulat itu homozigot atau heterozigot. Untuk dapat
mengetahuinya bisa dengan cara Testcross.
ATAVISME
۩ BATESON DAN PUNNET MENELITI MENGENAI SIFAT GENETIS PADA JENGGER
AYAM, YANG TIDAK HANYA DIATUR OLEH SATU GEN, TETAPI OLEH INTERAKSI 2
GEN

۩ ADA 4 MACAM BENTUK JENGGER AYAM, YAITU :


1. ROSE, genotipnya RRpp Chicken Varieties Phenotype
2. SINGLE, genotipnya rrpp Wyandotte Rose Comb

3. PEA, genotipnya rrPP Brahmas Pea Comb


4. WALNUT, genotipnya RrPp
Leghorns Single Comb
DIAGRAM PERSILANGAN ATAVISME PADA
AYAM BERJENGGER ROSE DENGAN
AYAM BERJENGGER PEA

P1 : ROSE >< PEA


RRpp rrPP

F1 : 100 % WALNUT
RrPp

F2 : WALNUT >< WALNUT


WALNUT : ROSE : PEA : SINGLE = 9 : 3 : 3 : 1
ANALISIS : WALNUT MERUPAKAN HASIL INTERAKSI GEN YANG
BERDIRI SENDIRI, SINGLE MERUPAKAN HASIL
INTERAKSI GEN RESESIF
Bab 5 Pola-Pola Hereditas

Interaksi Genetik — Atavisme


BAGAN HASIL PERSILANGAN AYAM WALNUT
DENGAN SESAMANYA :

FENOTIP GENOTIP FREKUENSI

Walnut R_P_ 9/16


Rose R_pp 3/16
Pea rrP_ 3/16
Single rrpp 1/16
EPISTASIS & HIPOSTASIS

∞ INTERAKSI ANTARA DUA ATAU LEBIH GEN


YANG MENGONTROL FENOTIP TUNGGAL

∞ SUATU FENOTIP DIPENGARUHI OLEH INTERAKSI


DUA GEN, MISALNYA GEN P UNTUK SIFAT
WARNA PUTIH DAN K UNTUK WARNA KUNING

∞ GEN P DAN K BUKAN ALEL, TETAPI KEDUANYA


DOMINAN TERHADAP ALELNYA, P DOMINAN
TERHADAP p DAN K DOMINAN TERHADAP k
Ж SEBUAH ATAU SEPASANG GEN YANG
MENUTUPI EKSPRESI GEN LAIN YANG BUKAN
ALELNYA DISEBUT GEN EPISTASIS, GEN YANG
TERTUTUPI DISEBUT GEN HIPOSTASIS

Ж MACAM-MACAM PERISTIWA EPISTASIS :

1. EPISTASIS DOMINAN

2. EPISTASIS RESESIF
EPISTASIS DOMINAN
GEN DOMINAN MENUTUPI KERJA GEN LAIN

§ CONTOH : WARNA BUAH LABU


§ GEN MUNCULNYA WARNA ‘W’ DOMINAN
TERHADAP GEN TIDAK MUNCULNYA WARNA ‘w’
§ GEN WARNA KUNING ‘G’ DOMINAN TERHADAP
GEN WARNA HIJAU ‘g’
- GEN W MENUTUPI EKSPRESI GEN G
§ JADI GEN W EPISTASIS TERHADAP GEN G DAN g
GENOTIP FENOTIP EKSPRESI GEN
Dominant white allele negates
9 W_G_ PUTIH
effect of G allele
Dominant white allele negates
3 W_gg PUTIH
effect of G allele
Recessive color allele allows
3 wwG_ KUNING
yellow allele expression
Recessive color allele allows
1 wwgg HIJAU
green allele expression
EPISTASIS RESESIF
GEN RESESIF M’PENGARUHI KERJA GEN DOMINAN LAIN

B : HITAM P1 : TIKUS HITAM >< TIKUS PUTIH


b : PUTIH BBCC bbcc
C : MENGATUR TIMBULNYA WARNA F1 : BbCc
TIKUS HITAM
c : PENGHAMBAT WARNA
F2 : BbCc >< BbCc
HITAM >< HITAM
9 B-C- = HITAM
3 bbC- = COKLAT
3 B-cc = PUTIH
1 bbcc = PUTIH
JADI GEN cc EPISTASIS THDP B & b
KRIPTOMERI
۞ TERSEMBUNYINYA SIFAT GEN DOMINAN APABILA GEN
DOMINAN TERSEBUT BERDIRI SENDIRI

۞ SEBALIKNYA, JIKA GEN DOMINAN TERSEBUT


BERINTERAKSI DENGAN GEN DOMINAN LAINNYA, MAKA
AKAN MUNCUL SIFAT YANG TERSEBUNYI TERSEBUT

۞ CONTOH : BUNGA Linnaria maroccana


DIAGRAM PERSILANGAN KRIPTOMERI PADA
Linnaria maroccana MERAH
DENGAN Linnaria maroccana PUTIH
P1 : ><

AAbb aaBB

F1 :

100 % AaBb
F2 ><

UNGU : MERAH : PUTIH = 9 : 3 : 4

GENOTIP FENOTIP FREKUENSI

A_B_ UNGU 9/16

A_bb MERAH 3/16

aaB_ PUTIH 3/16

aabb PUTIH 1/16


POLIMERI
₪ MERUPAKAN BENTUK INTERKASI GEN YANG
BERSIFAT KUMULATIF

₪ TERJADI AKIBAT INTERAKSI ANTARA DUA GEN ATAU


LEBIH, SEHINGGA DISEBUT PULA GEN GANDA

₪ ALEL GANDA BERBEDA DENGAN GEN GANDA

₪ PADA ALEL GANDA, SUATU FENOTIP DITENTUKAN


OLEH SATU GEN DENGAN LEBIH DARI SATU ALEL

₪ PADA GEN GANDA, SUATU FENOTIP TERJADI AKIBATNYA


BANYAKNYA GEN YANG BEKERJA SECARA KUMULATIF
DIAGRAM PERSILANGAN POLIMERI PADA
GANDUM BERBIJI MERAH TUA
DENGAN GANDUM BERBIJI PUTIH
P1 : BIJI MERAH >< BIJI PUTIH
M1M1M2M2 m1m1m2m2

F1 : 100 % BIJI MERAH (tdk semerah induknya)


M1m1M2m2

F2 : BIJI MERAH >< BIJI MERAH


MERAH : PUTIH = 15 : 1
ANALISIS : WARNA MERAH TUA BERARTI MENGANDUNG SEMUA
ALEL DOMINAN, DAN WARNA PUTIH MENGANDUNG ALEL
RESESIF, DAN GRADASI WARNA DISEBABKAN OLEH JUMLAH
ALEL DOMINANNYA
DIAGRAM PERSILANGAN
F1 DAN F2
GENOTIP FENOTIP FREK
MERAH
M1M1M2M2 1/16
TUA
M1M1M2m2 MERAH 2/16

M1m1M2M2 MERAH 2/16


MERAH
M1m1M2m2 6/16
MUDA
MERAH
M1m1m2m2 MUDA 2/16
SEKALI
MERAH
m1m1M2m2 MUDA 2/16
SEKALI
m1m1m2m2 PUTIH 1/16
MERUPAKAN ALEL YANG
DAPAT MENYEBABKAN
KEMATIAN BAGI INDIVIDU
YANG MEMILIKINYA

• KEMATIAN YANG TERJADI PADA


INDIVIDU DISEBABKAN KARENA
TUGAS GEN ASLINYA • ALEL LETAL TERJADI PADA KEADAAN
MENUMBUHKAN KARAKTER ATAU HOMOZIGOT
BAGIAN TUBUH YANG SANGAT
• KEADAAN HETEROZIGOT
PENTING
MENYEBABKAN SUBLETAL ATAU HIDUP
• MENYEBABKAN INDIVIDU ITU MATI SEHAT SAMPAI DEWASA
(PADA MASA EMBRIO ATAU SAMPAI
• ALEL LETAL TERBAGI MENJADI ALEL
BEBERAPA WAKTU SESUDAH
LETAL RESESIF DAN ALEL LETAL
DILAHIRKAN (SUBLETAL)
DOMINAN
CONTOH ALEL LETAL RESESIF :
• ALEL YANG DALAM KEADAAN 1. TANAMAN HIJAU (Gg) DISILANGKAN DENGAN
HOMOZIGOT RESESIF SESAMANYA MENGHASILKAN TANAMAN HIJAU
MENYEBABKAN KEMATIAN (GG DAN Gg) DAN TANAMAN ALBINO (gg) YANG
• PADA KEADAAN INI, INDIVIDU MATI, DENGAN PERBANDINGAN 3 : 1
HETEROZIGOT DAPAT HIDUP 2. SAPI DEXTER (Dd) DISILANGKAN DENGAN
NORMAL DAN TIDAK SAPI DEXTER (Dd) MENGHASILKAN SAPI
MENAMPAKKAN KELAINAN KERRY (DD) NORMAL, SAPI DEXTER (Dd), DAN
SAPI BULLDOG (dd) MATI, DENGAN
PERBANDINGAN 1 : 2 : 1

3. MEXICAN HAIRLESS

4. MANX CAT
SAPI DEXTER
SAPI KERRY
MEXICAN
HAIRLESS
MANX CAT
• ALEL YANG DALAM KEADAAN HOMOZIGOT
DOMINAN DAPAT MENYEBABKAN KEMATIAN
• INDIVIDU DALAM KEADAAN HETEROZIGOT DAPAT
MENGALAMI SUBLETAL ATAU DAPAT HIDUP SEHAT
HINGGA DEWASA
• CONTOH :
AYAM BERJAMBUL (Crcr) DISILANGKAN
SESAMANYA MENGHASILKAN AYAM DENGAN
GENOTIP CrCr DAN MATI, AYAM JAMBUL Crcr,
DAN AYAM NORMAL crcr, DENGAN
PERBANDINGAN 1 : 2 : 1
Interaksi Alel — Alel letal

Alel letal resesif


pada tumbuhan

Alel letal dominan


pada ayam
berjambul
TAUTAN

Gen tertaut
autosomal pada
Drosophila
TAUTAN (2)

Penurunan sifat tertaut seks


pada Drosophila
PINDAH SILANG

Pindah silang
mengakibatkan
rekombinasi
GOLONGAN DARAH MANUSIA
Golongan Darah Sistem MN
Golongan Darah Sistem ABO

Golongan Darah Sistem Rh


SIFAT-SIFAT YANG DIPENGARUHI SEKS

Kebotakan pada laki-laki


merupakan sifat yang
dipengaruhi seks
PENENTUAN JENIS KELAMIN

Penentuan Jenis
Kelamin Tipe XO
pada Belalang

Penentuan Jenis
Kelamin Tipe XY
pada Manusia
PENENTUAN JENIS KELAMIN (2)

Penentuan Jenis
Kelamin Lebah Madu

Penentuan Jenis
Kelamin Tipe ZW
pada Ayam
KELAINAN DAN PENYAKIT GENETIK PADA
MANUSIA
Kelainan dan penyakit
yang disebabkan alel
resesif autosomal

• Albino
• Anemia sel sabit
• Fibrosis sistik
• Galaktosemia
Bab 5 Pola-Pola Hereditas

KELAINAN DAN PENYAKIT GENETIK PADA


MANUSIA (2)
Kelainan dan penyakit
yang disebabkan alel
dominan autosomal

• Akondroplasia
• Brakidaktili
• Huntington
KELAINAN DAN PENYAKIT GENETIK PADA
MANUSIA (3)

• Buta warna
Kelainan dan penyakit yang • Distrofi otot
disebabkan alel resesif
• Hemofilia
tertaut kromosom seks X
•Sindrom fragile X

Anda mungkin juga menyukai