Anda di halaman 1dari 16

G

N
.E
R
I AN ,
M

KH W
A M A

A S E
R

G
D

T TOTU O
K

E WA N
V I NG
E
R IM B
I

B
FISHBONE DIAGRAM
TUGAS AKHIR TAHUN 2017

1. Pembuatan Catu Daya Reaktor Plasma dengan


Sistem Capasitor Discharge Ignition untuk
pereduksian Gas Carbon Monoksida oleh Wisnu
Saputro
2. Penentuan Flashover Voltage, Breakdown Voltage,
dan Tegangan Tarik Isolator Tebal 1 Milimeter dari
Bahan Resin Epoksi Konsentrasi 1 :800 oleh Faisal
Anggoro
3. Pengukuran Breakdown Voltage Gas ArCH4 dan LPG
untuk Aplikasi Surface Treatment Menggunakan
Teknik Lucutan Pijar oleh Refa Artika
Item Deskripsi

Judul Pembuatan Catu Daya Reaktor Plasma dengan Sistem Capasitor Discharge Ignition untuk
pereduksian Gas Carbon Monoksida

Penulis Wisnu Saputro

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Yadi Yunus, M.Eng

Review Telah dibuat pembangkit plasma dengan sistem CDI untuk pereduksian gas carbon monoksida.
Plasma dibangkitkan dalam reaktor plasma dengan konfigurasijenis pipa yang berisi gas emisi
kendaraan bermotor 100 cc. Pengujian dilakukan dengan memvariasikan putaran mesin yang
digunakan untuk menghasilkan pereduksian gas emisi.

Catatan 1. Optimalisasi kinerja reaktor perlu ditingkatkan


2. Diperlukan studi lebih komprehensif mengenai tegangan dadal pada isolasi tegangan
tinggi.
Item Deskripsi

Judul Penentuan Flashover Voltage, Breakdown Voltage, dan Tegangan Tarik Isolator Tebal 1 Milimeter dari Bahan Resin
Epoksi Konsentrasi 1 :800

Penulis Faisal Anggoro

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Yadi Yunus, M.Eng

Review Pengujian dilakukan untuk menentukan Flashover voltage, Breakdown voltage, dan tegangan tarik dari sample
yang telah dibuat. Diharapkan tegangan bisa mencapai 20 kV. Penelitian dilakukan di STTN BATAN dan Fakultas
Teknik UGM. Dari pengujian diperoleh tegangan flashover sebesar 36,5 kV, Tegangan breakdown sebesar 36,8
kV/mm dan Tegangan tarik sebesar 19,59 Mpa dengan regangan 10,53%

Catatan 1. Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut dengan kwalitas yang lebih baik dengan harga yang wajar dan mudah
didapat.
2. Pada saat pembuatan sample diperhatikan gelembung udara pada adonan.
TUGAS AKHIR TAHUN 2016

1. Rancang Bangun Kendali Solenoid Valve pada Simulator


Instrumen Pengelolah Air Ketel dengan Indikator TDS
Berbasis Arduino Oleh Muhammad Abdan’i Rathomi
Item Deskripsi

Judul Rancang Bangun Kendali Solenoid Valve pada Simulator Instrumen Pengelolah Air Ketel dengan Indikator TDS Berbasis Arduino.

Penulis Muhammad Abdan’i Rathomi

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Budi Suhendro, M.Kom

Review Telah dibuat kendali solenoid valve pad apengolahan air umpan ketel dengan indikator TDS berbasis arduino. Kemampuan alat
ini yaitu dapat mengaliri air dengan TDS <= 25 ppm akan mengalir melalui solenoid A dan TDS >25 ppm akan mengalir
melewati solenoid B. Besarnya nilai maksimum TDS (total dislove solid) air umpan ketel 25 ppm yang merupakan syarat untuk
bejana bertekanan 2351-2600 psig. Pemilihan air umpan berdasarkan nilai TDS untuk pengendalian solenoid secara automatis
dengan menggunakan arduino.

Catatan 1. Simulator kolom pengolahan air harus bersih agar pengukuran akurat
2. Pemasangan sensor dibuat rapi supaya tidak terjadi kesalahan pada saat pengukuran.
 
TUGAS AKHIR TAHUN 2015

1. Rancang Bangun Simulator Sistem Kelistrikan Sepeda Motor


Sebagai Alat Bantu Ajar Mahasiswa. Oleh Candra Andita
Apriana
2. Rancang Bangun Alat Sterilisasi Portable Berbasis Arduino.
Oleh Dita Nursafitri
3. Rancang Bangun SimulatorMotor Bakar Empat Langkah
Sebagai Alat Bantu Ajar. Oleh Vicky Rizma P
Item Deskripsi

Judul Rancang Bangun SimulatorMotor Bakar Empat Langkah Sebagai Alat Bantu Ajar.

Penulis Vicky Rizma P

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Yadi Yunus, M.Eng

Review Perancangan simulator motor bakar empat langkah digunakan sebagai alat bantu ajar. Pengujian yang dilakukan
diataranya kompresi, kebisingan, kapasitas mesin, konsumsi bahan bakar, stasioner motor bakar, dan suhu motor
bakar. Diperoleh hasil simulasi motor bakar dengan tekanan kompresi 100Kpa, putaran 2000 rpm, suhu mesin
343 Kelvin, dan mengkonsumsi bahan bakar sebanyak 1 liter dalam 38 Kilometer. Simulator telah dibuat dengan
kapasitas 100cc yang diletakkan pada meja panel statis dengan dimensi lebar 80 cm dan tinggi 184 cm.

Catatan 1. Simulator motor bakar ketika beroperasi mengeluarkan gas beracun


2. Saat dilakukan pengujian kompresi terjadi penurunan tekanan
Item Deskripsi

Judul Rancang Bangun Simulator Sistem Kelistrikan Sepeda Motor Sebagai Alat Bantu Ajar Mahasiswa.

Penulis Candra Andita Apriana

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Suyatno, M.Eng

Review Pembuatan simulator kelistrikan yang terdiri dari pembuatan sistem penerangan dan sistem pengapian. Pada sistem penerangan
meliputi lampu depan, lampu belakang, lampu rem, lampu sein, klakson dan lampu instrumen. Pada sistem pengapian meliputi
koil, busi dan CDI. Simulator telah berhasil dibuat dengan menggunakan sistem pengapian CDI-AC dan sistem penerangan dapat
berfungsi normal.

Catatan 1. Supaya lampu berpijar terang digunakan motor penggerak yang mempunyai putaran yang tinggi agar motor penggerak
tidak mudah panas.
2. Pada saat pengukuran seharusnya menggunakan baterai dengan kondisi baik
TUGAS AKHIR TAHUN 2014

1. Rancang Bangun Pengaturan Solenoid Valve pada Prototipe


Pengolahan Air Umpan Boiler Menggunakan Mikrokontroler
dengan Indikator TDS. Oleh Heru Winarso
2. Rancang Bangun Vibrator Screen untuk Mesh 5 x 5 cm
dengan Arah Gerakan Horisontal. Oleh Muhammad Ihsan
Fariza
3. Rancang Bangun Peraga Logika Dasar untuk Praktikum
Mekatronika. Oleh Itang Bangkit Nugrahanto
Item Deskripsi

Judul Rancang Bangun Pengaturan Solenoid Valve pada Prototipe Pengolahan Air Umpan Boiler Menggunakan
Mikrokontroler dengan Indikator TDS.

Penulis Heru Winarso

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Budi Suhendro, M.Kom

Review Penelitian ini dilakukan untuk menerapkan otomatisasi pengaturan valve-valve pada sebuah prototipe peraga
pengolahan air umpan boiler yang menggunakan nilai tds air sebagai input kontrol. Proses rancang bangun
terdiri dari pembuata sensor TDS yang merupakan kombinasi dari rangkaian osilator jembatan Wien, amplifier tak
membalik dan AC to DC converter, pembuatan program otomatisasi solenoid valve dan perakitan prototipe
peraga.

Catatan 1. Perlu dilakukan kalibrasi sensor TDS yang dibuat dengan standar yang telah ada.
2. Sensor TDS dibuat lebih rapi tanpa banyak kabel jumper.
Item Deskripsi

Judul Rancang Bangun Vibrator Screen untuk Mesh 5 x 5 cm dengan Arah Gerakan Horisontal

Penulis Muhammad Ihsan Fariza

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Suroso, M.Sc

Review Tujuan penelitian ini adalah melakukan rancang bangun vibrator screen untuk mesh 5 x 5 cm dengan arah horisontal dan
melakukan perhitungan kapasitas dan efisiensi alat. Pembuatan alat dimulai dengan perancangan alat yang terdiri dari
komponen, screen, dudukan, dan sistem penggerak. Proses pengujian alat dilakukan dengan memasukkan daun-daun kering
ke alat pencacah kemudian mengayak hasil cacahan untuk selanjutnya dihitung kapasitas alat dan efisiensinya.

Catatan 1. Perlu dilakukan penelitian lanjutan mengenai desain ayakan, variasi kecepatan dan sudut pengayakan agar didapatkan
hasil yang lebih maksimal
2. Penggunaa alat vibrator screen ini dapat diperluas untuk berbagai macam penelitian dengan mengganti besar mesh
ayakan.
Item Deskripsi

Judul Rancang Bangun Peraga Logika Dasar untuk Praktikum Mekatronika.

Penulis Itang Bangkit Nugrahanto

Pembimbing 1. Totok Dermawan, M.Eng


2. Dwi Priyantoro, M.Si

Review Telah dibuat rancang bangun peraga logika daasar untuk praktikum mekatronika. Tujuannya adalah membuat
alat peraga gerbang logika dan timer/counter dengan menggunakan seven segmen. Rancang bangun dilakukan
dengan melakukan perancangan desain PCB, perancangan chasing, perakitan IC 7408 (AND), IC 7432 (OR),
IC7404 (NOT), IC 7400 (NAND) IC 7402 (NOR), IC 7486 (EXOR), seven segmen dan perlengkapan dalam PCB.
Kemudian dlakukan pengujian rangkaian, Hasil dari pembacaan dicocokan ke tabel kebenaran gerbang logika

Catatan 1. Casing yang dibuat terlalu tipis


2. Cairan lem pada casing masih tertinggal.
3. Diperhatikan desain PCB agar alur yang dibuat benar-benar sesuai
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai