Anda di halaman 1dari 20

Manajemen Konstruksi

Project Risk Management


Modul ke:

11
Fakultas
FAKULTAS TEKNIK
PERENCANAAN DAN
DOSEN : Ir. Ernanda Dharmapribadi, MM
DESAIN ernanda.99@gmail.com
Program Studi
TEKNIK SIPIL
www.mercubuana.ac.id
Mapping Knowledge Area & Process
• Manajemen resiko merupakan salah satu knowledge area yang terjadi dalam
setiap tahapan proses manajemen proyek. Bandingkan dengan knowledge
area lainnya dalam tabel di bawah ini
Risk Management Overview
Suatu proses yang systimatis didalam mengidentifikasi,
menganalisis dan menyelesaikan masalah risiko yang akan
terjadi pada proyek, termasuk memaksimalkan probabili-
tas dan konsekuensi dari kejadian yang positif dan
meminimalkan probabilitas dan konsekwensi dari kejadian
yang kurang baik terhadap tujuan proyek (PMBOK ed
2004)

Risiko diukur dengan melihat konsekuensi yang


mungkin terjadi, dan besarnya probabilitas terjadinya
risiko . Sehingga konsep Risiko selalu mencakup dua
elemen yaitu frekuensi /probabilitas dan konsekuensi

Risiko adalah efek kumulatif dari pada kemungkinan-


kemungkinan adanya uncertainty (ketidak pastian)
yang akan berdampak positif atau negatif terhadap
sasaran proyek
Perencanaan Manajemen Resiko

1 Risk Management Planning

2 Risk Identification

3 Qualitative Risk Analysis

4 Quantitative Risk Analysis

5 Risk Response Planning

6 Risk Monitoring & Control


Risk Breakdown Structure
BREAKDOWN STRUCTURE OF IDENTIFIED RISKS
CORPORATE & CONSTRUCTION PROJECT

TOTAL RISK

ECONOMIC RISK CONTRACTUAL RISK POLITICAL RISK CONSTRUCTION RISK MANAGEMENT RISK

Failure of Uncertainty
Inflation Invironmental Productivity
Payment In Labor

Labor Owner Air Availability Labor

Material Contractor Noise Skill Equipment

Uncertainty In
Equipment Delay Disputes Water Quality Control
Equipment

Coordination
Energy Shortage Public Disorder Breakdown Safety
Failure

Financial Demonstration
Owner Availability Mistakes
Uncertainty s

Owner/ Uncertainty In Management


Contractor War
Customer Material Competence

Government Act Variation In


Contractor Change orders Shortage
and Regulations Quality

Tax rate
Designer Delay Protectionr
Changes

Curency Design
Permit Availabilities
Fluctuation Changes

Delay Site
Labor Disputes
Access

Wideman R.Max Permit

Title
Identifikasi Resiko
Risk
Management

Risk
Identification

External External Internal Technical Legal Financial


Unpredictable Predictable Non Technical

 Unpaid Project
 Management  Change in Technology  Licences
 Regulatory  Market Risks  Wrong in
 Schedule  Performance  Patent Rights
 Natural Hazards  Operational Making Cash
 Cost  Risk Specific to  Contractual
 Postulated  Environmental Impacts Flow Prediction
 Cash Flow Technology  Outsider Suit
Events  Social Impacts  Loss of Potential  Design  Force Majeure
 Side Effecs  Inflation  Uncertainty in Labor  Sheer Size or Complexity  Government Act and
 Completion  Demonstration/ People Claim (Availability, Skill) of Project Regulation
 Energy shortage  Financial Uncertainty  Uncertainty in Material  Quality Control  Construction Permits
 War  Failure of Payment  Coordination Failure  Defective Construction
 Terrorist Act  Government Act and  Project Delay  Safety
 Monetary Crisis Regulation (Tax Ratio and  Labor Importation Cost  Productivity
Permits)  Work Accident Cost  Design Change
 Uncertainty in Equipment  Unsuitable Method
(Availability)  Wrong to Read
 Delay of Site Access (Permits) Specification
 Currency Fluctuation/changes  Wrong to Calculate Unit
 Limited Number of Sub Con Price
 NSC (Nominated Sub  Wrong in Interpretating of
Contractor) Scope of work.
Perencanaan Manajemen Resiko

Suatu proses dari memutuskan bagaimana melakukan


pendekatan , merencanakan dan melaksanakan kegiatan
manajemen risiko terhadap suatu proyek.
Hal ini penting untuk menjamin bahwa tingkatan, jenis dan
kelayakan dari manajemen risiko setara dengan risiko dan
kepentingan proyek pada suatu organisasi, menyediakan
sumberdaya dan waktu yang cukup terhadap kegiatan
manajemen risiko dan untuk menetapkan dasar diterimanya
evaluasi risiko.
Perencanaan Manajemen Resiko

Risk management Plan termasuk berikut


ini :
 Methodology
 Role and responsibilities
 Budgeting
 Timing
 Risk Categories
 Definitions of risk probability and
impact
 Probability and impact matrix
 Revised stakeholders’ tolerances
 Reporting formats
 Tracking
Identifikasi Resiko
Menentukan risiko yang mungkin berdampak pada proyek dan
dokumen dari karakteristiknya.
Partisipan didalam kegiatan risk identifikasi : Project Manager,
Project Team members, risk management team (jika sudah
ada), Expert dari luar team proyek, customers, end users,
Project Manager lain, stakeholders, Risk Mgt, expert.
Risk Identification dilakukan dengan proses berulang ulang,
sebab risiko baru mungkin dapat timbul sepanjang kemajuan
proyek melalui life cycle
Identifikasi Resiko
Analisa Kualitatif
Methode untuk membuat prioritas identifikasi risiko .
Organisasi dapat meningkatkan kinerja proyek secara efektif
dengan fokus pada risiko prioritas-tinggi dengan
menggunakan probabilitas kejadiannya, dan dampak
terhadap tujuan proyek jika risiko benar terjadi.
Analisa Kualitatif
Analisa Kualitatif
Analisa Kualitatif
Analisa Kuantitatif

Suatu proses dengan analisis numeric terhadap pengaruh


sasaran proyek yang risikonya teridentifikasi.
Dilaksanakan pada risiko yang telah dibuat prioritas dari
proses Qualitative Risk Analysis.
Proses menggunakan teknik Monte Carlo simulation dan
Decision tree analysis
Analisa Kuantitatif
Rencana Penanggulangan Resiko
Suatu proses mengembangkan suatu pilihan dan menentukan suatu
tindakan dalam meningkatkan peluang dan mengurangi ancaman
terhadap sasaran proyek.
Hal ini meliputi identifikasi dan memberikan tugas kepada individu
atau kelompok untuk mengambil tanggung jawab terhadap masing-
masing tanggapan risiko yang telah disetujui. Proses ini memastikan
bahwa risiko yang diidentifikasi adalah dengan baik dan tepat.
Efektivitas dari perencanaan tanggapan akan secara langsung
menentukan apakah ada peningkatan atau pengurangan risiko
proyek.
Rencana Penanggulangan Resiko

.1. Strategies for negative risk or threats

Ada 3 strategi pada umumnya berhubungan dengan


ancaman atau risiko yang berdampak negatif pada
sasaran proyek jika risiko tersebut terjadi.Al:
 Avoid
 Transfer
 Mitigate

.2. Strategies for positive risk or


opportunities
Ada 3 tanggapan yaitu saran yang berhubungan
dengan dampak positif dari sasaran proyek al:
 Exploit
 Share
 Enhance
Monitor Resiko

Monitor dan mengendalikan resiko adalah proses antisipasi


atas resiko baru yang mungkin akan timbul. Menganalisa
ulang resiko yang ada, monitor pemicu terjadinya resiko,
review penanggulangan resiko dan evaluasi atas
efektifitasnya
Daftar Pustaka

• Iman Soeharto, Manajemen Proyek, dari konseptual sampai


operasional, Penerbit Erlangga, 1997

• Budi Santosa, Manajemen Proyek, Konsep & Implementasi, Penerbit


Graha Ilmu, 2009

• Ahuja Hira, Project Management, Techniques in Planning & Controlling


Construction Project, John Willey & Sons, 1994

• Husen Abrar, Manajemen Proyek, Penerbit Andi, 2011

• A Guide to The Project Management Body of Knowledge, fifth edition,


Project Management Institute Inc, 2013

Anda mungkin juga menyukai