Anda di halaman 1dari 11

 Difraksi merupakan

pembelokan cahaya di
sekitar suatu
penghalang /suatu
celah.

1
MACAM-MACAM DIFRAKSI
DIFRAKSI FRESNEL DIFRAKSI FRAUNHOFER

Pola difraksi diamati di tempat yang Pola difraksi diamati di tempat yang
tidak jauh dari sumber. Sinar yang jauh dari sumber. Sinar yang terlibat
terlibat dalam proses difraksi tidak dalam proses difraksi semuanya
sejajar sejajar

Difraksi Fresnel dilakukan oleh: Difraksi franhouver dilakukan oleh:


1. lubang bulat 1. Celah tunggal (single slit)
2. celah persegi 2. Dua celah sempit
3. penghalang berbentuk piringan 3. Kisi (celah banyak)
4. penghalang berbentuk lancip
(tajam)

Jika sebuah difraksi fresnel ditempatkan lensa cembung pada sinar yang
masuk dan sinar yang keluar dari celah maka sinar dianggap sejajar dan
disebut sebagai difraksi faunhofer.

2
Difraksi Fresnel Difraksi Fraunhofer real

Difraksi Fraunhofer ideal


3
Prinsip Huygens-Fresnel
 Prinsip Huygens-Fresnel : setiap titik dari muka-muka gelombang yang tidak
terganggu, pada saat tertentu bertindak sebagai sumber muka-muka
gelombang speris kedua. Amplitudo medan optik (listrik/magnet) di suatu
titik merupakan superposisi dari muka-muka gelombang speris tadi.
 Jika panjang gelombang (λ) lebih besar dibandingkan dengan lebar celah (d),
maka gelombang akan disebar keluar dengan sudut yang cukup besar.

4
DIFRAKSI FRANHOUVER

Pola difraksi yang tampak pada layar jika layar


diletakkan pada jarak yang cukup jauh dari celah. Difraksi
semacam ini disebut dengan difraksi Franhoufer. Difraksi
Franhoufer cenderung lebih mudah ditangani dibanding
difraksi Fresnel, yang sebentar lagi kita bahas.

5
Jika layar semakin didekatkan dengan
celah maka pola difraksi akan mengalami
perubahan seperti tampak pada Gambar 2.3.

6
DIFRAKSI FRAUNHOFER OLEH CELAH TUNGGAL

 Difraksi Franhoufer pada


gelombang cahaya
menggunakan celah yang
memiliki ukuran lebih besar
dibanding panjang gelombang
cahaya. Cahaya dibelokkan
dengan sudut θ relatif
terhadap cahaya datang.

7
D. DIFRAKSI FRAUNHOFER OLEH CELAH TUNGGAL

8
9
 Jika jarak celah ke layar l jauh lebih besar dari lebar
celah a (l >> a), maka sudut θ sangat kecil, sehingga sin θ
= tan θ = p/l (Pada gambar awal p = y.).

10
Pola difraksi Franhoufer celah
tunggal yang tampak pada layar.

11

Anda mungkin juga menyukai