Anda di halaman 1dari 18

Yudhie Tanta

PROYEKSI ANGIOGRAFI KORONER


Angiografi Koroner

 Tujuan angografi koroner : visualisasi detail


arteri koroner, cabangnya, dan kolateral (bila
ada)  data yang cukup untuk
merencanakan pengobatan penyakit jantung
koroner.
 Pemeriksaan angiografi koroner standar
visualisasi pangkal hingga ujung dari 3 arteri
koroner mayor dan cabang-cabangnya
minimal pada 2 proyeksi yang berbeda
 Frame rate : minimal 15 frame/sec
Arteri koronaria

Septal
branch
C- Arm

Image
intensifier

Beam
Nomenklatur

 Posisi A-P : Image intensifier berada tepat di


atas dada pasien. Sinar X- Ray dipancarkan
secara tegak lurus dari bawah ke atas
(posterior ke anterior pasien)
 Posisi RAO : image intensifier berada pada
sisi kanan pasien
 Posisi LAO : image intensifier berada pada sisi
kiri pasien
Nomenklatur

 Posisi cranial : image intensifier diputar ke


arah kepala pasien
 Posisi caudal : image intensifier diputar ke
arah kaki pasien

Posisi cranial  baik untuk memvisualisasi LAD


Posisi caudal  baik untuk memvisualisasi LCx
Left Coronary Artery

 Left Main Coronary Artery


AP view  LM nampak paling jelas secara
perpendikuler pada posisi ini. Namun
bifurkasi LAD dan LCx tidak jelas.
LAO-caudal (Spider)  LM agak
foreshortened, namun bifurkasi nampak LAD
dan LCx nampak jelas.
Left Coronary Artery

 Left Circumflex
RAO caudal  view terbaik untuk
mengevaluasi LCx, bagian proksimal LCx
mungkin agak foreshortened.
LAO caudal (Spider)  bagian proksimal dan
mid LCx terlihat jelas.
Left Coronary Artery

 Left Anterior Descending


RAO cranial  bagian mid dan distal LAD
serta cabang2 septal terlihat jelas secara
perpendikuler, bagian proksimal overlapped
dengan LCx dan cabang2 diagonal LAD.
LAO cranial  bagian proksimal LAD terlihat
jelas secara perpendikuler, bifurkasi cabang2
diagonal terlihat jelas, bagian mid dan distal
LAD terlihat jelas namun agak foreshortened,
cabang2 septum foreshortened.
Right Coronary Artery

 AP- cranial  bagian proksimal RCA terlihat


jelas, bagian distal dan PDA (bila right
dominant) terlihat jelas, bagiam mid
foreshortened
 LAO-cranial  bagian mid terlihat jelas
secara perpendikuler, bifurkasi PDA terlihat
jelas.
 RAO-cranial  bagian mid terlihat jelas
secara perpendikuler

Anda mungkin juga menyukai