Anda di halaman 1dari 21

Kuantitas dan Kualitas Sinar-X

Fisika Radiasi
Pengantar
X – ray
emission

Kuantitas Kualitas
Sinar-X Sinar-X
Kuantitas sinar-X

 Kuantitas sinar-X adalah pengukuran


jumlah photon sinar-X dalam berkas utama.
 Kadang disebut juga output sinar-X,
intensitas atau exposure.
 Satuan dari kuantitas sinar-X adalah
Roentgen (R).
 Faktor yang berpengaruh secara langsung
adalah mAs, kVp, jarak dan filter
X – ray
Kuantitas
emission
mAs

kVp Faktor
affecting
Distance

Filtration
kualitas
Kuantitas sinar-X
Pengaruh mAs terhadap kuantitas sinar-X
Pengaruh kVp terhadap kuantitas sinar-X
Pengaruh kVp terhadap kuantitas sinar-X
Pengaruh jarak terhadap kuantitas sinar-X
Berbanding terbalik dengan kuadrat jarak dari
target pada tabung sinar-X
Kualitas Sinar-X
 Kualitas sinar-X adalah pengukuran kemampuan
berkas sinar-X untuk menembus obyek.
 Daya tembus digambarkan sebagai jarak berkas
sinar-X melewati obyek/materi.
 Satuan kualitas sinar-X disebut Half-value layer
(HVL).
 HVL dari berkas sinar-X adalah ketebalan bahan
penyerap yang digunakan untuk mereduksi
intensitas (kuantitas) sinar-X menjadi setengah
dari nilai sebenarnya.
 Faktor yang berpengaruh langsung adalah kVp
dan filter.
Kualitas Sinar-X

X – ray
emission

kualitas

Faktor
KVp
affecting

Filter

Kuantitas
Kualitas Sinar-X
 Kualitas sinar-X diidentifikasikan secara
numeric dengan HVL.
 HVL dipengaruhi oleh kVp dan penambahan
filtrasi pada useful beam. Oleh karena itu
kualitas sinar-X juga dipengaruhi oleh kVp dan
filtrasi
Proses pengukuran HVL
Proses pengukuran HVL
Hubungan faktor eksposi dengan kuantitas dan
kualitas sinar-X
kVp (Kilo Voltage Peak)

 Dalam radiografi kVp mempengaruhi :


 Kemampuan berkas sinar-x dalam menembus
bahan
 Kontras radiografi
 Dosis radiasi pada pasien
Pengaruh filter terhadap kualitas sinar-X

 Pengertian filter adalah suatu bahan yg dapat


meningkatkan kehomogenitasan energi radiasi
yg dipancarkan oleh anoda tabung tanpa
absorpsi.
 Menentukan kualitas berkas dan intensitas
 Bahan filter yg digunakan berfungsi utk
mengurangi dosis radiasi yg diterima pasien dan
meningkatkan kualitas radiasi
Lanjutan Filter ….

 Dalam pemeriksaan radiografi berkas sinar-X


diserap oleh 3 permukaan penyerap yaitu :
1. Rumah tabung dan komponen didalamnya
2. Lembaran logam yg ditempatkan pd jalur
keluarnya berkas sinar-X
3. Tubuh pasien

Anda mungkin juga menyukai