Anda di halaman 1dari 13

Cara

pemberian
obat

Oleh:
Yani Nurhayani, S.Kep.,Ners.,M.Kep
Sebutkan rute
pemberian obat ?
Rute pemberian obat
Menentukan jumlah dan kecepatan obat yg masuk
ke dlm tubuh, penentu keberhasilan terapi/
kemungkinan timbulnya efek yg merugikan
(Dermawan, 2015).
Ada 2 rute pemberian obat:
1. Enteral
2. Parenteral
1. Jalur Enteral: pemberian obat melalui
saluran gastrointestinal (GI track), seperti:
oral, sublingual, bukal, rektal
2. Jalur Parenteral : pemberian obat melalui
transdermal (topikal), injeksi, endotrakeal
(ke dlm trakea menggunakan endotrakeal
tube), dan inhalasi.

ETT
Sebutkan cara
pemberian obat ?
Cara pemberian obat
a. Obat oral: melalui mulut ke dlm saluran cerna, misal : tablet,
kapsul, serbuk, dll.
b. Obat sublingual: obat diletakan di bawah lidah, misal: tablet
hisap
c. Parenteral: obat yg disuntikan melalui kulit ke aliran darah,
baik secara IC, IV, SC dan IM misal : injeksi antibiotik
d. Perektal: melalui rektum/ anus, misal mikrolax sup, diazepam
rektal, dll
e. Intra kardial : Langsung ke organ jantung
f. Intra peritoneal : melalui selaput perut
Deskripsi Keuntungan Kerugian
Aerosol Langsung masuk ke Iritasi pd mukosa paru2
- Partikel halus/ paru2 / saluran pernafasan,
tetesan yg dihirup memerlukan alat
khusus, pasien hrs
sadar
Bukal Tidak sukar, tidak tdk Tdk dpt utk obat yg
- Obat diletakkan perlu steril dan rasanya tdk enak, dpt
diantara pipi dgn efeknya cepat terjadi iritasi di mulut,
gusi, obat pasien hrs sadar, dan
diabsorpsi hanya bermanfaat utk
menembus obat yg sangat
membran nonpolar
Deskripsi Keuntungan Kerugian
Inhalasi Pemberian dpt Hanya berguna utk
- Obat bentuk terus- menerus obat yg dpt
gas di hirup/di walaupun pasien berbentuk gas pd
inhalasi tdk sadar suhu kamar, dpt
terjadi iritasi pd
saluran pernafasan
Intramuskular Absorpsi cpt, dpt Perlu prosedur
- Obat di diberikan kpd steril, sakit, dpt
injeksikan ke pasien sadar dan terjadi iritasi pd
dlm otot tdk sadar tempat injeksi
Deskripsi Keuntungan Kerugian
Intravena Obat cpt masuk Perlu prosedur
- Obat yg dan bioavaibilitas steril, sakit, spt
dimasukkan k 100% (obat diserap terjadi iritasi pd
dlm vena tubuh) tempat injeksi,
resiko terjadi kadar
obat yg tinggi kalau
diberikan terlalu cpt
Subkutan Pasien dpt dlm Perlu prosedur
- Obat yg keadaan sadar/ tdk steril, sakit, dpt
diinjeksikan di sadar terjadi iritasi lokal di
bawah kulit tmpt injeksi
Deskripsi Keuntung Kerugian
an
Oral Mudah, Rasa yg tdk enak dpt
- Obat ditelan ekonomis, mengurangi kepatuhan,
n diabsorpsi tdk perlu kemungkinan dpt
dilambung / steril menimbulkan iritasi
usus halus lambung dan usus,
menginduksi mual dan
pasien hrs dlm keadaan
sadar.
Absorpsi dpt terganggu dgn
adanya makanan
Deskripsi Keuntungan Kerugian
Sublingual Mudah, tdk perlu Tdk dpt utk obat yg
- Obat terlarut steril, obat cpt masuk rasanya tdk enak, dpt
dibawah lidah ke sirkulasi sistemik terjadi iritasi di mulut,
dan diabsorpsi pasien hrs sadar, hanya
menembus bermanfaat utk obat yg
membran sangat larut lemak
Transdermal/ Obat dpt menembus Hanya efektif utk zat yg
topikal kulit secara kontinu, larut lemak, irirtasi lokal
- Obat di absorpsi tdk perlu steril , obat dpt terjadi
di kulit dpt langsung ke
pembuluh darah

Anda mungkin juga menyukai