Anda di halaman 1dari 20

ASISTENSI FARMAKOTERAPI 3

Ari Susiana W, M.Sc., Apt

UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA


FAKULTAS ILMU - ILMU KESEHATAN
PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI
PENDAHULUAN
• Pelayanan kefarmasian saat ini telah semakin berkembang selain
berorientasi kepada produk (product oriented) juga berorientasi kepada
pasien (patient oriented). Dalam 10 tahun ke depan berbagai tuntutan yang
ada di masyarakat menjadi tantangan untuk pengembangan dunia
kefarmasian seperti : Pharmaceutical care yaitu obat sampai ketangan
pasien dalam keadaan baik, efektif dan aman disertai informasi yang jelas
sehingga penggunaannya tepat dan mencapai kesembuhan; timbulnya
penyakit baru dan perubahan pola penyakit yang memerlukan pencarian
obat baru atau obat yang lebih unggul ditinjau dari efektivitas dan
keamanannya.
• Farmasis sebagai partner dokter menjadikan farmasis untuk dapat
menguasai lebih mendalam ilmu farmakologi klinis dan farmakoterapi.
Farmasis sebagai penanggung jawab pelayanan obat di apotek, rumah sakit,
pedagang besar farmasi, puskesmas dan klinik, harus menguasai
farmakoterapi. Sehingga pengobatan yang diberikan kepada pasien dapat
sesuai pada masing-masing kondisi pasien. Farmasis juga harus dapat
menjadi problem solver dalam menyelesaikan masalah pengobatan dengan
mengutamakan keselamatan pasien dan meminimalkan resiko pengobatan
penyakit pasien.
• Praktikum Farmakoterapi III ini melatih mahasiswa untuk dapat belajar
menyelesaikan permasalahan pengobatan pada berbagai gangguan
kesehtan. Mahasiswa diberikan beberapa kasus dan dilatih untuk dapat
menganalisis kasus tersebut serta dapat memberikan solusi pengobatan
terbaik pada pasien.
• KASUS yang diberikan meliputi Nyeri, penyakit syaraf (stroke, vertigo,
migren), psikiatrik (ggg kejiwaan seperti depresi, bipolar, ansietas, dll),
Penyakit saluran pencernaan (GERD, PUD), Multiple Sklerosis, Miatenia
gravis.
LEARNING OUTCOME
Pada pembelajaran praktikum farmakoterapi III, learning outcome yang
diharapkan adalah sebagai berikut:
1. Mampu mengidentifikasi masalah terkait obat dan alternatif solusinya yang
menjamin keselamatan dan peningkatan kualitass hidup pasien serta
dengan standar pelayanan kefarmasian (KK1)
2. Mengetahui konsep dasar patofisiologi (P1)
3. Mengetahui dan menguasai konsep mekanisme aksi obat dan nasib obat di
dalam tubuh (P2)
4. Mengetahui dan menguasai konsep pengobatan rasional (P3)
5. Menguasai konsep pengobatan evidance-based (P4)
IDENTITAS MATKUL & DOSEN PENGAMPU
Nama Mata Kuliah : FARTER 3
Kode Mata Kuliah : FA028

Bobot SKS : 2 SKS terdiri dari pembelajaran teori 1SKS & Praktikum 1 SKS

Semester : V(Ganjil)

Prasyarat : -

Koordinator : Ari Susiana W, M.Sc.,Apt

Dosen Pengampu : 1. Ari Susiana Wulandari, M.Sc.,Apt


2. Eva Nurinda, M.Sc.,Apt
3. Daru Estiningsih, M.Sc., Apt
4. Rizal Fauzi, M.Clin Pharm., Apt
5. Nurul Kusumawardani, M.Farm., Apt
6. Eliza Dwinta, M.Pharm.,Sci., Apt
KETENTUAN UMUM
 Durasi dan jumlah SKS yang harus ditempuh :1 SKS Praktikum Farmakoterapi III adalah
setara dengan 170 menit yang terdiri atas 1 x 120 menit dikerjakan di laboratorium dan 1 x
50 menit tugas mandiri.
 Pembelajaran Praktikum Farmakoterapi III dimulai dengan asistensi, dimana pada saat
asistensi akan dipaparkan secara menyeluruh konsep pembelajaran Praktikum
Farmakoterapi III selama 1 semester.
 Pada pertemuan selanjutnya, yaitu sebanyak 12 kali pertemuan tatap muka dilakukan di
laboratorium. Mahasiswa akan diberikan kasus untuk didiskusikan bersama dengan teman
sekelompoknya dan mempresentasikannya di depan kelas.
 Mahasiswa wajib membuat makalah sesuai dengan topik masing-masing kelommpok, dan
menyerahkannya ke Dosen setiap selesai presentasi.
 Format halaman sampul dan isi makalah seperti yang tercantum pada buku petunjuk
praltikum ini.
 Responsi Praktikum Farmakoterapi III akan dilakukan pada akhir proses pembelajaran
Praktikumm farmakoterapi III setelah semua materi selesai diberikan.
 Setiap mahasiswa harus mematuhi tata tertib praktikum farmakoterapi III
PELAKSANAAN DISKUSI
• 1.Setiap kelompok akan mendapatkan kasus dengan topik yang berbeda –
beda.
• 2.Diskusikanlah kasus tersebut dengan teman satu kelompoknya yaitu
dengan menganalisis problem medis, data laboratorium, pengobatan yang
diberikan, riwayat penyakit, riwayat pengobatan serta rekomendasi
pengobatan yang tepat pada setiap kasus.
• 3.Setiap kelompok wajib mendiskusikan setiap kasus
• 4.Buatlah makalah hasil diskusi kasus dan serahkan makalah tersebut
kepada Dosen Pengampu Praktikum sebelum presentasi dimulai.
• 5.Presentasikan hasil diskusi kasus dari hasil belajar mandiri di depan kelas
dan dilanjutkan dengan tanya jawab.
LAPORAN PRAKTIKUM FARTER 3
• BAB I Tinjauan Pustaka
– DEFINSI
– FAKTOR RESIKO
– PATOFISIOLOGI
– PENENTUAN DIAGNOSIS
– TERAPI
• BAB II PEMBAHASAN KASUS :
– KASUS
– SOAP
• BAB III KESIMPULAN
• DAFTAR PUSTAKA
• LAMPIRAN : PERTANYAAN DALAM DISKUSI, JURNAL
KOMPONEN PENILAIAN PRAKTIKUM

No. KOMPONEN BOBOT


1. Harian 65%
2. Responsi 35%
No. KOMPONEN DEFINISI BOBOT
1. KOMPONEN
Kelengkapan materi dan Materi PENILAIAN
dan pembahasan yang disajikan 30% HARIAN
referensi / literatur dalam makalah lengkap seperti yang
terdapat dalam format penulisan
No. KOMPONEN DEFINISI BOBOT
1.
makalah praktikum
Kelengkapan materi dan Materi dan pembahasan yang disajikan 30%
referensi /FARMAKOTERAPI
literatur dalam makalah
IIII lengkap seperti yang
terdapat dalam format penulisan
2. Ketepatan Pembahasan Pembahasan kasus melalui pendekatan
makalah praktikum
30%
Kasus SOAP, disertai dengan KIE IIII
FARMAKOTERAPI
2. Ketepatan Pembahasan Pembahasan kasus melalui pendekatan 30%
3. Keaktifan Kasus
Keaktifan mahasiswa dalam presentasi
SOAP, disertai dengan KIE
20%
3. Keaktifandan diskusi Keaktifan mahasiswa dalam presentasi 20%
dan diskusi
4. Presentasi Kasus
4.
dan Kemampuan
Presentasi
menyampaikan materi
Kasus dan Kemampuan menyampaikan materi
20%
20%
penampilan power point presentasi
penampilan power point dan menjawab
presentasi pertanyaan
dan menjawab pertanyaan
dari mahasiswa
dari mahasiswa
JADWAL DAN PEMBAGIAN GOLONGAN
minggu Hari /Tanggal Jam Golongan Dosen Pengampu Topik
1 Selasa / 17 Sept 2019 08.45-10.25 2 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt Asistensi
Kamis / 19 Sept 2019 07.00-08.40 1
Sabtu / 21 Sept 2019 07.00-08.40 3
p1. stroke
non-hemoragic dan
Selasa / 24 Sept 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
hemoragic,
2 migren, vertigo
Kamis/ 26 sept 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/ 28 sept 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
3 Selasa / 1 okt 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
Kamis/ 3 okt 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/ 5 okt 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
p2. Depresi,
Selasa/8 okt 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
4 Ansietas
Kamis/10 okt 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/12 okt 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
5 Selasa/15 okt 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
Kamis/17 okt 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/ 19 okt 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
P3. Bipolar,
Selasa/ 22 okt 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
6 Parkinson
Kamis/24 okt 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/26 okt 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
7 Selasa/ 29 okt 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
Kamis/ 31 okt 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/ 2 nov 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
8 Selasa/5 nov 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt P4. Epilepsi
Kamis/7 nov 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu / 9 nov 2019 (libur) 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
9 Selasa/ 12 Nov 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
Kamis/14 nov 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/16 nov 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
P5. GERD, PUD
Selasa/19 nov 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt P6. Multiple
10 Sklerosis, MG
Kamis/21 nov 2019 07.00-08.40 3 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/ 23 nov 2019 07.00-08.40 3 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
11 Selasa/ 26 nov 2019 08.45-10.25 2 Eva Nurinda, M.Sc, Apt
Kamis/ 28 nov 2019 07.00-08.40 2 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
Sabtu/30 nov 2019 07.00-08.40 2 Ari Susiana W, M.Sc.,Apt
P5. GERD, PUD
Selasa/ 3 des 2019 08.45-10.25 1 Eva Nurinda, M.Sc, Apt P6. Multiple
12 Sklerosis, MG
Kamis/5 des 2019 07.00-08.40 1 Rizal F., M.Clin., Pharm.,Apt
PEMBAGIAN GOLONGAN
PEMBAGIAN KELOMPOK PRAKTIKUM SMTR 5
Golongan I

No. NIM NAMA MAHASISWA Kelompok


1 170500051 ANGGA SUCIPTO
2 170500052 ANGGRAINI PUTRI R. D. A
3 170500053 ANGGUN RESTU AYU G.S.
4 170500054 ARDA YUDA SAPUTRA
5 170500055 ARIF HIDAYATULLAH B
6 170500056 CYNTIA NOVITA SARI
7 170500057 DEPITA SUCIANINGSIH
8 170500058 DIAN SARINITA ANWAR C
9 170500059 EGA NURKUSDIA NINGSIH
10 170500061 ERINA NURRAHMAWATI
11 170500063 FENI FITRIANI D
12 170500064 FIRDA JIHAN TIANOTAK
13 170500065 GEBY ARISKHA
14 170500066 HAMIDAH KHOIRUNNISA E
15 170500067 HUSNATUN NISA
16 170500068 IMAS ESTI KURNIASIH
17 170500069 ISTI NGANATUN NAFIAH F
18 170500070 IZZA SYAHRI RAMADHANI
Golongan II

No. NIM NAMA MAHASISWA KELOMPOK


1 170500071 LALU ANGGI HARDIWIANTO
2 170500072 LIA ILFANA G
3 170500073 LIDIAWATI
4 170500074 MARDIATUN ROHMAH
5 170500075 MARIA YUNI KARTIKA WATI H
6 170500077 MELISA SOPTA JUWITA
7 170500078 MUFA'ATIN RIANA NIVA
8 170500079 MUKADDIMA AYUB I
9 170500080 NENDY OKTA SUPRAPTO
10 170500081 NONY WIDIASTUTY
11 170500083 NOVERA LATANIA R. J
12 170500084 NUR AISYAH
13 170500085 NURJANI A HASAN
14 170500086 NURZALEHA K
15 170500087 PUJI LESTARI
16 170500088 RASNIA RUSLI
17 170500089 RATIH PELA MARIANTI L
18 170500091 REVALINA RISWAN
Golongan III

No NIM Nama Mahasiswa Kelompok


1 170500092 RIVKY TEGUH WICAKSONO
2 170500093 RIZA KURNIAWATI M
3 170500095 SAVARA PURNAMA LARA
4 170500096 SEPTI YUSINTA SARI
5 170500097 SETIANI N
6 170500098 SHOFI SALSABILA
7 170500099 SISAR YANING WULAN
8 170500100 SUKMA ELENNIA O
9 170500101 TITAN RAMA PRADITYA
10 170500103 TUTI NURHASANAH
11 170500104 VIBRIANI AMRIN P
12 170500105 WA ODE SANE JUHARI
13 170500106 WAHYU FAJAR IRIANTI
14 170500107 YESI LESTARI Q
15 170500108 YULIANA PRATIWI
16 170500109 RANTI FEBRI ANGRAINI
17 170500110 IRMAWATI KARIM R
18 170500094 SAIN ABRARI AWIE
KASUS 1
1.ACUTE PAIN
ET. is a 36-year-old woman recovering from the surgical repair of a left tibia fracture following a motor
vehicle accident. She is otherwise healthy, with no other medical conditions. Her medication history
reveals no drug allergies or history of recreational drug use, and occasional use of oral ibuprofen 400 mg
every 6 hours as needed for menstrual cramps. Postoperatively, E.T. received acetaminophen 325 mg with
codeine 30 mg, two tablets orally every 3 hours for pain; however, this analgesic regimen was inadequate
for controlling her pain. After extensive complaints, E.T.’s analgesic medication was replaced with two
tablets of hydrocodone 5 mg with acetaminophen 500 mg every 4 hours. Despite these changes, E.T.
continues to complain of pain. Vital signs indicate the following: respiratory rate, 24 breaths/minute; heart
rate, 110 beats/minute; blood pressure (BP), 140/85 mmHg. She rates the intensity of her pain as 8 on a
10-point scale.
• 1.What is your assessment of E.T.’s pain and what are reasonable analgesia goals for E.T.?
• 2.Is the choice of acetaminophen with hydrocodone appropriate for E.T.?
• 3.What other adverse effects from morphine should be monitored for in E.T.?
• 4.What preventive measures should be considered?
• 5.If E.T. had a history of asthma, would an NSAID be safe to use?
• 6.Could parenteral ketorolac (Toradol) be given to E.T. instead of the morphine?
kasus 2
2.Patient-Controlled Analgesia
T.J., a 52-year-old woman, has had posterior spinal fusion with instrumentation
because of severe scoliosis that compromised her respiratory function and
quality of life. She has just been transferred to the ward from the postanesthetic
recovery critical care unit. She is now crying and complaining of severe pain not
relieved by intramuscular meperidine 75 mg every 3 hours. T.J. has no known
drug allergies. She has a history of taking acetaminophen 500 mg with
hydrocodone 7.5 mg two tablets every 3 hours before admission.
• 1.Why would a patient-controlled analgesia (PCA) device be useful for T.J.?
• 2.What opioid analgesics could be used in T.J.’s PCA device?
• 3.What dosing regimen should be recommended for use for T.J.’s PCA
pump?
• 4.How often should monitoring occur for T.J.’s PCA therapy?
kasus 3
3.NEUROPATHIC PAIN
R.L., a 40-year-old, generally healthy woman, suffered a superficial laceration of her left arm
at work from a broken glass window. The initial laceration has since healed without
complications, but now she is referred for evaluation of pain management because of
persistent intolerable pain in her left arm and hand. Physical examination reveals allodynia
(pain resulting from a nonnoxious stimulus to normal skin) in her left hand and arm.
• 1.What caused R.L.’s condition, and how would you manage her pain pharmacologically?
• 2.R.L.’s CRPS (chronic regional pain syndrome : CRPS) will be managed by a
sympathoplegic agent. What doses of clonidine or prazosin will be required for pain
management in R.L.?
• 3.What types of pain are most responsive to antidepressants? Is there any advantage of
using one antidepressant over another for pain management in patients such as R.L.?
Pembagian kasus
• Golongan I :
– Kasus 1 : kelompok B,D
– Kasus 2 : kelompok A, E
– Kasus 3 : kelompok C,F
• Golongan II :
– Kasus 1 : kelompok A,E
– Kasus 2 : kelompok B,D
– Kasus 3 : kelompok C,F
• Golongan III :
– Kasus 1 : kelompok C,E
– Kasus 2 : kelompok B,F
– Kasus 3 : kelompok A,D
SELESAI & TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai