Anda di halaman 1dari 9

SELAI KULIT

PISANG
YOAS EVAN BUDI PRATAMA PUTRA
201521019
THP
Diagram Alir Pembuatan Selai Kulit Pisang
Kulit Buah Pisang

Pengukusan

Pengerukan

Air Penghalusan

Pencampuran bahan

Pemanasan

Pendinginan

Dituang ke dalam
jar atau wadah

Selai Kulit Pisang


Kulit Buah Pisang
• Memilih kulit buah pisang yang baik (tidak busuk atau rusak)
• Kulit pisang yang digunakan dapat merupakan limbah olahan produk
pisang maupun yang belum dipergunakan sebagai olahan (baru)
Pengukusan
• Kulit buah pisang dikukus selama 5 – 10 menit dengan suhu 80oC
• Tujuan pengukusan adalah membuat kulit pisang menjadi lunak agar
memudahkan proses pengerukan dan penghalusan
Pengerukan
• Ambil bagian dalam kulit pisang yang berwarna putih. Diambil dengan
cara dikeruk menggunakan sendok.
• Bagian dalam kulit pisang yang berwarna putih disebut Phloem atau
Floem. Phloem pada kulit pisang bertujuan mendistribusikan air dan
nutrisi ke seluruh bagian pisang
Penghalusan
• Penghalusan dilakukan dengan menggunakan blender. Dihaluskan sampai
homogen dan mengental
• Tambahkan air dengan perbandingan 1 : 1 dari berat kulit pisang.
Perbandingan 1 : 1 bertujuan agar air yang ditambahkan tidak terlalu
banyak dan juga tidak terlalu sedikit (secukupnya)
• Penambahan air bertujuan untuk memudahkan proses penghalusan.
Pencampuran Bahan
• Tambahkan gula 25%, Asam Sitrat 0,2 %, Garam 0,1% (Dihitung dari berat kulit
pisang). Aduk hingga homogen.
• Tujuan penambahan Asam Sitrat adalah untuk mencegah terjadinya kristalisasi
gula, memberi rasa pada produk, sebagai katalisator hidrolisis sukrosa ke dalam
bentuk gula invert selama proses penyimpanan berlangsung, sebagai penjernih gel
dan sebagai penghambat pertumbuhan bakteri
• Tujuan penambahan Gula adalah untuk memperoleh tekstur dan flavour
• Tujuan penambahan garam adalah menghambat pembentukan gel pada pH rendah
Pemasakan
• Pemasakan dilakukan selama 10 - 15 menit sambil diaduk hingga
homogen dan mengental
• Pemasakan yang terlalu lama dapat menyebabkan hasil selai menjadi keras
dan sebaliknya jika terlalu singkat dapat menyebabkan selai menjadi encer
Pendinginan
• Diamkan selama 10 menit.

Anda mungkin juga menyukai