Anda di halaman 1dari 14

Nephroctomy

OLEH :
- Ainul Hidayah
- Arif Rahman
- Pramita Rabiulfa
- Naomi Orima Senja
- Thiara Ayu Pangesti
- Made Santi Purwitasari
PENDAHULUAN
Nephrectomy adalah prosedur
operasi yang bertujuan untuk
menghilangkan seluruh bagian
ginjal, nephrectomy dilakukan
pada pasien yang menderita
kerusakan ginjal yang sudah
sangat parah atau kanker dimana
ginjal sudah tidak dapat tertolong
dan keberadaannya hanya akan
memperburuk kodisi pasien
PENDAHULUAN

Selain dilakukan pada penderita


penyakit, nephrectomy juga dapat
dilakukan pada pasien yang sehat
dengan tujuan mendonorkan ginjalnya.
Namun praktek ini pada dunia
kedokteran hewan sangat jarang sekali
dilakukan mengingat perlu banyak
sekali prosedur dan pertimbangan
untuk menyesuaikannya dengan tubuh
resipien.
PREOPERASI
Perlu pemeriksaan terhadap fungsi
ginjal. Apabila telah terjadi
kelemahan fungsi ginjal atau uremia
perlu dilakukan perbaikan untuk
meningkatkan produksi urin serta
1. Persiapan Alat, Bahan dan Obat
keseimbangan cairan elektrolit.
2. Persiapan Ruang Operasi
3. Persiapan Hewan
4. Persiapan operator Bila ditemukan adanya infeksi pada
ginjal perlu dilakukan pengobatan
dengan antibiotika sebelum
dilakukan pembedahan. Hewan
dipuasakan selama 12 jam sebelum
operasi dan dilakukan pencukuran
rambut pada site operasi.
Anestesi

Anestesi untuk operasi Nephrotomy


dan Nephrectomy adalah anestesi
umum dengan menggunakan xylazine
dengan dosis 1-3 mg/kg BB pada anjing
dan 0,5-1 mg/kg BB pada kucing.

Setelah 5 menit diberikan ketamine


dengan dosis 10-15 mg/kg BB pada
anjing dan 10-33 mg/kg BB pada
kucing. Operasi ini juga sebaiknya
diberikan anestesi inhalasi, karena
waktu operasi yang cukup lama.
Langkah-Langkah
Operasi
• Hewan dianestesi dan dibaringkan
dengan posisi rebah lateral
kemudian dipasangi kain drape.

• Insisi dibuat sejajar dengan costa


terakhir kira-kira 2 cm
dibelakangnya dengan panjang
insisi secukupnya tergantung
besar kecilnya ginjal hewan.
• Kedua tepi insisi ditarik dengan
penarik jaringan atau
menggunakan Allis forcep
kedepan dan kebelakang untuk
memudahkan dalam
mengangkat ginjal ke
permukaan.

• Ginjal ditentukan lokasinya dan


diangkat kepermukaan secara
hati-hati dengan menggunakan
tangan.
• Setelah ginjal terangkat ke
permukaan lakukan indentifikasi
arteri, vena dan ureter.

• Arteri, vena renalis dan ureter


diligasi terlebih dahulu dengan
menggunakan catgut chromic 2/0
pada dua tempat.
• Setelah dilakukan
ligasi baru ginjal
diangkat dengan
melakukan insisi
diantara dua ligasi
tadi.
• Dinding abdomen ditutup dengan
menjahit muskulus transversus
abdominis, musculus obliqus
abdominis internus dan eksternus
menggunakan catgut chromic 3/0.
Jaringan subcutan dijahit dengan
pola sederhana menerus
menggunakan plain catgut 3/0,
sedangkan kulit dijahit dengan pola
sederhana terputus menggunakan
benang non absorbable
Hasil dan Pasca Operasi
Hasil Operasi

• Nephrectomy dapat menyebabkan nyeri,


pendarahan, pembengkakan, memar atau
bahkan infeksi pasca operasi.
• Komplikasi dapat terjadi jika sayatan
operasi terlalu lebar atau luka tidak dijahit
kembali dengan baik.

Perawatan Pasca Operasi


• Pemberian antibiotika untuk mencegah
terjadinya infeksi dapat diberikan selama 5
hari.
• Luka operasi diberikan antiseptika setiap
hari selama proses kesembuhan.
• Untuk menunjang kondisi pasien dapat
diberikan terapi supirtif.
THANKYOU
ANY QUESTIONS?

Anda mungkin juga menyukai