Anda di halaman 1dari 20

ANKLE FOOT ORTHOSIS

INTRODUCTION AND
BIOMECHANICAL PRINCIPLES
1. AFILIA WAHYU S P27227017018
2. FIRMAN NURCAHYO P27227017032
3. HENY GALASWATI P27227017034
OUTLINE

SUMMARY OF
ORTHOTIC
TRANSFER OF GAIT BASIC
INTRODUCTION CONTROL
MOMENTS BIOMECHANICS BIOMECHANIC
SYSTEM
FOR ORTHOTICS
INTRODUCTION

Ankle Foot Orthosis adalah orthosis


yang digunakan untuk pasien dengan
ketidakmampuan fisik pada foot dan
ankle.
INTRODUCTION

Tujuan Orthosis :
- Untuk mengontrol pergerakan
- Untuk memperbaiki alignment
- Untuk menyalurkan berat
- Untuk memberikan tekanan yang merata
- Untuk mencegah kecacatan lebih lanjut
ORTHOTIC CONTROL SYSTEMS

- Three point pressure sytems merupakan


kunci untuk mengontrol pergerakan pada
sendi.
- Penyebaran gaya pada area yang luas dan
lengan tuas yang panjang akan mengurangi
tekanan pada pasien.
- GRF dapat digunakan untuk mengontrol
pergerakan sendi
Three Point Pressure Systems

equinus calcaneus varus valgus


Ketika pergerakan dihentikan pada satu sendi maka Momen akan ditransfer ke sendi
bebas berikutnya.
TRANSFER OF MOMENTS

Dibagi menjadi 4:
1. Tanpa AFO
Ketika heel strike, GRF akan menyebabkan plantarfleksi yang cepat pada foot
yang lemah.
2. Dengan Flexible AFO
Akan memperlambat plantarfleksi, sehingga
membutuhkan quadricep yang kuat.
3. Dengan Rigid AFO
Akan menghambat plantarfleksi dan semua gaya ditransferkan ke knee,
sehingga knee extensor harus bekerja keras untuk menjaga tungkai agar
stabil.
Ankle Angle And Effects On The Knee

Peningkatan PF pada AFO akan meningkatkan kestabilan knee pada saat stance, tetapi
menghambat toe pada saat swing
Peningkatkan DF pada AFO akan mengurangi kestabilan knee pada saat stance, tetapi
mempermudah toe pada saat swing dan memungkinkan gerak kedepan lebih banyak dari
tibia
5. Heel Height
Seperti pada prostesis, pilihan sepatu pasien akan berpengaruh pada
stabilitas knee joint.
GAIT BIOMECHANICS
a. Shortly after heel strike - Foot Flat

 Normal Gait
Ankle akan mengalami
plantar fleksi dan knee
mengalami fleksi. Ini akan
menyebabkan foot
mengalami foot flat yang
cepat dan memindahkan
GRF lebih dekat ke pusat
knee.
a. Shortly after heel strike - Foot Flat

 Dengan Rigid AFO


Pada rigid AFO plantar fleksi
tidak terjadi, jadi moment di
transfer ke knee. Untuk
memfoot flatkan foot knee
harus fleksi lebih, sehigga
GRF berada di posterior
knee dan menghasilkan
fleksi moment.
b. Foot Flat - Mid stance

 Normal Gait
Tibia mengalami progress
forward dengan mengontrol
dorsifleksi ankle. Knee
mengalami fleksi 0-5° dan
berat badan dipindahkan ke
foot.
b. Foot Flat - Mid stance

 Dengan rigid AFO


Tibia tidak dapat maju
karena ankle tidak dapat
dorsifleksi. Berat badan
masih diteruskan kebawah
tetapi akan menyebabkan
GRF berada dianterior knee
dan menekan sehingga knee
mengalami ekstensi atau
bahkan hyper ekstensi.
c. Heel-off – Toe-off

 Normal Gait
Knee joint mengalami ekstensi dan ankle
mengalami pelantar fleksi. Knee akan
mulai fleksi ketika GRF melewati
posterior knee.
c. Heel-off – Toe-off

 Dengan Rigid AFO


Berdasarkan distal trimline
knee joint tidak mungkin
mengalami ekstensi. Hal ini
akan mengurangi sudut tibia
dan GRF akan menyebabkan
knee ekstensi. Ankle tidak
dapat pelantar fleksi jadi
dorongan tungkai berkurang
dan aksi gaya untuk
memfleksikan knee juga akan
berkurang.
SUMMARY OF BASIC BIOMECHANICS FOR ORTHOTICS

1. COG harus BOS.


2. Kestabilan joint bergantung pada kekuatan otot, ligamen, bentuk dari articular surface, joint
alignment, 3-point preasure dan GRF yang melewatinya
3. Menggunakan tiga prinsip ketika mendesign ortosis :
a. Menggunakan sistem 3-point preasure untuk mengoreksi alignment joint
b. Menggunakan tungkai yang panjang

c. Menyebarkan berat pada area yang luas


4. Ketika kamu mengunci satu joint, pikirkan bagaimana efek joint yang lain. Alignment pada
salah satu joint akan berpengaruh pada alignment joint yang lain.
5. Kekuatan otot pada salah satu join akan berpengaruh pada kestabilan joint yang lain
6. Sebagai orthotis tujuan kita adalah untuk memberikan kestabilan pada pasien, tetapi kita
juga menginginkan fungsi yang maksimal.

Anda mungkin juga menyukai