Anda di halaman 1dari 13

DISHIDROSIS

Eksema Vesikular Palmoplantar


Definisi
 Eksema vesikular palmoplantar (EVP) adalah
dermatitis endogen akut atau kronis pada tangan dan
kaki dengan karakteristik klinis berupa vesikel kecil
sampai besar dan gambaran histologis vesikel
spongiotik.

 Bentuk akut EVP : Pomfoliks


Epidemiologi
 Pomfoliks : manifestasi hand dermatitis paling yg
paing sedikit.
 Studi di swedia : pomfoliks 6% (51 dari 827) dari
kasus hand eczema.
 Burton JL thn 1992 : pomfoliks pada ± 5-20% kasus
hand eczema.
Etiologi dan Patogenesis
 Kecuali reaksi id, Penyebab dermatitis vesikular palmoplantar
pada tangan jarang diketahui.
 Faktor eksaserbasi : atopi, kontak alergi, stres, dan udara
panas.
 Pomfoliks terjadi setelah terapi IV dengan imunoglobulin,
setelah menelan piroksikam dan bbrp metal (nikel, kobal,
krom) dan setelah implantasi pacemaker dari nikel.
 Alergi kontak sering pada EVP tipe kronis.
Gejala klinis
 Eksema vesikular palmoplantar dibagi dalam 4 kategori:
 Pompholyx
 Chronic vesikobullous hand dermatitis (dishidrotic hand
dermatitis)
 Chronic hyperkeratotic hand dermatitis
 Id reactions.
 Endogenous hand dermatitis

 Pomfoliks timbul mendadak dan berulang berupa deep


seated vesicle pada bagian lateral jari-jari, telapak tangan
dan kadang di telapak kaki.
 Biasanya simetris dan didahului dengan perasaan
tidak enak / gatal  beberapa vesikel bergabung
menjadi satu  menegering  deskuamasi.
 Tersering menyerang usia dewasa dan dewasa muda.
 Terjadi pada musim semi dan musim panas
 Pomfoliks dapat sembuh sendiri dalam 2-3 minggu
walaupun dapat kambuh kembali.
 Chronic vesikobullous hand dermatitis (dishidrotic
hand dermatitis) : vesikel-vesikel kecil (1-
2mm)berisi cairan jernih dibagian lateral jari-jari,
telapak atangan, dan telapak kaki.

 Kronik : plak hiperkeratotik yang gatal dan kadang


disetai dengan fisur di bagian tengah atau sentral
telapak tangan.
 Umumnya terjadi pada laki-laki usia pertengahan-
tua, dan sangat refrakter thd pengobatan
 Reaksi id : vesikel eritem dibagian lateral jari-jari dan
telapak tangan yang gatal.
Pemeriksaan penunjang
 Tidak ada pemeriksaan lab yg spesifik untuk EVP,
walaupun kadar IgE meningkat pada pasien-pasien
dengan riwayat atopik.
Diagnosis dan Diagnosis banding
 Diagnosis berdasarkan manifestasi klinis dan kadang
perlu ditunjang dengan pemeriksaan hitopatologi.
 Tes tempel dapat membantu membedakan dengan
penyakit palmoplantar lain dan mendeteksi faktor
eksaserbasi.

 Dd: atopic hand dermatitis, infeksi kuman tinea, dan


psoriasiform hand dermatitis, pustular hand
dermatitis, dan keratolysis exfoliatifa.
Tata laksana
 Terapi berdasarkan keparahan penyakit, riwayat
kemungkinan tdp ko-faktor.
 Kebanyakan terapi bersifat empiris.

 Non medikamentosa :
 Cairan dalam di dalam lepuh yang besar harus
dikeluarkan, tp lepuh tidak boleh dipecahkan.
 Medikamentosa
 Terapi pilihan : Glukokortikoid topikal
 Akut : kompres dengan kalium permanganas 1/10.000 atau
solusio burrowi.
 Eksema tipe keratolitik : terapi tambahan dengan
glukokortikoid intralesi atau retinoid, keratolitik
konsentrasi tinggi, atau preparat tar.
 Kasus berat: kortikosteroid oral, UVB, PUVA,UVA-1,
Metotreksat dosis rendah, mycophenolat mofetil, dan
siklosprorin.
 Kasus kronis dan menetap : sering terapi kombinasi

Anda mungkin juga menyukai