Anda di halaman 1dari 14

PERKOLASI

Kelompok 3:
Alvin Lengkey
Muh. Arwin
Nurlinda
Ruslan Safri
Suharniati
Yulianit
Perkolasi
Perkolasi
Perkolasi ialah suatu cara penarikan, memakai alat 
yang disebut perkolator, yang simplisianya terendam 
dalam cairan penyari dimana zat­zatnya terlarut dan 
larutan tersebut akan menetes secara beraturan keluar 
sampai memenuhi syarat­syarat yang telah ditetapkan.
Perkolasi adalah ekstraksi dengan mengalirkan cairan 
penyari yang selalu baru melalui serbuk simplisia yang 
telah dibasahi sampai sempurna, umunya dilakukan 
pada suhu ruang

                                                                                                 
Gambar perkolator, bagian dan
fungsinya
Bentuk perkolator

A.Perkolator btk tabung


B.Perkolator btk paruh
C.Perkolator btk corong
Prinsip Kerja Metode Perkolasi

• Prinsip perkolasi adalah serbuk simplisia


ditepatkan dalam suatu bejana silinder, yang
bagian bawahnya diberi sekat berpori, cairan
penyari dialirkan dari atas ke bawah melalui
serbuk tersebut hingga menghasilkan sejumlah
tetesan tertentu dalam waktu tertentu.
Macam­Macam Perkolasi
1. perkolasi biasa
2. perkolasi bertingkat/ reperkolasi/ 
fractional percolation
3. perkolasi dengan tekanan/ pressure 
percolation
PERKOLASI BIASA
 Simplisia yang telah  Perkolator
ditentukan derajat halusnya  Biasa
direndam dengan cairan 
penyari, masukkan kedalam 
perkolator dan diperkolasi 
sampai didapat perkolat 
tertentu. 
 Perkolasi umumnya digunakan 
untuk pengambilan sari zat­zat 
yang berkhasiat keras.
PERKOLASI BERTINGKAT / 
REPERKOLASI 
 Reperkolasi adalah suatu cara perkolasi biasa, 
tetapi dipakai beberapa perkolator. 
 Dengan sendirinya simplisia di bagi­bagi dalam 
beberapa porsi dan ditarik tersendiri dalam tiap 
perkolator. 
 Biasanya simplisia dibagi dalam tiga bagian 
dalam tiga perkolator, perkolat­perkolat dari tiap 
perkolator diambil dalam jumlah yang sudah 
ditetapkan dan nantinya dipergunakan sebagai 
cairan penyari untuk perkolasi berikutnya pada 
perkolator yang kedua dan ketiga.
3. PERKOLASI DENGAN TEKANAN
 Digunakan jika simplisia mempunyai derajat 
halus yang sangat kecil sehingga cara perkolasi 
biasa tidak dapat dilakukan. Untuk itu perlu 
ditambah alat penghisap supaya perkolat dapat 
turun ke bawah.
 Alat tersebut dinamakan diacolator 
Keuntungan dan Kerugian perkolasi
 Kelebihan dari metode perkolasi adalah :
1.Tidak terjadi kejenuhan
2.Pengaliran meningkatkan difusi (dengan dialiri cairan
penyari sehingga zat seperti terdorong untuk keluar
dari sel).
• Kekurangan dari metode perkolasi adalah :
1.Cairan penyari lebih banyak
2.Resiko cemaran mikroba untuk penyari air karena
dilakukan secara terbuka.
HAL­HAL YANG HARUS MENDAPAT 
PERHATIAN PADA PERKOLASI

1. Derajat halusnya.
2. Pelembapan.
3. Jenis perkolator yang dipergunakan dan 
mempersiapkannya.
4. pengaturan penetapan cairan keluar dalam jangka 
waktu yang ditetapkan.
5. Simplisia dan jenis pelarut
Simplisia dan jenis pelarut

Jenis Pelarut Simplisia

• Selektif. • Termolabil

• Mempunyai titik didih • Bertekstur lunak


yang rendah dan • Tidak bereaksi dengan
seragam. komponen/material
• Tidak larut dalam air. perkolator

• Bersifat inert dan tidak • Perkolasi cocok utk


mudah terbakar. simplisia yg
mengandung zat
• Harga pelarut murah. berkhasiat keras.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai