Anda di halaman 1dari 15

PENGUKURAN KEBERSIHAN

GIGI DAN MULUT DENGAN


MENGGUNAKAN OHI-S

Kelompok 1 :

Ainul Auliyah. A
Alfiah Hajrah Ismail
Amalia Tri Suci W
Andi Nurul Fadillah Syamsu
Andi Selviana Manggabarani
OHIS
(ORAL HYGIENE INDEKS SIMPLIFIED)
A. Pengertian
Oral hygiene indeks simplified adalah cara untuk
mengukur atau menilai kebersihan gigi dan mulut seseorang
yang diperoleh dengan cara menjumlahkan debris indeks
dan calculus indeks.
B. Gigi Indeks Penilaian OHIS
Pemeriksaan debris dan kalkulus dilakukan pada gigi
tertentu, yaitu :
a. Untuk rahang atas yang diperiksa yaitu :
- Gigi M1 kanan atas (16) pada permukaan bukal
- Gigi I1 kanan atas (11) pada permukaan labial
- Gigi M1 kiri atas (26) pada permukaan bukal
b. Untuk rahang bawah yang diperiksa, yaitu :
- Gigi M1 kiri bawah (36) pada permukaan lingual
- Gigi I1 kiri bawah (31) pada permukaan labial
- Gigi M1 kanan bawah (46) pada permukaan lingual
LANJUTAN....

Bila ada kasus dimana salah satu gigi indeks tersebut tidak
ada, maka penilaian dilakukan sebagai berikut :

a. M1 RA/RB tidak ada, diganti M2 RA/RB

b. M1 dan M2 RA/RB tidak ada, diganti M3


RA/RB

c. M1, M2, M3 tidak ada, maka tidak dapat


dilakukan penilaian
d. I1 kanan RA tidak ada, diganti I1 kiri RA

e. I1 kanan dan kiri RA tidak ada, tidak dapat


dilakukan penilaian

f. I1 kiri RB tidak ada, diganti I1 kanan RB

g. I1 kanan dan kiri RB tidak ada, tidak dapat


dilakukan penilaian
C. Kriteria Penilaian
1.) Penilaian Debris
Skor Kriteria

0 Gigi bersih dari debris

Apabila gigi ditutupi oleh debris tidak lebih dari 1/3


1 permukaan gigi atau tidak ada debris tapi terdapat stain baik
pada fasial maupun lingual

Apabila gigi ditutupi oleh debris lebih dari 1/3 tetapi kurang
2
dari 2/3 dari luas permukaan gigi

Apabila gigi ditutupi oleh debris lebih dari 2/3 permukaan


3
gigi
2.) Penilaian Calculus
Skor Kriteria

0 Gigi bersih dari calculus

Apabila terdapat calculus tidak lebih dari 1/3 permukaan gigi


1
mulai dari servikal

Apabila terdapat calculus supragingival lebih dari 1/3 tetapi


2 kurang dari 2/3 dari permukaan gigi atau terdapat sedikit
subgingival calculus

Apabila terdapat calculus lebih dari 2/3 dari permukaan gigi atau
3
terdapat subgingival calculus yang melingkari servikal
3.) Skor DI dan CI
Adapun rumus yang digunakan untuk mencari
debris indeks dan calculus indeks, yaitu :
DI= Jumlah seluruh penilaian debris
Jumlah gigi yang diperiksa

CI = Jumlah seluruh penilaian kalkulus


Jumlah gigi yang diperiksa
4.) Skor OHIS
OHIS = DI + CI

5.) Kategori penilaian OHIS


Baik = 0 – 1,2
Sedang = 1,3 – 3,0
Buruk = 3,1 – 6,0
D. PEMERIKSAAN KEBERSIHAN GIGI & MULUT /
OHIS KELAS D.IV/1A KEPERAWATAN GIGI
POLTEKKES KEMENKES MAKASSAR

NO. NAMA DI-S CI-S OHI-S KRITERIA


1. Siti Nurul Haditza Ms 0,6 0,5 1,1 B
2. Enna Andriyani Alang 0,3 0 0,3 B
3. Nur Wardaniyah 1 1 2 S
4. Kholifah Nur Ijazati 0,6 0,6 1,2 B
5. Nur Alisa Apriyani 0,6 0 0,6 B
6. Elma Rosmala Bahar 0,6 0 0,6 B
7. Novitasari 0,3 0,6 0,9 B
8. Ridhani Aditya Dewi 0,5 0,3 0,8 B
9. Sri Lely Asliana 0,3 0 0,3 B
10. Adhiyah Amalia Muchtar 0,6 0 0,6 B
11. Rezky Mirwa Istiqamah 0,8 0,6 1,4 S
12. Sitti Nurjannah Wahid 0,6 0,5 1,1 B
13. St Nafsiah 0,3 0,3 0,6 B
14. Fairuz Nurhana Afifah 0,5 0,3 0,8 B
15. Nurul Islamiyah 0,1 0 0,1 B
16. Dewi Reski Amelia 1 0,5 1,5 S
17. Puspa Indah Perdana 0 0,5 0,5 B
18. Reski Ayu 0,6 0,3 0,9 B
19. Novia Hadrin Yahya Mallarangan 0,6 0,1 0,7 B
20. Anggie Nurzamna RF 0,6 0,3 0,9 B
21. Indah Nurfitriani 0,3 0 0,3 B
22. Dian Resky Yanti 0,3 0 0,3 B
23. Reski Ariyanti 0,3 0 0,3 B
24. Nurfadillah 0,6 0,3 0,9 B
25. Ita Fitriah 0 0 0 B
26. Yaumil Ma’rifah 0,8 0,1 0,9 B
27. Rahmah Nur Arifah 0 0 0 B
28. Ainun Fadillah Basrah 0,6 0,3 0,9 B
29. Dieta Budiarti 0,8 0,1 0,9 B
30. Nur Afifah Safar 0,7 0,7 1,4 S
31. Adzilah Alfitsani 0.7 0,7 1,4 S
32. Iin Erlia Febriyanti 0,7 0,7 1,4 S
33. Fadhilah Alfi Syahar 0,3 0 0,3 B
34. Vira Juniar 0,7 0,7 1,4 S
35. Ummu Kalsum Utami 0,1 0,1 0,2 B
36. Athirah Hasan 0,3 0,3 0,6 B
37. Amalia Rezki Ananda 0,6 0 0,6 B
38. Hartati 0 0,1 0,1 B
39. A. Asrifoh Ismunandar 0,8 0,6 1,4 S
40. Andi Nurul Azizah 0,6 0 0,6 B
E. DISTRIBUSI GAMBARAN KEBERSIHAN GIGI
DAN MULUT MAHASISWA D.IV KELAS 1A
JURUSAN KEPERAWATAN GIGI POLTEKKES
KEMENKES MAKASSAR

Tabel 1. Persentase indeks OHI-S mahasiswa D.IV


Kelas 1A Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes
Makassar
OHI-S Jumlah Subjek (N) Persentase (%)

Baik 32 80 %

Sedang 8 20 %

Buruk 0 0

Total 40 100 %
KESIMPULAN
Dari hasil penelitian pada tabel 1 memperlihatkan
distribusi gambaran kebersihan gigi dan mulut mahasiswa
berdasarkan status Oral Hygiene Simplified (OHI-S) dari
40 responden penelitian dimana diperoleh OHI-S rata-rata
untuk kategori baik (80%), kategori sedang (20%), dan
kategori buruk (0).
Jadi dapat disimpulkan bahwa mahasiswa D.IV kelas
1A Jurusan Keperawatan Gigi Poltekkes Kemenkes
Makassar mempunyai tingkat kebersihan gigi dan mulut
baik dilihat dari persentase rata-ratanya yaitu 80%,
keadaan ini disebabkan karena mereka telah mengetahui
cara-cara membersihkan gigi dengan baik dan benar.
SEKIAN
&
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai