Anda di halaman 1dari 21

METABOLISME GIZI

PROTEIN
DEVI WAHYULIANTI
(171510727)
Konsep Dasar

Klasifikasi

Proses Pencernaandan Penyerapan

Tahap-TahapProsesMetabolisme

Hasil Akhir
KONSEP DASAR
 PROTEIN
 Komposisi dan Struktur
 Jenis-jenis Protein Dalam Tubuh Manusia
 PROTEIN
Protein berasal dari kata Yunani Proteios yang artinya “pertama”. Protein adalah poliamida dan hidrolisis protein
menghasilkan asam- asam amino. Protein adalah makromolekul polipeptida yang tersusun dari sejumlah L-asam
amino yang dihubungkan oleh ikatan peptida.

 Komposisi dan Struktur


a. Struktur Primer
Struktur primer protein menggambarkan sekuens linear residu asam amino dalam suatu protein. Sekuens
asam amino selalu dituliskan dari gugus terminal amino ke gugus terminal karboksil.
b. Struktur sekunder
Struktur sekunder dibentuk karena adanya ikatan hidrogen antara hidrogen amida dan oksigen karbonil dari rangka
peptida. Struktur sekunder utama meliputi α-heliks dan β-strands (termasuk β-sheets).
c. Struktur tersier
menggambarkan rantai polipeptida yang mengalami folded sempurna dan kompak. Beberapa polipeptida folded
terdiri dari beberapa protein globular yang berbeda yang dihubungkan oleh residu asam amino. Struktur tersier
distabilkan oleh interaksi antara gugus R yang terletak tidak bersebelahan pada rantai polipeptida.
LANJUTAN
d. Struktur kuartener
Struktur kuartener melibatkan asosiasi dua atau lebih rantai polipeptida yang membentuk
multisubunit atau protein oligomerik.

 Jenis jenis protein dalam tubuh manusia


LANJUTAN
 Jenis-jenis Protein Dalam Tubuh Manusia
1. Protein Hormon
2. Protein Enzim
3. Protein Struktural
4. Protein Antibodi
5. Protein Transport
6. Protein Pengikat
7. Protein Penggerak

file:///C:/Users/Mustia%20melawati/Downloads/Documents/BAB%20II.pdf
file:///C:/Users/Mustia%20melawati/Downloads/Documents/21944-59152-1-SM.pdf
HTTPS://WWW.ACADEMIA.EDU/6291998/FUNGSI_PROTEIN
file:///C:/Users/Mustia%20melawati/Downloads/Documents/Protein-kuliah%20ko2.pdf
KLASIFIKASI

FILE:///C:/USERS/MUSTIA%20MELAWATI/DOWNLOADS/DOCUMENTS/DGZ_121_SLIDE_PROTEIN.PDF
KLASIFIKASI PROTEIN
Asam Amino Asam Amino Non Asam Amino Non
Essensial Essensial Essensial Bersyarat

Leusin Glutamat Prolin


Isoleusin Alanin Serin
Valin Aspartat Arginin
Triptofan Glutamin Tirosin
Fenilalanin Sistein
Metionin Trionin
Treonin Glisi
Lisin
Histidin
PROSES PENCERNAAN DAN
PENYERAPAN
TAHAP-TAHAP PROSES METABOLISME
1. TRANSAMINASI
2. DEAMINASI OKSIDATIF
3. SIKLUS UREA
1. TRANSAMINASI
• Adalah Proses Katabolisme AA Yg Melibatkan Pemindahan/ Pelepasan Ggs Amino
(-NH2) Dari Satu AA Kepada AA Yang Lain

Alanin Transaminase
AA + Asam Piruvat Asam Α Keto + Alanin
Glutamat Transaminase
AA + Asam Α Ketoglutarat Asam Α Keto + Asam Glutamat

• Pada Reaksi Transaminasi Ini, Gugus (-NH2) Yang Dilepaskan Diterima Oleh Suatu Asam Keto ---
Shg Terbentuk AA Baru (Alanin, Asam Glutamat) Dan Asam Keto Lain

• Reaksi Transaminasi Bersifat Reversibel, Pada Reaksi Ini Tidak Ada Gugus Amino Yang Hilang,
Karena Ggs Amino Yg Dilepaskan Oleh Aa Diterima Oleh Asam Keto

• Reaksi Transaminasi Ini Terjadi Dalam Mitokondria Maupun Cairan Sitoplasma


2. DEAMINASI OKSIDATIF
• Pada reaksi deaminasi, gugus -NH2 dilepaskan dalam bentuk amonia yang kemudian dikeluarkan dari
dalam tubuh dalam bentuk UREA dalam urine. Kadar amonia yg tinggi merupakan racun bagi tubuh
manusia
• AA dgn reaksi transaminasi ------ asam glutamat
• Dalam beberapa sel misalnya bakteri, asam glutamat dpt mengalami proses deaminasi oksidatif yang
menggunakan glutamat dihidrogenase sbg katalis

asam glutamat + NAD+ asam Α ketoglutarat + NH4+ + NADH + H+

dalam proses ini asam glutamat melepaskan gugus amino dalam bentuk NH4+

Pembentukkan asetil koenzim A


• Asetil ko-a merupakan senyawa penghubung antara metabolisme AA dengan siklus asam sitrat
• Ada 2 jalur metabolik yang menuju kepada pembentukkan asetil koenzim A, yaitu asam piruvat dan
melalui asam asetoasetat
3. SIKLUS UREA
• Pembentukkan urea terutama berlangsung dalam hati
• Urea adalah suatu senyawa yang mudah larut dalam air, bersifat netral, terdapat dalam urine yg
dikeluarkan dari dalam tubuh
• TAHAP AN SIKLUS UREA:
REAKSI 1 : SINTESIS KARBAMIL FOSFAT
REAKSI 2 : PEMBENTUKAN SITRULIN
REAKSI 3 : PEMBENTUKAN ASAM ARGININOSUKSINAT
REAKSI 4 : PENGURAIAN ASAM ARGININOSUKSINAT
REAKSI 5 : PENGURAIAN ARGININ
REAKSI 1 : SINTESIS KARBAMIL FOSFAT

Pada Reaksi Ini 1 Mol Amonia Bereaksi Dengan 1 Mol Karbondioksida Dengan
Bantuan Enzim Karbamilfosfat Sintetase
- Reaksi Ini Membutuhkan Energi, Karenanya Melibatkan 2 Mol ATP Yang
Diubah Menjadi ADP
- Sebagai Kofaktor : Mg++ Dan N-asetil-glutamat
• REAKSI 2 : PEMBENTUKAN SITRULIN

- Karbamil fosfat yang terbentuk bereaksi dengan ornitin ------ sitrulin

- Enzim : ornitin transkarbamilase yang terdapat pada bagian mitikondria sel hati

• REAKSI 3 : PEMBENTUKAN ASAM ARGININOSUKSINAT


- Sitrulin bereaksi dengan asam aspartat ----- asam argininosuksinat
- Enzim : argininosuksinat sintetase
REAKSI 4 : PENGURAIAN ASAM ARGININOSUKSINAT
Pada reaksi ini asam argininosuksinat diuraikan menjadi arginin dan asam fumarat
- Enzim : argininosuksinase, enzim yg terdapat dalam hati dan ginjal

• REAKSI 5 : PENGURAIAN ARGININ


- Merupakan reaksi terakhir, dimana arginin diuraikan menjadi urea dan ornitin
- Enzim : arginase, yang terdapat dalam hati
- Ornitin yg terbentuk pada reaksi hidrolisis ini bereaksi kembali dengan karbamilfosfat --- membentuk sitrulin
(reaksi 2), demikian seterusnya reaksi berlangsung berulang-ulang sehingga merupakan suatu siklus
- Urea yang terbentuk dikeluarkan dari tubuh melalui urine

TTP://FPIK.BUNGHATTA.AC.ID/FILES/DOWNLOADS/HANDUT%20BAHAN%20AJAR/ELFRIDA/BIOKI
MIA_5-1.PPT
HTTP://FILE.UPI.EDU/DIREKTORI/FPMIPA/JUR._PEND._BIOLOGI/195904011983032-
SOESI_ASIAH_SOESILAWATY/MEDIA_PEMBELAJARAN_ANFISMAN/METABOLISME/ANFISMAN.PDF
HASIL AKHIR
1. Asam glutamat merupakan hasil akhir proses transaminasi, maka glutamat dehidrogenase
merupakan enzim yang penting dalam metabolisme asam amino oksidase dan d-asam
oksidase.
2. Urea adalah hasil akhir dari metabolisme protein dalam tubuh hewan dan diekskresikan
melalui urine.
a) amine-amine, nitrat-nitrat, alkaloid-alkaloid dan asam urat.
b) asam-asam nukleat: adalah polinukliotide-polinukliotide yang mengandung ribose disebut
asam-asam ribonukleat (rna), sedang yang mengandung diribose disebut asam-asam
diribonukleat (dna).

HTTP://REPOSITORY.UT.AC.ID/4543/1/LUHT4441-M1.PDF
HTTPS://ROCHEM.WORDPRESS.COM/2012/01/20/METABOLISME-PROTEIN-DAN-ASAM-AMINO-2/

Anda mungkin juga menyukai