Anda di halaman 1dari 17

BAB 10

BIDANG GARAPAN
TEKNOLOGI KOMUNIKASI
DAN ETIKA TIK
Den Reza // Salma Hanifah Dyanti
IKOM 2018 A
COMMUNICATION SKILLS
Keterampilan Komunikasi 2

Mengamati
menyerap informasi, menangkap pesan, disimpan
dalam memori, memanggil kembali dan menterjemahkan
dalam bentuk perilaku komunikasi.

Menulis
keterampilan dasar komunikasi, penyampaian
pesan tanpa diucapkan, dikontrol dan dipengaruhi oleh hasil
perilaku seseorang secara intrapersonal

PERTEKOM
TEACHING COMMUNICATION SKILLS
Kemampuan Komunikasi dalam Mengajar 3
Kenapa?
Pengoptimalan pemanfaatan teknologi
komunikasi informasi dalam pendidikan
Bagaimana?
Teknologi sebagai ide yang diwujudkan dalam bentuk
karya (rancang bangun) yang mempermudah dan
membantu peserta didik

PERTEKOM
PRINSIP Guru mampu
memperhatikan gaya,
kecepatan dan
dukungan teknologi
PEMBELAJARAN, dalam pembelajaran.

KETERAMPILAN Paham prinsip Readines


pada peserta didik.

BERKOMUNIKASI Menguasai media-


media.
DALAM TIK
USING TECHNOLOGY FOR COMMUNICATION
Kiat dalam mengikuti dan menguasai perkembangan teknologi yang digunakan seorang komunikator 5
1. 2. 3.
Analisis pesan Kenali manual Tetapkan prosedur yang
dikuasai

4. 5. 6.
Update Informasi Sesuaikan hasil updating Lakukan uji coba
dengan prosedur manual

PERTEKOM
ORAL COMMUNICATION
Komunikasi Oral 6

Komunikasi Lisan Keterampilan dasar komunikator dalam melakukan pembicaraan, pengontrolan


jeda, penggunaan dialek, penguasaan tata bahasa, kekayaan kosa kata,
volume suara, kemampuan memberikan makna konotative dan denotative,
penguasaan ilmu kebahasaan.

PERTEKOM
MULTIMEDIA COMMUNICATION
Komunikasi Multimedia 7

Banyak Media Satu Media


+ Mendukung pengefektifan, variatif + Praktis, cepat, sama, banyak dan tepat
penyampaian pesan
mengenai sasaran.

- Dituntut untuk menguasai prosedur kerja - Dituntut menguasai teknologi


media, lama

PERTEKOM
BENTUK
PROGRAM
KOMUNIKASI
program yang harus terintegrasi dan
universal
VIRTUAL ARTS AND MUSIC
Komunikasi Visual (desain, proses, efek serta fenomena pada pesan visual) 9
Prinsip pesan visual:
1. Menunjukkan nilai-nilai kreatif (asli, inovatif dan lancar)
2. Komunikatif
3. Efisien dan efektif
4. Sekaligus indah

Unsur pesan visual:


1. Desain pesan
2. Isi pesan
3. Appeal

PERTEKOM
TEORI MEDIA
apapun yang kita pakai sekarang adalah hasil produk
dari media-media elektronik terdahulu
RAGAM BENTUK PENGEMASAN PESAN
Diantaranya melalui: 11

Buku dan Komputer dan


Majalah Film dan Video Televisi Kabel Internet
Kontribusi teknik dan prosedur Efek-efek suara, gambar, Inovasi teknologi komunikasi, Sistem jaringan komunikasi
tata letak (layout), tulisan, pencahayaan objek, proses editing. khususnya komponen hardware. pembawa pesan
ilustrasi.

Printed material - ebook

PERTEKOM
INFRASTRUKTUR KOMUNIKASI
Seluruh fasilitas, sistem, sarana dan peralatan yang memberi kemudahan proses komunikasi manusia 12
1. 2. 3. 4.
Public Relations Advertising Media dan Individu Media dan Masyarakat

Dampak
Teknologi
Komunikasi
1. Meminimalkan efek negatif 4. Menumbuhkan kemandirian

2. Menjelaskan kondisi dari efek 5. Penyaluran dan menciptakan media-media baru

3. Meminimalkan gap

PERTEKOM
PENERAPAN
TEKNOLOGI
KOMUNIKASI
a. Virtual learning; b. Distance learning; c. Mailing and
t e l e p h o n e ;
d. Computer mediated communication; e. Computer based
t r a i n i n g ;
f. E-learning; g. Tutorial electronic
ETIKA TEKNOLOGI
INFORMASI DAN
KOMUNIKASI
Bagi desainer, provider, mediator dan user
ETIKA TEKNOLOGI INFORMASI DAN
Analisis tentang Etika
KOMUNIKASI
15
Etika Desainer Etika Provider
1. Bervisi dan misi
1. Memiliki dasar kelegalan
2. Bertujuan menciptakan user dan sistem beradab dan
bermoral 2. Bervisi misi memajukan bangsa negara
3. Memproduk berdasarkan atas analisis data pangsa
pasar secara positif 3. Patuh terhadap aturan, norma dan nilai
4. Berpandangan inovatif dan bersikap terbuka proesionalitas IT dan UU
5. Bertanggung jawab atas data dan nilai manfaat produk
dari resiko yang ditimbulkan 4. Sportif
6. Percaya sepenuhnya terhadap lembaga hak kekayaan 5. Melayani mediator atau user dengan tujuan
intelektual
membantu
7. Tidak melakukan penjiplakan, peniruan atau pencurian
originaiitas atas karya cipta pihak lain
6. Tidak melakukan manipulasi atas kebenaran data

PERTEKOM
ETIKA TEKNOLOGI INFORMASI DAN
Analisis tentang Etika
KOMUNIKASI
16
Etika Mediator (Konsultan) Etika User
1. Kompeten dan profesional 1. Bertindak sesuai pengetahuan dan keterampilan,
2. Bervisi misi memberi kemudahan untuk kebaikan, jujur
3. Bertindak atas kesepakatan kerjasama mutualisme 2. Percaya atas semua komponen IT untuk
kepentingan baiknya
4. Percaya dan terbuka terhadap klien
5. Memberikan jaminan dan ketenangan
3. Menghargai kekurangan dan kelebihan
komponen IT
6. Siap melayani, harmonis, berperikemanusiaan dan
berperikeadilan 4. Peduli terhadap penyelamatan data dan
informasi
7. Inovatif dalam pengetahuan, mampu menjelaskan,
tidak memanipulasi data dan tidak membantu usaha 5. Tidak menjual data dan melakukan tindak
yang merugikan masyarakat kejahatan

PERTEKOM
m q c!

Anda mungkin juga menyukai