Anda di halaman 1dari 7

PENGERTIAN AUDIT PEMASARAN

Pengertian Audit Pemasaran adalah pengumpulan


serta pengevaluasian bukti-bukti atas informasi untuk
menentukan dan melaporkan tingkat kesesuaian
informasitersebutdengan Kriteriakriteria yang telah diteta
pkan (Alvin A.Arensetal.,2003).
Sebelum mengetahui pengertian Audit Pemasaran,
terlebih dahulu penulis jelaskan pengertian dari Audit.
Pada dasarnya, Audit merupakan suatu alat perusahaan
agar dapat mengerti bagaimana perusahaan
berhubungan dengan lingkungan tempat perusahaan
beroperasi. Audit merupakan alat perusahaan untuk
mengidentifikasi kekuatan dan kelemahannya
sebagaimana mereka berhubungan dengan peluang dan
ancaman (Amin Widjaja Tunggal, 2003).
MENURUT (IBK BAYANGKARA, 2008) AUDIT PEMASARAN DAPAT
MENCAKUP ENAM WILAYAH UTAMA DALAM PEMASARAN
SEBAGAI BERIKUT:

A. Audit lingkungan pemasaran


B. audit strategi pemasaran
C. audit organisasi pemasaran
D. audit system pemasaran
E. audit produktivitas pemasaran
F. audit fungsi pemasaran
PENGERTIAN ORGANISASI PEMASARAN
 Organisasi pemasaran adalah pola hubungan kerja
antara dua orang atau lebih dalam susunan hierarki dan
pertanggungjawaban untuk mencapai tujuan di bidang
pemasaran. Menurut Peter Drucker mendefinisikan
organisasi pemasaran adalah organisai yang memahami
kebutuhan dan keinginan para pembeli, dan secara
efektif mampu mengkombinasikan serta mengarahkan
keterampilan dan sumber daya ke semua bagian
organisasi dalam rangka memberikan kepuasan
maksimal kepada konsumennya.
ALASAN ORGANISASI PEMASARAN PERLU
DALAM SUATU PERUSAHAAN
1. Untuk membedakan tugas dengan tugas lainnya di bidang
pemasaran.
2. Untuk memberikan kemungkinan dilakukannya koordinasi atas
tugas-tugas.
3. Untuk menentukan atau memberikan batasan tanggung jawab
dan wewenang.
4. Sebagai sarana atau alat untuk menyokong dan mencerminkan
pelaksanaan strategi pemasaran yang menyeluruh.
Peranan Organisasi Pemasaran dalam pencapaian Tujuan
Pemasaran. Pimpinan di bidang pemasaran sering gagal
menilai atau kurang menghargai sepenuhnya akan
pentingnya peranan organisasi yang baik. Hal ini
terutama karena telah sedemikian lamanya penjabat
atau pimpinan tersebut berkecimpung dalam pelaksanaan
kegiatan atau operasi pemasaran. Akibatnya beberapa
pimpinan hanya menekankan pada pelaksanaan operasi
kegiatan pencapaian target di bidang pemasaran
dengan sarana organisasi yang asal ada dan umumnya
kurang efisien. Walaupun demikian, tidak berarti tidak
ada pimpinan di bidang pemasaran yang telah bekerja
secara efektif dan efisien dengan menggunakan sarana
organisasi pemasaran yang baik atau sehat.
Pembentukan organisasi pemasaran dalam suatu
perusahaan sebenarnya ditujukan untuk dapat
dilaksanakannya kegiatan pemasaran ditujukan
untuk dapat dilaksanakannya kegiatan
pemasaran secara efektif dan efisien, sehingga
tujuan perusahaan dapat dicapai. Kegiatan
pemasatran yang efektif dan efisien
membutuhkan cara pengorganisasian yang baik
dan tepat, terutama dengan pengaturan
pembagian tugas, wewenang, dan dan tanggung
jawab yang jelas dan tegas antara penjabat-
penjabat dan para pelaksana atau petugas di
bidang pemasaran.
SEKIAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai