Anda di halaman 1dari 40

BUKU KIA SEBAGAI PEDOMAN STIMULASI

TUMBUH KEMBANG ANAK DAN MONITORING


KESEHATAN IBU

Sri Rahayu, SKp Ns, S.Tr.Keb, M.Kes


PENGGUNAAN BUKU KIA

Kebijakan dalam dalam upaya pemantauan kesehatan


ibu dan tumbuh kembang anak

Kepmenkes RI No. 284/Menkes/SK/III/2004

Buku KIA merupakan alat untuk mendeteksi secara dini


adanya gangguan atau masalah kesehatan ibu dan anak,
alat komunikasi dan penyuluhan (pelayanan
KIA, gizi, imunisasi, tumbuh kembang balita).
Perkembangan Buku KIA di gunakan:
Media Edukatif Dokumen Pecatatan pelayanan KIA
• Media KIE yang utama dan • Mendeteksi dini masalah
pertama kesehatan ibu dan anak
• Memastikan mendapatkan
pelayanan KIA secara
lengkap
• Sistem Jaminan Kesehatan
• Menerima bantuan
bersyarat pada program
pemerintah/swasta
PEMANTAUAN PERTUMBUHAN ANAK= BUKU KIA

Bagian Buku KIA yang diisi Kader : KMS


Berisi kurva pertumbuhan normal anak berdasarkan
indeks antropometri BB menurut umur.
Pemantauan terdiri :
1. Penilaian pertumbuhan anak secara teratur
penimbangan setiap bulan
2. Menentukan status pertumbuhan berdasar kenaikan
berat badan
3. Menindaklanjuti setiap kasus gangguan pertumbuhan.
Pemantaun pertumbuhan
di tingkat keluarga & masyarakat menggunakan KMS

• KMS (Kartu Menuju Sehat) adalah kartu yang memuat


kurva pertumbuhan normal anak berdasarkan indeks
antropometri Berat Badan menurut Umur (BB/U)
• Fungsi KMS:
 Alat pemantauan pertumbuhan anak
 Catatan pelayanan kesehatan anak
 Alat edukasi
KMS
 TIDAK BISA menentukan STATUS GIZI karena
STATUS GIZI ditentukan dengan melihat TABEL BB/TB, yaitu
membandingkan berat badan sekarang dengan berat badan seharusnya
berdasarkan tinggi badan saat ini (tabel BB/TB)
 Berat badan di bawah garis merah (BGM) belum tentu gizi buruk
 Berat badan di pita kuning belum tentu gizi kurang

Langkah-langkah pengisian KMS


1. Memilih KMS berdasarkan jenis kelamin
2. Mengisi identitas anak dan orangtua
3. Mengisi bulan lahir dan bulan penimbangan anak
4. Meletakkan titik BB dan membuat garis pertumbuhan anak
5. Mencatat kejadian yang dialami anak
6. Menentukan status pertumbuhan anak
Grafik Pertumbuhan usia 0-24 bulan
Grafik pertumbuhan 25-36 bulan
INTERPRETASI STATUS PERTUMBUHAN

• Satu kali penimbangan/pengukuran:


– tidak dapat menyimpulkan pertumbuhan

• Menilai pertumbuhan:
– Ukur/timbang secara periodik
– Hubungkan titik-titik BB, TB, LK menjadi garis
– Bila kurva BB, TB, LK sejajar dengan kurva
pertumbuhan  pertumbuhan normal
Tindak lanjut berdasarkan hasil penilaian
pertumbuhan balita adalah sebagai berikut:

a) Berat badan naik (N):


• Berikan pujian kepada ibu yang telah membawa
balita ke Posyandu atau fasilitas kesehatan.
• Berikan umpan balik dengan cara menjelaskan arti
grafik pertumbuhan anaknya yang tertera pada KMS
secara sederhana.
• Anjurkan kepada ibu untuk mempertahankan
kondisi anak dan berikan nasihat tentang pemberian
makan anak sesuai golongan umurnya.
• Anjurkan untuk datang pada penimbangan
berikutnya.
b) Berat badan tidak naik 1 kali (T1)
• Berikan pujian kepada ibu yang telah membawa balita ke
Posyandu atau fasilitas kesehatan
Berikan umpan balik dengan cara menjelaskan arti grafik
pertumbuhan anaknya yang tertera pada KMS secara
sederhana.
• Tanyakan dan catat keadaan anak bila ada keluhan (batuk,
diare, panas, rewel, dll) dan kebiasaan makan anak.
• Berikan penjelasan tentang kemungkinan penyebab berat
badan tidak naik tanpa menyalahkan ibu.
• Berikan nasehat kepada ibu tentang anjuran pemberian
makan anak sesuai golongan umurnya.
• Anjurkan untuk datang pada penimbangan berikutnya.
Berat badan tidak naik 2 kali (T2) atau berada di Bawah Garis
Merah (BGM)
• Berikan pujian kepada ibu yang telah membawa balita ke
posyandu atau fasilitas kesehatan dan anjurkan untuk datang
kembali bulan berikutnya.
• Berikan umpan balik dengan cara menjelaskan arti grafik
pertumbuhan anaknya yang tertera pada KMS secara
sederhana.
• Tanyakan dan catat keadaan anak bila ada keluhan (batuk,
diare, panas, rewel, dll) dan kebiasaan makan anak.
• Berikan penjelasan tentang kemungkinan penyebab berat
badan tidak naik tanpa menyalahkan ibu.
• Berikan nasehat kepada ibu tentang anjuran pemberian
makan anak sesuai golongan umurnya.
• Tanyakan ada tidak kontak dengan penderita TBC (*Ya/Tidak)
• Rujuk anak ke tempat rujukan terdekat sesuai kondisi anak.
DETEKSI DINI PENYIMPANGAN PERTUMBUHAN (LAKI-LAKI)
DETEKSI DINI PENYIMPANGAN PERTUMBUHAN
(PEREMPUAN)
DETEKSI DINI PENYIMPANGAN
PERTUMBUHAN (PB/UMUR)
DETEKSI DINI PENYIMPANGAN PERTUMBUHAN
(PB/UMUR)
PENGUKURAN LINGKAR
KEPALA
Pada bagian ukuran terbesar tergantung
bentuk kepala
a. Minimal tiap 3 bln sampai umur 1
tahun
b. Minimal tiap 6 bl sampai umur 2
tahun
c. Minimal tiap tahun sampai umur 6 thn
INTERPRETASI:
NORMAL : bila garis pertumbuhan LK
SEJAJAR dengan garis grafik didekatnya,
dan di dalam “jalur hijau”
TIDAK NORMAL : bila garis
pertumbuhan LK TIDAK SEJAJAR dengan
garis grafik didekatnya atau di luar
“jalur hijau” segera rujuk ke Rumah
Sakit
…pengukuran lingkar kepala

Pertumbuhan LK NORMAL

Pertumbuhan LK
ABNORMAL
Lingkar Kepala Tidak Normal

557 Makrosefali (follow up 20 th) :


20% mati,
70% yang hidup (56%) tekanan intrakranial >>
30% yang hidup (24%) tekanan normal: 88% IQ normal,
5 % RM ringan,
7 % RM berat
(Lober & Priestly, 1981)
Mikrosefali: retardasi mental
DETEKSI DINI PENYIMPANGAN PERKEMBANGAN

Buku KIA diintegralkan dengan SDIDTK berisi:


• Kuesioner Pra Skrining Perkembangan (KPSP).
Interpretasi jika :
Ya : skor 9-10 : sesuai
ya : skor 7-8 : Meragukan
Ya : < 6 :Penyimpangan
• Test Daya Dengar ( TDD) : Bila ada satu atau lebih
jawaban “tidak” kemungkinan anak mengalami
gangguan pendengaran, jika tidak tertangani rujuk
• Deteksi penyimpangan perilaku Emosional
KMPE : Kuesioner Masalah perilaku Emosional
M-CHAT (Modified-chectlist for Autism in
toddler)
Gangguan pemusatan perhatian dan
Hiperaktifitas, Nilai total 13 atau lebih
kemungkinan GPPH
MONITORING KESEHATAN IBU
==BUKU KIA==
Masa Kehamilan :
Masa menjelang Persalinan
1. Pelayanan pemeriksaan ibu hamil 1. Tanda bahaya persalinan
2. Waktu kontrol 2. IMD
3. Perawatan sehari-hari
3. Tanda bayi baru lahir sehat
4. Pemenuhan gizi ibu hamil
5. P4K 4. Pelayanan Essensial bayi
6. Persiapan Persalinan baru lahir
7. Informasi Tanda-tanda persalinan 5. Cuci tangan
8. Deteksi dini tanda bahaya
kehamilan
9. Masalah kehamilan dan Keluarga
Berencana
MONITORING KESEHATAN IBU
==BUKU KIA==
Masa Nifas BBL-6 tahun
• Perawatan Ibu nifas : Hal-hal • Tanda anak sehat
yang harus dihindari pada • Pertumbuhan dan perkembangan anak
masa nifas • Pola asuh anak
• Perawatan sehari-hari
• Cara menyusui
• Kebutuhan minum
• Cara memerah dan menyimpan
• Perawatan anak sakit’
ASI • Imunisasi
• Tanda bahaya ibu nifas dan • Kebutuhan gizi
Keluarga Berencana • Stimulasi pertumbuhan dan
• Perawatan BB: ( ASI, perkembangan
kehangatan, kunjungan • Upaya melindungi anak dari kekerasan
neonatal, tanda bahaya BBL) dan pelecehan seksual
Pelayanan Pemeriksaan Kehamilan
terintegrasi (10 T)
• Pengukuran tinggi badan
• Pengukuran Tekanan darah
• Pengukuran Lingkar lengan atas
• Pengukuran TFU
• Penentuan letak janin/presentasi, DJJ
• Status TT
• Pemberian Tablet tambah darah
• Test Laboratorium : gol darah, hb, urin, darah (HIV, hepatitis,
sifilis, dll)
• Konseling
• Tata laksana atau mendapatkan pengobatan.
Kelas ibu hamil
Pada kelas ibu hamil ibu mendapatkan informasi
dan saling bertukar informasi tentang
kehamilan, persalinan, nifas dan bayi baru lahir.
Kelas ibu hamil : minimal 4 kali pertemuan
1 kali pertemuan di hadiri bersama
suami/keluarga.
Perawatan Ibu Nifas
Kunjungan Kesehatan ibu nifas:
• 6 jam -3 hari setelah melahirkan
• Hari ke-4 -28 hari setelah melahirkan
• Hari ke-29 -42 hari setelah melahirkan
Jenis pelayanan masa nifas:
• Kondisi ibu secara umum
• Pengukuran TD, suhu, pernafasan, nadi
• Pemeriksaan Lokia dan perdarahan
• Pemeriksaan jalan lahir dan tanda infeksi
• Kontraksi uterus dan TFU
• Pemeriksaan payudara dan ASI ekslusif
• Kapsul Vitamin A
• Pelayanan KB pasca salin
• Konseling
• Tata laksana ibu nifas sakit atau komplikasi
Mengajarkan Ibu nifas Cara Penyimpanan ASI
Perah:
Suhu Lama Penyimpanan
Dalam Ruangan 19 sd 26 C 6-8 jam ruang AC, 4 jam
ruang non AC
Kulkas <4C 2-3 hari
Freezer pada lemari es 1 -18C sd 0C 2 minggu
pintu
Freezer pada lemari es 2 -20 C sd -18 C 3-4 bulan Tempat
pintu Penyimpanan
ADALAH TUNAS YANG PERLU
DIOPTIMALKAN
PERTUMBUHAN DAN
PERKEMBANGANNYA

A
L IT
BA

Anda mungkin juga menyukai