Anda di halaman 1dari 12

BENTUK HUBUNGAN

BANK DENGAN NASABAH


• Hubungan hukum antara BANK dengan
NASABAH PENYIMPAN dana dituangkan
dalam bentuk peraturan bank yang berisikan
ketentuan dan syarat umum yang harus
disetujui oleh nasabah penyimpan dana.
• KUH Perdata tidak secara spesifik perihal
simpanan pada bank, sehingga harus digali
dari sumber sumber di luar KUH Perdata.

1
sekolahtinggihukumbandung
• Demikian pula dalam Yurisprudensi Mahkamah
Agung RI, belum pernah ada/ditemukan putusan
mengenai bentuk hubungan hukum bagi nasabah
penyimpan dana.
• Dalam kepustakaan hukum, Prof. Soebekti;
mengemukakan bahwa deposito, tabungan, giro
bukan merupakan penitipan sebagaimana diatur
pasal 1694 KUH Perdata, karena pada hakikatnya
hal itu, khususnya deposito, lebih merupakan
perjanjian pinjam uang dengan bunga (1989:112)
sekolahtinggihukumbandung 2
BENTUK HUBUNGAN BANK DENGAN NASABAH

 Dari keempat lembaga pelayanan tersebut di atas, yang termasuk dalam


“lembaga penitipan barang” sebagaimana dimaksud oleh Pasal 1694
KUHPerdata hanyalah “simpanan barang” saja.Penitipan barang yang
dimaksudkan oleh Pasal 1694 KUHPerdata itu hanya meliputi barang
bergerak yang tidak dapat ditukar, sehingga pada umumnya uang tidak
termasuk di dalamnya, kecuali kalau dimaksudkan bahwa nantinya yang
harus dikembalikan adalah mata uang (uang kertas atau pecahan) yang
sama seperti yang dulu diserahkan kepada Bank, lagi pula adanya
pembayaran bunga oleh yang menerima “titipan” adalah bertentangan
dengan lembaga penitipan (Prof.R.Soebekti, SH)

3
sekolahtinggihukumbandung
BEBERAPA PERBEDAAN
• Adanya kehendak pembuat UU untuk
membedakan antara konstruksi hukum
“penitipan” dengan konstruksi hukum
“simpanan”
• Dalam hal simpanan, bank mempunyai hak
kepemilikan atas dana yang dipercayakan oleh
masyarakat (tidak secara tegas)
• Dalam hal penitipan, tidak secara tegas pula
bahwa konstruksi hukum itu tunduk pada KUH
Perdata
sekolahtinggihukumbandung 4
PENDAPAT AHLI
• Prof.Mariam D Badruzaman; bahwa
secara expressis verbis, hubungan
perjanjian rekening koran merupakan
perjanjian pemberian kuasa (1991:51)
• Perjanjian rekening koran adalah
perjanjian antara bank dengan
pemegang rekening koran, yang dalam
operasional perbankan dapat sebagai
pemegang rekening giro atau
pemegang rekening pinjaman

sekolahtinggihukumbandung 5
PENDAPAT AHLI
 Holden, dalam The Law and Practice
Banking; adalah hubungan kontraktual
antara nasabah dengan bank yang
kompleks, bermula dari kebiasaan
(customes and usages) dalam dunia
perbankan kemudian diakui oleh
pengadilan sehingga harus dianggap
sebagai implied terms, syarat yang tersirat
dalam setiap perjanjian.

sekolahtinggihukumbandung 6
MENURUT HUKUM INGGRIS
 Hukum Inggris telah menetapkan bahwa
bentuk hubungan hukum antara bank
dengan nasabah penyimpan dana
merupakan hubungan kontraktual antara
seorang debitur dengan kreditur (Foley vs
Hill Case, 1848)

sekolahtinggihukumbandung 7
 KUHPerdata tidak mengatur hubungan hukum

demikian, sehingga harus digali diluar

KUHPerdata.

 Marhainis Abdul Hay; pengertian perjanjian

kredit mendekati perjanjian pinjam mengganti,

sehingga penyelesaian masalahnya dapat

menggunakan ketentuan perjanjian

tersebut.Perjanjian Kredit merupakan hal yang

khusus dari perjanjian pinjmam mengganti..

sekolahtinggihukumbandung 8
MENURUT PAKAR
9

 Mariam D Badruzaman; perjanjian


kredit bank merupakan perjanjian
pendahuluan “voorovereenkomst” dari
penyerahan uang hasil dari
permufakatan yang bersifat konsensuil
obligatoir (pacta de contrahendo) yang
tunduk pada UUPerbankan dan
ketentuan umum KUHPerdata,
kesepakatan tersebut mengikat
keduabelah pihak setelah ada
penyerahan uangnya secara riil.

sekolahtinggihukumbandung
MAHKAMAH AGUNG R I

• Pendirian Mahkamah Agung RI, telah


bersikap a priori/ take it for granted dengan
menggunakan ketentuan Pasal 1754 dan
dengan demikian hubungan bank dengan
nasabah debitur merupakan hubungan
hukum verbruiklening

sekolahtinggihukumbandung 10
 Sutan Remy S; bahwa perjanjian kredit
mempunyi ciri ciri khusus yang
membedakannya dengan
verbruiklening dan pinjam
mengganti.Ciri pertama, PK sebagai
loan of money (hk.inggeris) yang riil dan
konsensuil; ciri kedua, dana dari PK jelas
tujuannya; ciri ketiga, PK ditentukan
syarat dan caranya.
sekolahtinggihukumbandung 11
 SISTEM PERBANKAN DALAM KERANGKA SISTEM KEUANGAN
DAN HUBUNGANYA DENGAN SISTEM PEREKONOMIAN
NASIONAL;
 SISTEM PERBANKAN NASIONAL BERDASARKAN UUP 1992 JO
UUP 1998 TERDIRI ATAS:
 SUBSTANSI;
 STRUKTUR; DAN
 KULTUR.
 ASAS HUKUM PERBANKAN DALAM UUP DAN DI LUAR UUP;
 BENTUK HUBUNGAN HUKUM DALAM KAITANNYA DENGAN
KEGIATAN USAHA BANK.

 SIFAT UJIAN : CLOSE BOOK
 WAKTU : 75 MENIT

Anda mungkin juga menyukai