Anda di halaman 1dari 47

BISNIS

PENGANTAR
Bentuk Bentuk
Badan Usaha
1. Talita Anistya Noviyanti
(18210010)
2. Meilani Dwi Astuni (18210077)
3. Tifa Desfransyah (18210065)
4. Danar Mayangsih (18210055)
5. Qarima Musfiroh (18210205)
6. Anis Faroya (18210017)
7. Anang Ma’aruf .S (18210050)
8. Deby Anggit Saputra (18210189)
9. Wahyu Rachmadhani (18210190) BACK NEXT
BADAN
USAHA
Merupakan kesatuan ekonomi dan yuridis yang
memiliki tujuan untuk mendapatkan keuntungan
dan memberikan pelayanan bagi masyarakat.

PERUSAHAAN

Suatu lembaga sedangkan perusahaan adalah


tempat dimana badan usaha mengelola faktor-
faktor produksi.
Bentuk Bentuk Badan Usaha

BADAN
PERSEROAN
USAHA
TERBATAS PERSEROAN
PERUSAHAAN FIRMA
PERSEORANGAN TERBATAS
NEGARA

PERSEKUTUAN
KOMANDITER

PERUSAHAAN
PERUSAHAAN PERUSAHAAN KOPERASI
DAERAH
NEGARA NEGARA
UMUM JAWATAN
PERUSAHAAN
SWASTA

Merupakan bentuk badan usaha yang modalnya berasal dari swasta.

BADAN USAHA SWASTA NEGERI


Sebagai rekan pendamping kerja pemerintah
dalam upaya meningkatkan kesejahteraan
BADAN USAHA SWASTA ASING masyarakat.
PERUSAHAAN
PERSEORANGAN

Bentuk usaha yang paling sederhana, karena kepemilikannya dimiliki oleh satu
orang dan pembentukannya tanpa izin dan tanpa tatacara tertentu.

KELEBIHAN

KEKURANGAN

CONTOH PERUSAHAAN
PERSEORANGAN
PERUSAHAAN
PERSEORANGAN

Bentuk usaha yang paling sederhana, karena kepemilikannya dimiliki oleh satu
orang dan pembentukannya tanpa izin dan tanpa tatacara tertentu.

KELEBIHAN

1. Seluruh laba menjadi miliknya


2. Kepuasan pribadi
3. Kebasan dan fleksibilitas
4. Sifat kerahasiaan tidak perlu
PERUSAHAAN
PERSEORANGAN

Bentuk usaha yang paling sederhana, karena kepemilikannya dimiliki oleh satu
orang dan pembentukannya tanpa izin dan tanpa tatacara tertentu.

KEKURANGAN 1. Tanggung jawab pemilik tidak terbatas


2. Sumber keuangan terbatas
3. Kesulitan dalam manajemen
PERUSAHAAN
PERSEORANGAN

Bentuk usaha yang paling sederhana, karena kepemilikannya dimiliki oleh satu
orang dan pembentukannya tanpa izin dan tanpa tatacara tertentu.

1. Laundry
2. Bengkel 1. Persewaan computer
3. Salon 2. Toko kelontong
4. Rumah makan 3. Tukang bakso keliling
4. Warnet
CONTOH PERUSAHAAN
PERSEORANGAN
PERSEROAN
KOMANDITER

Merupakan bentuk perjanjian bersama, berusaha bersama antara orang-orang


yang bersedia memimpin perusahaan dan bertanggung-jawab penuh atas
kekayaan pribadinya, dengan orang orang yang tidak bersedia (komandit)
memimpin perusahaan dan bertanggung-jawab terbatas pada kekayaan yang
diikutsertakan dalam perusahaan tersebut.

Dalam CV, besarnya modal yang ditanam dan diikutsertakan dalam


manajemen tidak sama.
Jika perusahaan mendapat laba/rugi maka dikontribusikan menurut
persetujuan yang disepakati.
PERSEROAN
KOMANDITER

PENGGOLONGAN ANGGOTA CV

KEUNTUNGAN KELEMAHAN

BENTUK PERSEKUTUAN YANG DAPAT


TERJADI DI CV
PERSEROAN
KOMANDITER

1. Sekutu Umum (General Partner)


Pemilik yang bertanggungjawab penuh dan sangat aktif dalam manajemen
2. Sekutu Terbatas (Limited Partner)
Pemilik yang tanggungjawabnya terbatas dan aktif dalam manajemen
3. Sekutu Diam
a. Silent Partner : Tidak Aktif (anggota yang tanpa kekuasaan)
b. Secret Partner : Tidak diketahui umum tetapi aktif dalam manajemen
c. Sleeping Partner : Anggot yang tidak diketahui umum dan tidak aktif
4. Sekutu Senior dan Sekutu Junior
PENGGOLONGAN ANGGOTA CV
PERSEROAN
KOMANDITER

1. Pendirian mudah
2. Modal lebih banyak
3. Manajemen lebih baik
4. Kesempatan usaha lebih baik
5. Kesempatan usaha lebih banyak
6. Mudah mencari dana

KEUNTUNGAN
PERSEROAN
KOMANDITER

1. Tanggung jawab tak terbatas


2. Kekuasaan kompleks
3. Pengawasan kompleks
4. Sukar menarik investasi

KELEMAHAN
PERSEROAN
KOMANDITER

1. Joint Venture
Persekutuan antar perusahaan dalam negeri dan luar negeri, bersifat sementara/jangka
waktu terbatas
2. Limited Partnership
Tanggung jawabnya hanya sejumlah modal yang disetorkan, tidak termasuk kekayaan
pribadi/lainnya.
3. Limited Partnership Association
Campuran antara Partnership dan PT, jadi tanggung jawab sekutu terbatas
4. Joint Stock Compant (Quasi PT)
Suatu persekutuan komanditer yang mengeluakan
BENTUK PERSEKUTUAN YANG DAPAT
saham TERJADI DI CV
PERUSAHAAN
NEGARA
(BUMN)

Badan usaha yang seluruh atau sebagian besar modalnya dimiliki oleh negara
melalui pernyataan secara langsung yang berasal dari kekayaan negara yang
dipisahkan.
PERSEROAN
TERBATAS

Kumpulan orang-orang (pemegang saham) yang diberi hak dan diakui oleh
hukum untuk melakukan aktivitas dalam mencapai tujuan tertentu.

HAK PEMEGANG SAHAM

MACAM-MACAM

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN


PERSEROAN
TERBATAS

Kumpulan orang-orang (pemegang saham) yang diberi hak dan diakui oleh
hukum untuk melakukan aktivitas dalam mencapai tujuan tertentu.

HAK PEMEGANG SAHAM


a. Menentukan manajemen
b. Menentukan deviden
c. Menyetujui penambahan dan pengurangan
d. Meneliti jalannya perusahaan
e. Memilih direksi
f. Mengubah anggaran dasar (AD)
PERSEROAN
TERBATAS

Kumpulan orang-orang (pemegang saham) yang diberi hak dan diakui oleh
hukum untuk melakukan aktivitas dalam mencapai tujuan tertentu.

1. Menurut pembelian saham


a. PT terbuka (Public Company)
b. PT tertutup (Private Company)
2. Menurut wilayah negara
MACAM-MACAM a. PT Domestik
b. PT asing
3. Menurut Kepemilikan
a. PT Swasta
b. PT Negara
c. PT Persero Diprivatisasi
PERSEROAN
TERBATAS

KELEBIHAN KEKURANGAN
1. Terbatasnya tanggung jawab 1. Biaya pembentukan besar
2. Pembagian kepemilikan yang kecil 2. Perlindungan pemegang saham
menarik investor belum efektf
3. Saham mudah diperjualbelikan di 3. Data keuangan dipublikasaikan
pasar modal mudah diketahui pesaing
4. Penarikan dana berikutnya relative 4. Manajernya sewaan, ada yang
mudah kurang tanggung jawab.
5. Dapat mencari manager yang
professional
6. Hidupnya relatif lama
PERUSAHAAN
UMUM

PERUM adalah Perusahaan negara dibidang penyediaan pelayanan bagi


kemanfaatan umum disamping mendapatkan laba.

KELEBIHAN CIRI-CIRI

KEKURANGAN CONTOH
PERUSAHAAN
UMUM

• Bertujuan memberikan layanan kepada


masyarakat sekaligus mencari keuntungan.
• Hampir seluruh modalnya berasal dari
negara/pemrintah.
• Dibanding PERJAN dan PT, PERUM bekerja
lebih efisien karena selain memberi layanan
kepada masyarakat juga dituntut untuk meraih
laba.
• Dengan status pegawai perusahaan
negara/daerah,budaya kerja di PERUM
umunya lebih baik dibanding PERJAN. KELEBIHAN
PERUSAHAAN
UMUM

• Tingkat produktivitas pegawai umunya masih


dibawah pegawai perseroan (PT).
• Jika PERUM rugi maka negara juga akan ikut
merugi.
• Tidak semua kalangan dapat bekerja di
PERUM sehingga perannya dalam mengatasi
penggangguran masih kurang.

KEKURANGAN
PERUSAHAAN
UMUM

• Usahanya melayani kepentingan umum


• Berstatus badan hukum yang diatur berdasarkan
UU.
• Mempunyai nama dan kekayaan sendiri serta
bebas seperti perusahaan swasta.
• Dipimpin oleh suatu direksi.
• Status pegawainya adalah pegawai perusahaan
negara.
• Laporan tahunan disampaikan kepada pemerintah.
• Tarif harga jual produk/jasa dipndang perlu dapat
ditentukan peoleh pemerintahmerintah.
• Bergerak di bidang jasa yang vital.
CIRI-CIRI
PERUSAHAAN
UMUM

• Perum Damri
• Perum Bulog
• Perum Pegadaian
• Perum Percetakan
Uang Repulik
Indonesia (Peruri)

CONTOH
BADAN USAHA
FIRMA

Suatu persekutuan atau perjanjian antara dua orang atau lebih untuk
menjalankan badan usaha dengan nama bersama dan memiliki tujuan untuk
membagi hasil yang diperoleh.

KELEBIHAN

KEKURANGAN

CONTOH BADAN USAHA FIRMA


BADAN USAHA
FIRMA

Suatu persekutuan atau perjanjian antara dua orang atau lebih untuk
menjalankan badan usaha dengan nama bersama dan memiliki tujuan untuk
membagi hasil yang diperoleh.

KELEBIHAN

1. Jumlah modal relatif besar


2. Prosedur mudah
3. Memiliki status hukum
4. Lebih mudah dalam memperoleh kredit
BADAN USAHA
FIRMA

Suatu persekutuan atau perjanjian antara dua orang atau lebih untuk
menjalankan badan usaha dengan nama bersama dan memiliki tujuan untuk
membagi hasil yang diperoleh.

1. Tanggung jawab pemilik tidak terbatas


KEKURANGAN 2. Sering timbul konflik diantara anggota firma
3. Kesalahan salah satu anggota menjadi
tanggung jawab bersama.
BADAN USAHA
FIRMA

Suatu persekutuan atau perjanjian antara dua orang atau lebih untuk
menjalankan badan usaha dengan nama bersama dan memiliki tujuan untuk
membagi hasil yang diperoleh.

1. KAP Hadori dan Co


2. LKBH Ruhut Sitompul dan Co
3. Firma Hamdan Zoelfa dan Co
CONTOH BADAN USAHA FIRMA
KOPERASI

Koperasi badan usaha yang beranggotakan orang atau perorangan atau badan
hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi
sekaligus sebagai gerakan ekonomi masyarakat yang berdasar atas kekeluargaan

PRINSIP KOPERASI

JENIS JENIS KOPERASI

TUJUAN KOPERASI
KOPERASI

Koperasi badan usaha yang beranggotakan orang atau perorangan atau badan
hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi
sekaligus sebagai gerakan ekonomi masyarakat yang berdasar atas
kekeluargaan.

PRINSIP KOPERASI
a. Keanggotaan bersifat sukarela
b. Pengelolaannya secara demokratis
c. Pembagian SHU proposional
d. Modal diberi balas jasa
e. Mandiri
f. Ada kerjasama dengan koperasi
KOPERASI

Koperasi terdiri dari:


a. Koperasi primer yaitu anggotanya orang perorang minimum
sebanyak 20 orang
b. Koperasi sekunder yaitu anggotanya koperasi terdiri lebih
rendah, minimum sebanyak 3 koperasi, terdiri:
1. Pusat koperasi (anggotanya koperasi primer)
2. Gabungan koperasi (anggotanya pusat koperasi)
3. Induk koperasi (anggotanya gabungan koperasi)
JENIS JENIS KOPERASI
Dasar pengelomjpokan menjadi koperasi sekunder adalah
kesamaan kegiatan dan kepentingan ekonomi anggota.
KOPERASI

Koperasi badan usaha yang beranggotakan orang atau perorangan atau badan
hukum koperasi dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prinsip koperasi
sekaligus sebagai gerakan ekonomi masyarakat yang berdasar atas
kekeluargaan.

a. Memajukan kesejahteraan anggota


b. Ikut membangun tatanan perekonomian
TUJUAN KOPERASI
PERUSAHAAN
DAERAH

Perusahaan yang kepemilikannya dibawah Pemerintah Provinsi atau Pemerintah


Kabupaten atau Kota. Perusahaan Daerah dalam pelaksanaannya berada
dibawah pengawasan, pengelolaan dan pembinaan Pemerintah Daerah.

FUNGSI CIRI-CIRI

TUJUAN CONTOH

KELEBIHAN KEKURANGAN
PERUSAHAAN
DAERAH

1. Membantu penataan perekonomian daerah.


2. Pengelolaan cabang-cabang produksi sumber daya di daerah yang kemudian
dimanfaatkan untuk kepentingan umum.
3. Menyediakan layanan untuk masyarakat.
4. Membuka lapangan pekerjaan di daerah yang bersangkutan.
5. Pendorong aktivitas kemajuan masyarakat diberbagai bidang.

FUNGSI
PERUSAHAAN
DAERAH

1. Memberikan sumbangan pendapatan daerah dan negara, serta memajukan


perekonomian.
2. Mendapatkan keuntungan demi kepentingan daerah.
3. Melaksanakan pembangunan daerah melalui pelayanan kepada
masyarakat.

TUJUAN
PERUSAHAAN
DAERAH

1. Usahanya public service


2. Sebagai bagian dari pemerintah daerah
3. Dipimpin oleh direktur/kepala yang bertanggung jawab
4. Memperoleh fasilitas Pemerintah Daerah
5. Pengawasan dilakukan oleh Badan Pemeriksa Pemerintah Provinsi atau
Kabupaten

CIRI-CIRI
PERUSAHAAN
DAERAH

1. Kegiatan ekonomi dilakukan untuk melayani kepentingan publik.


2. Memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam memperoleh kebutuhan
hidup berupa barang dan jasa.
3. Membuka dan memperluas lapangan kerja di daerah.
4. Mengisi kas daerah yang bertujuan memajukan dan mengembangkan
perekonomian daerah dan negara.

KELEBIHAN
PERUSAHAAN
DAERAH

1. Fasilitas yang diperoleh dari pemerintah tidak dimanfaatkan secara


maksimal di lapangan.
2. Kualitas Sumber daya manusia yang diperkerjakan masih kurang.
3. Pengelolaan yang kurang efisien sehingga masih sering mengalami
kerugian dalam usahanya. 

KEKURANGAN
PERUSAHAAN
DAERAH

• Bus kota
• Perusahaan Daerah Rumah
Potong Hewan (PDRPH)
• Bank Daerah
• Perusahaan Daerah Air
Minum (PDAM)

CONTOH
PERUSAHAAN
JAWATAN

Perusahaan Jawatan (PERJAN) adalah salah satu bentuk BUMN memiliki


modal yang berasal dari negara. Besarnya modal Perusahaan Jawatan ditetapkan
melalui APBN.

UNDANG UNDANG NO. 19 TAHUN 2002


CIRI CIRI
BAB X PASAL 93 AYAT 1

KELEBIHAN KEKURANGAN

CONTOH
PERUSAHAAN
JAWATAN

Dalam waktu 2 (dua) tahun terhitung sejak


Undang-undang ini mulai berlaku,semua BUMN
yang berbentuk perusahaan jawatan (Perjan), harus
telah diubahbentuknya menjadi Perum atau
Persero.

UNDANG UNDANG NO. 19 TAHUN 2002


BAB X PASAL 93 AYAT 1
PERUSAHAAN
JAWATAN

1. Memberikan pelayanan kepada masyarakat


2. Merupakan bagian dari suatu departemen
pemerintah
3. Merupakan bagian dari departemen , dirjen,
direktorat, atau pemerintah daerah
4. Dipimpin oleh kepala yang merupakan bagian
dari suatu departemen.
5. Perjan memperoleh fasilitas negara. Status
karyawannya adalan pegawai negeri
CIRI-CIRI
PERUSAHAAN
JAWATAN

1. Semua modal atau pembayaran keperluan


perjan berasal dari pemerintah.
2. Semua tata tertib tentang perjan jelas adanya
karena sudah dimuat di dalam undang-undang
tentang perjan.
3. Perjan dapat menerima bantuan atau subsidi
yang berasal dari APBN, baik berwujud uang
atau barang.

KELEBIHAN
PERUSAHAAN
JAWATAN

1. Terdapat kebatasan dalam hal anggaran


pemerintah untuk mengisi formasi yang ada di
PERJAN.
2. Pihak lain dilarang turut campur dalam urusan
pengolahan perjan kecuali direksi.
3. Waktu kepengurusan dan pengelolaan perjan
dibatasi dengan undang-undang yang berlaku
(terikat) atau tidak bebas dalam mengelola
PERJAN .

KEKURANGAN
PERUSAHAAN
JAWATAN

CONTOH
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai