Anda di halaman 1dari 30

BADAN USAHA

DALAM
PEREKONOMIAN
Oleh: Nur Zulaihah
Badan Usaha dan Perusahan
Apakah Sama?
PENGERTIAN BADAN USAHA

Badan Usaha adalah satu kesatuan yuridis ekonomis yang bertujuan


mencari keuntungan.

Perusahaan adalah suatu organisasi yang memiliki sumber daya


(input) seperti bahan baku dan tenaga kerja yang diproses untuk
menghasilkan barang dan jasa (output).

3
KONSEP BADAN USAHA
Ciri-ciri Badan Usaha Ciri-ciri Perusahaan
1.Merupakan satu kesatuan yuridis formal 1. Merupakan kesatuan teknis
2.Bertujuan mencari laba dan keuntungan’ produksi
3.Bersifat resmmi dan formal 2. Bertujuan menghasilkan barang
4.Harus memenuhi syarat-syarat tertentu dan jasa
5.Bersifat absrak, hanya dapat dilihat dari 3. Tidak selalu bersifat formal
akta pendirian 4. Bersifat konkret/nyata

4
“ Jenis-jenis
Badan Usaha

5
A. Badan Usaha Berdasarkan Lapangan Usahanya

1. Badan Usaha Ekstraktif


BU yang bergerak dalam usaha mengelola bahan-bahan yang
terkandung di alam, sehingga dapat memenuhi kebutuhan manusia.
2. Badan Usaha Agraris
BU yang kegiatannya dengan dengan memanfaatkan bantuan alam
atau segala kegiatan yang berkaitan dengan pertanian.

6
Lanjutan….

3. Badan Usaha Industri


yaitu badan usaha yang kegiatan produksinya meliputi pengolahan
bahan mentah untuk diproses menjadi bahan setengah jadi yang siap
untuk dikonsumsi.
4. Badan Usaha Perdagangan
yaitu badan usaha yang aktivitasnya melakukan pembelian sejumlah
barang di suatu tempat untuk dijual kembali di tempat lain dengan
tujuan mencari keuntungan.
7
Lanjutan…

5. Badan Usaha Jasa


yaitu badan usaha yang kegiatannya bergerak di bidang pelayanan jasa
atau pemberian jasa kepada konsumen.

8
Badan Usaha
berdasarkan
bentuknya

9
Berdasarkan Bentuknya

BUMN BUMD BUMS Koperasi

10
Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
BUMN adalah badan usaha yang seluruhnya atau sebagian besar modalnya dimiliki oleh
negara melalui penyertaan secara langsung yang berasal dari kekayaan negara yang
dipisahkan.

Kelebihan Kekurangan

1. Memberi sumbangan bagi perekonomian 1. Karena tujuan utama BUMN melayani


nasional masyarakat, seolah-olah BUMN tidak perlu
2. Kegiatan ekonomi pada sektor2 yg menguasai efisien dalam pengelolaanya
hajat hidup orang banyak 2. Maju-mundurnya BUMN tergantung pada
3. Menyediakan barang & jasa publik untuk penentu kebijakan
kepentingan masyarakat 3. Lambat dalam pengambilan keputusan
4. Menjadi perintis kegiatan usaha yg belum dapat (melalui birorasi yang panjang)
dilaksanakan oleh sektor swasta & koperasi
5. Turut aktif memberi bimbingan & bantuan kpd
pengusaha ekonomi lemah, koperasi, &
masyarakat
11
Badan Usaha Milik Negara (BUMN)  UU No 9 Th.1969
1. Perjan (Perusahaan Jawatan)
Badan Usaha yang seluruh modalnya dimiliki oleh pemerintah dan berfokus
melayani masyarakat.
Tahun 1991 BUMN (Perjan)  Perum
UU No 19 Tahun 2003 Ps 9 BUMN hanya terdiri  Perum & Persero
2. Perum (Perusahaan Umum)
Perusahaan negara yang bergerak di bidang usaha pelayanan umum yang
modal seluruhnya berasal dari negara dan dipisahkan dari APBN.
Tujuan: Melayani kepentingan umum dan mencari keuntungan
12
Lanjutan Perum….
Contoh Perum Ciri-ciri Perum:
1. Perum Damri 1. Melayani kepentingan masyarakat umum
2. Perum Bulog 2. Dipimpin oleh Direksi/Direktur
3. Perum Pegadaian 3. Pekerja = pegawai perusahaan dari pihak swasta
4. Perum Peruri 4. Dapat menghimpun dana dari pihak lain
5. Perum Balai Pustaka 5. Pengelolaan modal modal pemerintah yg
6. Perum Jasatirta terpisah dari kekayaan negara

7. Perum Antara 6. Menambah keuntungan kas negara

8. Perum Perumnas 7. Modal  saham/obligasi bagi perusahaan go


public 13
3. Perusahaan Perseroan (Persero)
Pengertian Ciri-ciri:
1. Pendirian diusulkan oleh menteri kepada pre siden
Perusahaan negara yg
2. Pelaksanaan perdirian berdasar UU
modalnya berbentuk
3. Modal  saham
saham dan sebagian dari
4. Status  diatur UU
modal tersebut milik
5. Modal  sebagian/seluruh modal dr kekayaan negara yg
negara
dipisahkan
Contoh
6. Tdk mendapat fasilitas negara
1. PT Pertamina, PT Kimia Farma,
7. Pegawai berstatus pegawai negeri
Tbk, PT KAI
8. Pemimpin  Direksi
2. PT Garuda Indonesia, PT Telkom,
9. Organ persero  RUPS, direksi, komisaris
dll 14
10. Tujuan  memperoleh laba
15
BUMD (Badan Usaha Milik Daerah)
Pengertian
Perusahaan yang diatur dengan suatu peraturan daerah (perda) yang aktivitasnya
untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dimana modal seluruhnya atau sebagian
merupakan kekayaan daerah yang dipisahkan, kecuali ada ketentuan lain.
Kelebihan Kekurangan

1. Kegiatan ekonomi yg dilakukan untuk 1. Banyak fasilitas yg diperoleh dari


melayani kepentingan umum negara menjadikan pegawai kurang
2. Modal  kekayaan negara yg disiplin
dipisahkan 2. Pengelolaan BUMD kurang efisien 
3. Bila rugi  pemerintah sering merugi
menanggungnya 3. Sering kekurangan modal
4. Status pegawai  diatur pemerintah/ 4. Maju mundurnya BUMD tergantung
daerah Kepala Daerah

16
“ BUMS
BADAN USAHA
MILIK SWASTA

17
BUMS (Badan Usaha Milik Swasta)
Pengertian
Badan usaha yang seluruh modalnya dimiliki oleh swasta
Kelebihan Kekurangan

1. Lebih cepat dalam pengambilan 1. Terlalu mementingkan laba sehingga


keputusan tidak peduli terhadap lingkungan
2. Memberi kontribusi dlm menaikkan 2. Sering terjadi perbedaan pendapat
PDB antara manajemen perusahaan
3. Cepat mendapatkan modal dengan serikat buruh.
4. Penyumbang pajak pada negara
5. Membuka lapangan pekerjaan
6. Penyedia barang dan jasa

18
Bentuk BUMS (Badan Usaha Milik Swasta)
BUMS

Perusahaan Persekutuan Perseroan


Perseoranga Firma Komanditer/ Terbatas /
n (PO) CV PT

19
Perusahaan Perseorangan (Po)
Pengertian
Badan usaha yang seluruh modalnya dimiliki oleh swasta.

Ciri-ciri
1. Didirikan dengan modal dan prakarsa sendiri
2. Pemilik badan usaha adalah perseorangan
3. Pendirian dan pengelolaannya mudah dan murah
4. Pengambilan keputusan berdasar pada kebijaksanaan perseorangan
5. Semua keuntungan dan kerugian akibat usahanya ditanggung sendiri.

20
Firma
Pengertian
Persekutuan antara dua orang atau lebih yang menjalankan perusahaan dengan
satu nama.
Kelebihan Kekurangan

1. Kemampuan manajemen lebih besar 1. Tanggungjawab pemilik tidak terbatas


2. Pendirian relatif mudah (tidak memerlukan terhadap seluruh utang perusahaan
akta pendirian) 2. Kesulitan dalam pengaturan kepengurusan
3. Kelangsungan perusahaan lebih terjamin 3. Kesalahan seorang sekutu yg
4. Pengumpulan modal dapat diperoleh > dari mengakibatkan kerugian bagi firma harus
perseorangan ditanggung bersama
5. Mudah mendapat kredit 4. Pengambilan keputusan akan mengalami
6. Risiko lebih ringan, risiko ditanggung kesulitan  setiap keputusan berdasar
bersama oleh para pemilik kesepakatan pemilik lainnya

21
Persekutuan Komanditer (CV)
Pengertian
Suatu persekutuan yang didirikan oleh dua orang atau lebih yang terdiri dari sekutu
aktif dan pasif.

Sekutu Aktif  anggota CV yang ikut mengurus, mengelola, dan bertanggungjawab


atas kelangsungan perusahaan.

Sekutu Pasif  hanya memasukkan modalnya pada perusahaan dengan


mengharapkan bunga/ bagian keuntungan perusahaan
Sekutu Pasif tidak bisa ikut campur dalam pengelolaan CV.

22
Perseroan Terbatas (PT)
Pengertian
Perseroan antara dua orang atau lebih dengan modal yang terdiri atas saham-
saham.
Kelebihan Kekurangan

1. Perusahaan mudah mendapatkan modal 1. Dividen yg diterima pemegang saham


2. Pimpinannya mudah diganti dikenakan pajak
3. Kelangsungan usaha tidak tergantung pada 2. Pendirian nya mahal
umur pemimpin saham mudah 3. Kerahasiaan perusahaan kurang terjamin
diperjualbelikan
4. Tanggungjawab terbatas dari pemegang
saham

23
Koperasi
Bentuk badan usaha yang paling sesuai dengan
kepribadian bangsa menurut pasal 33 ayat 1 UUD 1945.

Pasal 33 ayat 1 berbunyi; Perekonomian disusun sebagai


usaha bersama berdasar atas azas kekeluargaan
24
Landasan Koperasi
Diatur oleh UU No. 25 Tahun 1992

Pengertian Koperasi
Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang seorang atau
badan hukum koperasi yang mendasarkan kegiatannya berdasarkan
prinsip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat.

25
Fungsi Badan Usaha
1. Fungsi Komersial
a. Fungsi manajemen
b. Fungsi Operasional
2. Fungsi Sosial
a. Penyedia kesempatan kerja
b. Meningkatkan kualitas lingkungan hidup
c. Fungsi pertumbuhan ekonomi nasional
26
Peran Badan Usaha
Peran BUMN bagi perekonomian
1. Sebagai perusahaan pengelola kekayaan rakyat
2. Sebagai sumber pendapatan negara
3. Memperluas lapangan kerja

Peran BUMD bagi perekonomian


1. Meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerah
2. Sebagai sumber pendapatan daerah
3. Membuka lapangan kerja
4. Memenuhi kebutuhan masyarakat
5. Meratakan pembangunan & hasil2nya secara adil dan merata di
28
daerah
Peran BUMS bagi perekonomian
1. Menambah pendapatan negara
2. Membantu pemerintah dalam memenuhi kebutuhan masyarakat
3. Membuka lapangan kerja

29
Thanks!
Any questions?
You can find me at:
▪ @username
▪ user@mail.me

30

Anda mungkin juga menyukai