Anda di halaman 1dari 14

ASTERACEAE

Kelompok 1
•Nindya Octora
Saragih
•Nawwall arrofaha
•Muhammad Farhan
syah
•Isty Anggraeni
•Royhana
ASTERACEAE?
Asteraceae (suku kenikir-kenikiran) adalah salah
satu suku anggota tumbuhan berbunga. Suku ini termasuk dalam
bangsa Asterales.. Tumbuhan famili asteraceae adalah jenis
tanaman yang paling banyak dijumpai di Indonesia. Anggota
suku ini berbunga majemuk dan bermacam-macam jenisnya.
Asteraceae memiliki sekitar 1.620 marga dan lebih dari 23.600
spesies, merupakan keluarga terbesar tanaman berbunga
(Stevens, 2001). Mayoritas spesies Asteraceae adalah herba,
namun kebanyakan dari famili ini didasari oleh semak.
Beberapa anggota dari famili ini terkenal sebagai hortikultura di
seluruh dunia termasuk jenis zinnias, marigold, dahlia, dan
krisan (Rieseberg et al., 2003).
CRASSOCEPHALUM
CREPIDIOIDES. Bunga

Kingdom        : Plantae Daun

Divisi  : spermatophyte
Kelas              :Dicotyledonae
Ordo               : Asterales Sumber : Dokumentasi Sumber : prota4U
Pribadi, 2018
Famili             : Asteraceae
Merupakan herba aromatic yang berbatang lunak
Genus             :Crassocephalum
dengan tinggi mencapai 1 meter` Tanaman ini
 Spesies          : Crassocephalum
banyak dijumpai sebagai gulma di tanah
crepidioides
perkebunan, juga tumbuh liar di area yang subur dan
agak besar. Permukaan batang berambut, batang
memiliki banyak percabangan. Tidak memiliki
tangkai daun dan tepi daun bergerigi.
ANATOMI DAN MORFOLOGI
Daun : ukuran daunnya 5-25 cm atau lebih, sederhana dan basal. Berbentuk cordiform. Tepi daun
bergerigi, tidak memiliki tangkai daun, ujung daun meruncing.

Bunga : merupakan bunga majemuk yang tersusun seperti cawan, bentukan semacam kelopak yang
berwarna hijau`

Batang : tegak serong ke atas, bercabang, berbentuk bulat dengan warna sering keunguan dan memiliki
rambut.

Buah : Silindris
TITHONIA DIVERSIFOLIA
Kingdom        : Plantae Daun
Subkingdom   : Viridiplantae
Superdivisi     : Spermatophyta Bunga

Divisi             : Magnoliophyta
Kelas              : Magnoliopsida
Sumber : Dokumentasi Sumber :
Subkelas         : Asteridae Pribadi, 2018 123RF.com
Tumbuhan Insulin merupakan tumbuhan perdu
Ordo               : Asterales tegak yang dapat mencapai tinggi 9 meter,
Famili             : Asteraceae bertunas, dan merayap dalam tanah.
Umumnya tumbuhan ini tumbuh liar di
Genus             : Tithonia tempat-tempat curam, misalnya di tebing-
tebing, tepi sungai, dan selokan. Tumbuhan
Spesies           : Tithonia diversifolia insulin ini tumbuh dengan mudah ditempat
dengan ketinggian 5-1500 meter di atas
permukaan laut, juga merupakan tumbuhan
tahunan yang menyukai tempat-tempat
terang dan tumbuh di tempat yang terkena
sinar matahari langsung [3].
1. Akar
Perakaran Tithonia diversifolia mempunyai akar yang serabut, dengan menancap
dalam dibawah tanah sehingga tanaman ini cocok sebagai tanaman hias untuk
menahan erosi ringan, selain dari itu akar dari bunga kipait ini terdapat jutaan
cendawan dan bakteri hidup menempel pada akar yang berfungsi sebagai pelarut
kalium dan fospat
2. Batang
Batang dari tumbuhan ini mempunyai bentuk bulat dan berkayu, pada bagian
batang ditumbuhi ranting-rantai yang dapat mengeluarkan tangkai bunga, batang
dari bunga kipait ini sendiri mudah untuk dipatahkan dan mudah untuk tumbuh
kembali, batang bulat dengan empulur putih, dekat pangkal setiap daun dengan
2 daun penumpu oval melintang maksimal 2 cm panjangnya.
3. Daun
Daun bertangkai, berlekuk 3-5 dangkal hingga dalam atau bercangap 3-5
bergerigi, berambut dan berkelenjar putih. Tangkai mendukung beberapa daun
pelindung, dengan ujung membesar dan berongga. Dasar bunga berbentuk
kerucut lebar. . (Steenis, 1981)
4. Bunga
Bunga Tithonia diversifolia mempunyai ciri-ciri bunga sebagai berikut,
berbentuk oval dengan pinggiran daun bergerigi rata-tara panjang daun
sekitar 5-8 cm. Warna daun dari tumbuhan kipait ini berwarna hijau,
dibagian bawah bunga ini sedikit berwarna abu-abu Bunga dari
tanaman Tithonia diversifolia ini mempunyai mempunyai mahkota bunga
berwarna hijau dengan mahkota bungan berwarna kuning dan oranye
tergantung jenis dari tumbuhan ini, bunga kipait ini mempunyai jenis
kelamin ganda jadi dalam satu bunga sudah terdapat benang sari dan
putik. lebar dari bunga ini sekitar 10-15 cm.
5. Biji Bunga Tithonia diversifolia
Biji bunga Tithonia diversifolia terletak ditengah-tengah bunga, warna
dari biji tumbuhan ini berwarna coklat dan berbentuk bulat dan keras. 
TRIDAX
PROCUMBENS L.
Bunga

Kingdom        : Plantae
Divisi             : Magnoliophyta Daun

Kelas              : Magnoliopsida
Ordo               : Asterales
Sumber : Dokumentasi Sumber : enwikipedia.org
Famili             : Asteraceae Pribadi, 2018

Genus             : Tridax
Tridax procumbens L. merupakan gulma (herba) menahun yang
Spesies           : Tridax procumbens L.
tumbuh liar yang mana dapat kita jumpai pada lahan terbuka yang
kering paling banyak ditemukan pada tanah lapang, seperti
pekarangan-pekarangan rumah, tepi jalan, padang rumput dan
lahan-lahan terlantar.
Menurut Holm et al. (1996) Tridax
procumbens L muncul sepanjang daerah tropis
dan subtropis  tumbuhan ini sebenarnya dapat
beradaptasi dengan baik pada tekstur tanah di
daerah tropikal dan ditemukan pada ketinggian
dari pantai sampai 1000 Mdpl, distribusinya
sangat luas sebagai gulma karena penyebaran
batangnya dan kelimpahan produksi benihnya.
Tridax procumbens L. memiliki nama
lokal ketumpang, gletangan, londotan, prepes, Sumber : enwikipedia.org

sangga langit, sidiwala, srunen, senteran,


taroto
ANATOMI DAN MORFOLOGI
Daun : oppositus, bertangkai, dengan helaian lanceolatus sampai ovatus, tepi daun bergerigi kasar
hingga berlekuk menyirip dan permukaan berambut, dan daun saling berhadapan.

Bunga : merupakan bunga majemuk dalam bongkol terminal, letaknya terminalis (di ujung).
Termasuk bunga inflorescentia cymosa (majemuk terbatas) dengan tipe dichasium (anak payung
menggarpu), memiliki tangkai panjang dan berambut, kelopak bunga berjumlah 5 berbentuk oval
dengan cangap (bereblah ujung) 3-4 berwarna putih, bunga cakram menggerombol,mahkota
berwarna kuning.

Batang : tegak serong ke atas, bercabang, berbentuk bulat dengan warna sering keunguan dan
memiliki rambut.

Buah : keras bersegi, berwarna coklat tua atau hitam. (Holm et al. 1996)
N Jenis Akar Daun Kelopak Batang Buah Bunga
o tumbuh
an
1 Crassocep Akar Daun - Berbatang Buah Bunga
halum Tungga tunggal, semu, atau berbentuk majemuk
crepidioide ng roset tidak tabung putih
s akar, berbatang
lonjong,
tepi
berlekuk,,
bergerigi
2 Tithonia Akar Daun Berkeruc Batang bulat Buah Bunga
diversifol serabut bertangka ut dan berkayu, berbentuk majemuk
ia i, empulur putih. kotak, bulat,
bergerigi buah muda
dan berwarna hijau
berambut buah tua
berwarna
coklat
3 Tridax Akar Daun Berlekata Batang bulat Buah keras Bunga
procumb tunggan bertangka n tegak serong bersegi, majemuk
ens L. g i, ke atas, berwarna
No Ciri Morfologi Tithonia Tridax
Crassocephalum
diversifolia procumbens L.
crepidioides
1 Habitus Herba Perdu Herba
2 Akar Tunggang Serabut Tunggang
3 Bentuk penampang Batang Lonjong Bulat Bulat
4 Permukaan batang Berambut Berambut Berambut
5 Pertulangan daun Menyirip menyirip menyirip
6 Tangkai daun Tidak ada Ada Ada
7 Tepi Daun Bergerigi Bergerigi Bergerigi
8 Ujung daun Acuminatus acuminatus acutus
9 Pangkal daun Membulat acuminatus acuminatus
10 Daging daun Tipis tipis Tipis, kaku
11 Permukaan daun Berambut, kasar Berambut, kasar Berambut, kasar
12 Bunga Majemuk majemuk majemuk
13 Kelopak bunga Ganjil Ganjil Genap
14 Tangkai bunga Berbulu berbulu berbulu
15 Warna buah Coklat coklat Coklat
16 Bentuk buah Silindris Bulat Bersegi
1. a. Habitus herba ………………...................................................................................................................... 2

b. Habitus perdu …………............................................................................................................................. 2b

2. a. permukaan batang berambut, penampang batang lonjong…………………………………………………3a

b. permukaan batang berambut, penampang batang bulat……………………………………………………3

3. a. Pertulangan daun menyirip, permukaan daun berambut, tepi daun bergerigi, pangkal daun membulat, daging daun tipis, tidak ada tangkai
daun.......................................................................................................................................................................4a

b. Pertulangan daun menyirip, permukaan daun berambut, tepi daun bergerigi, pangkal daun acuminatus, daging daun tipis, punya tangkai
daun………....................................................................................................................................……………..4

4. a. Bunga majemuk,tangkai bunga berbulu, jumlah kelopak ganjil…………..................................................5

b. Bunga majemuk, tangkai berbulu, jumlah kelopak genap………………………………………………5c

5. a. warna buah coklat, bentuk buah silindris…………………………………………………………….. Crassocephalum crepidioides

b. warna buah coklat, bentuk buah bulat ……………………………………………………………….. Tithonia diversifolia

c. warna buah coklat, bentuk buah bersegi ……………………………………………………………. Tridax procumbens


KUNCI DETERMINASI ASTERACEAE

Crassocephalum crepidioides : 1a, 2a, 3a, 4a, 5a


Tithonia diversifolia : 1b, 2b, 3b, 4a, 5b
Tridax procumbens : 1a, 2b, 3b, 4b, 5c

Anda mungkin juga menyukai