Anda di halaman 1dari 21

FIRE SAFETY MANAGEMENT

DISUSUN OLEH KELOMPOK 5 :


A M I R AT I N N A Z I PA H / 2 0 1 9 0 3 0 1 0 5 3
AULIA JAHROTUNNISA/20190301065
DE NI ANGGA/ 201 903 0115 6
FA U Z A N A Z I M A / 2 0 1 9 0 3 0 1 2 1 4
F E N T Y U TA M I / 2 0 1 9 0 3 0 11 5 8
N ATA S YA H AYAT U S Y I FA / 2 0 1 9 0 3 0 1 2 4 6
TRIYOTO/20190301066
U M M I N U R H AYAT I / 2 0 1 9 0 3 0 1 2 0 4
PENDAHULUAN
• Sesuai dengan persyaratan keandalan bangunan gedung sebagaimana tertuang dalam
Undang-undang No. 28 tahun 2002 tentang Bangunan Gedung atau lebih dikenal
dengan UUBG 2002, khususnya pada paragraf 2 pasal 19 persyaratan yang harus
dipenuhi adalah keselamatan terhadap bahaya kebakaran.
• Untuk memenuhi persyaratan tersebut, bangunan gedung harus menerapkan sistem
proteksi total, yang mencakup proteksi pasif, proteksi aktif dan membentuk manajemen
keselamatan terhadap bahaya kebakaran atau FSM. Mengacu pula pada Kepmeneg PU
No. 11/KPTS/2000 tentang Ketentuan Teknis Manajemen Penanggulangan Kebakaran di
Perkotaan, yang antara lain mensyaratkan untuk setiap bangunan gedung dengan luas
lantai (total) minimum 5000 m2 atau ketinggian lebih dari 8 lantai serta dengan jumlah
hunian sebanyak 500 orang wajib menerapkan Fire Safety Management.
• Kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa tingkat resiko terhadap bahaya kebakaran
bukan hanya disebabkan oleh luas bangunan, jumlah penghuni serta jumlah lantai
bangunan, tetapi masih banyak faktor lain yang dapat menyebabkan tingginya tingkat
resiko atau kerentanan terhadap bahaya kebakaran. Hal ini menyangkut adanya
sumber api, bahan yang mudah terbakar dan tingkat kesulitan dalam evakuasi
penghuni bangunan.
API DAN KEBAKARAN
U NS U R P O KO K T E R J AD I N YA
T E O R I T E N TA N G A P I AP I
Pengertian Api
• Pengertian nyala api menurut Direktorat • 1. Teori Segitiga Api (Fire Triangle)
pengawasan keselamatan kerja (2001:16) adalah
• Secara sederhana susunan kimiawi
suatu fenomena yang dapat diamati gejalanya
yaitu adanya cahaya dan panas dari suatu bahan dalam proses kebakaran dapat
yang sedang terbakar. Gejala lainnya yang dapat digambarkan dengan istilah
diamati adalah bila suatu bahan terbakar maka “Segitiga Api”. Teori segitiga api ini
akan mengalami perubahan baik bentuk fisik
maupun sifat kimianya.
menjelaskan bahwa untuk dapat
• Api didefinisikan sebagai suatu peristiwa/reaksi
berlangsungnya proses nyala api
kimia yang diikuti oleh pengeluaran asap, panas, diperlukan adanya 3 unsur pokok,
nyala dan gas- gas lainnya. Api juga dapat yaitu: bahan yang dapat terbakar
diartikan sebagai hasil dari reaksi pembakaran
(fuel), oksigen (O2) yang cukup dari
yang cepat (Pusdiklatkar, 2006). Untuk bisa
terjadi api diperlukan 3 (tiga) unsur yaitu bahan udara atau dari bahan oksidator,
bakar (fuel), udara (oksigen) dan sumber panas. dan panas yang cukup (materi
Bilamana ketiga unsur tersebut berada dalam pengawasan K3 penanggulangan
suatu konsentrasi yang memenuhi syarat, maka
timbullah reaksi oksidasi atau dikenal sebagai
Kebakaran Depnakertrans, 2008).
proses pembakaran (Siswoyo, 2007; IFSTA,
TEORI BIDANG EMPAT API
(TETRAHEDRON OF FIRE)
• Teori segitiga api mengalami
perkembangan yaitu dengan
ditemukannya unsur keempat untuk
terjadinya api yaitu rantai reaksi kimia.• Teori tethtrahedron of fire ini didasarkan
Konsep ini dikenal dengan teori bahwa dalam panas pembakaran yang
tetrahedron of fire. Teori ini ditemukan normal akan timbul nyala, reaksi kimia
berdasarkan penelitian dan yang terjadi menghasilkan beberapa zat
pengembangan bahan pemadam hasil pembakaran seperti CO, CO2, SO2,
tepung kimia (dry chemical) dan halon asap dan gas. Hasil lain dari reaksi ini
(halogenated hydrocarbon). Ternyata adalah adanya radikal bebas dari atom
jenis bahan pemadam ini mempunyai oksigen dan hidrogen dalam bentuk
kemampuan memutus rantai reaksi hidroksil (OH). Bila 2 (dua) gugus OH pecah
kontinuitas proses api (materi kuliah menjadi H2O dan radikal bebas O. O
behavior of fire). radikal ini selanjutnya akan berfungsi lagi
sebagai umpan pada proses pembakaran
Pengertian tentang
kebakaran
Kebakaran adalah reaksi kimia yang berlangsung cepat serta memancarkan panas dan
sinar.Reaksi kimia yang timbul termasuk jenis reaksi oksidasi.Menurut Direktorat
pengawasan keselamatan kerja Ditjen pembinaan pengawasan ketenagakerjaan, 2001:8)
Kebakaran adalah api yang tidak dikehendaki, boleh jadi api itu kecil tetapi tidak
dikehendaki adalah termasuk kebakaran
Sedangkan menurut Depertemen Tenaga Kerja dalam bukunya yang berjudul Training
Material K3 bidang penanggulangan kebakaran (1997) menyatakan bahwa, kebakaran
adalah suatu reaksi oksidasi eksotermis yang berlangsung dengan cepat dari suatu bahan
bakar yang disertai dengan timbulnya api atau penyalaan. Bahan bakar dapat berupa
bahan padat, cair atau uap/gas akan tetapi bahan bakar yang terbentuk uap dan cairan
biasanya lebih mudah menyala.
Kebakaran adalah suatu peristiwa oksidasi dengan ketiga unsur (bahan bakar, oksigen dan
panas) yang berakibat menimbulkan kerugian harta benda atau cidera bahkan sampai
kematian (Karla, 2007; NFPA, 1986). Menurut Dewan Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Nasional (DK3N), kebakaran adalah suatu peristiwa bencana yang berasal dari api yang
tidak dikehendaki yang dapat menimbulkan kerugian, baik kerugian materi (berupa harta
benda, bangunan fisik, deposit/asuransi, fasilitas sarana dan prasarana, dan lain-lain)
maupun kerugian non materi (rasa takut, shock, ketakutan, dan lain-lain) hingga kehilangan
nyawa atau cacat tubuh yang ditimbulkan akibat kebakaran tersebut.
PENYEBAB TERJADINYA KEBAKARAN
( P E N G ELOL A)
1. FAKTOR MANUSIA
• Sikap pengelola yang tidak
(PEKERJA) memperhatikan keselamatan kerja.
1. Tidak mau tahu atau kurang mengetahui • Kurangnya pengawasan terhadap
prinsip dasar pencegahan kebakaran. kegiatan pekerja.

2. Menempatkan barang atau menyusun • Sistem dan prosedur kerja tidak


diterapkan dengan baik, terutama
barang yang mungkin terbakar tanpa
kegiatan dalam bidang kegiatan
menghiraukan norma – norma pencegahan
penentuan bahaya, penerangan bahaya
kebakaran. dan lain – lain.
3. Pemakaian tenaga listrik yang • Tidak adanya standar atau kode yamg
berlebihan, melebihi kapasitas yang telah dapat diandalkan atau penerapannya
ditentukan. tidak tegas, terutama yang
4. Kurang memiliki rasa tanggung jawab menyangkut bagian kritis peralatan.
dan disiplin. • Sistem penanggulangan bahaya
kebakaran yang tidak diawasi secara
5. Adanya unsur – unsur kesengajaan
baik.
FAKTOR TEKNIS SEBAGAI PENYEBAB KEBAKARAN DAN PELEDAKAN

1. Proses fisik/mekanis
Yaitu dimana 2 (dua) faktor penting yang menjadi peranan dalam
proses ini ialah timbulnya panas akibat kenaikan suhu atau timbulnya
bunga api akibat pengetesan
benda – benda maupun adanya api terbuka, misalnya pekerjaan
perbaikan dengan menggunakan mesin las.
2. Proses kimia
Yaitu dapat terjadi kebakaran pada waktu pengangkutan bahan –
bahan kimia berbahaya, penyimpanan dan penanganan (handling)
tanpa memperhatikan petunjuk – petunjuk yang ada.
3. Tegangan listrik
Banyak titik kelemahan pada instalasi listrik yang dapat mendorong
terjadinya kebakaran yaitu karena hubungan pendek yang
FAKTOR ALAM
S A L A H S AT U FA K T O R P E N Y E B A B A D A N YA K E B A K A R A N D A N
P E L E D A K A N A K I B AT FA K T O R A L A M A D A L A H : P E T I R D A N G U N U N G
M E L E T U S YA N G D A PAT M E N Y E B A B K A N K E B A K A R A N H U TA N YA N G
LU A S D A N J U G A P E R U M A H A N – P E R U M A H A N YA N G D I L A LU I O L E H
L A H A R PA N A S D A N L A I N – L A I N .

P E N Y E B A B T E R J A D I N YA K E B A K A R A N K E B A K A R A N D I I N D U S T RY
J I K A D I ATA S D I S E B U T K A N B E B E R A PA P E N Y E B A B K E B A K A R A N D I
I N D U S T R I , D A PAT T E R J A D I K E R E N A B E B E R A PA H A L :

1 . N YA L A A P I ATA U S U M B E R A P I
S U M B E R A P I B E B A S , P E R C I K A N A P I , M A U P U N P U T U N G R O KO K YA N G
D A PAT M E N Y E B A B K A N K E B A K A R A N J I K A T E R J A D I KO N TA K D E N G A N
B A H A N – B A H A N YA N G M U D A H T E R B A K A R .

2.GANGGUAN ALIRAN LISTRIK


I LO ( 1 9 9 2 ) M E N YATA K A N B A H WA G A N G G U A N L I S T R I K M E R U PA K A N
P EN YE B A B U TA MA K E B A K A RA N D A LA M I N D U S TR I.

3 . L E D A K A N C A I R A N ATA U U A P YA N G B E RT E M P E R AT U R D A N
BERTEKANAN TINGGI.

4 . L ED A K A N ATAU K E B O C O RA N U N SU R K I MI A .
KLASIFIKASI KEBAKARAN
K L A S I F I K A S I K E B A K A R A N I A L A H P E N G G O LO N G A N ATAU P E M B A G I A N
K E B A K A R A N B E R D A S A R K A N J E N I S B A H AYA N YA , D E N G A N A D A N YA
K L A S I F I K A S I T E R S E B U T A K A N L E B I H M U D A H , C E PAT D A N L E B I H
T E PAT D A L A M P E M I L I H A N M E D I A P E M A D A M YA N G D I G U N A K A N
U N T U K M E M A D A M K A N K E B A K A R A N . D E N G A N M E N G A C U PA D A
S TA N D A R ( D E P N A K E R , T R A N I N G M AT E R I A L K 3 B I D A N G
PENANGGULANGAN KEBAKARAN :1997:14).
M E N U R U T D E PA RT E M E N T E N A G A K E R J A D A N T R A N S M I G R A S I
( 2 0 0 4 : 2 4 ) T E R D A P T D UA V E R S I S TA N D A R K L A S I F I K A S I J E N I S
K E B A K A R A N YA N G S E D I K I T A G A K B E R B E D A . K L A S I F I K A S I J E N I S
K E B A K A R A N M E N U R U T S TA N D A R I N G G R I S YA I T U L P C ( LO SS
P R E V E N T I O N C O M M I T T E E ) M E N E TA P K A N K L A S I F I K A S I K E B A K A R A N
D I B A G I D A L A M D UA K L A S A , B , C , D , E S E D A N G K A N S TA N D A R
A M E R I K A YA I T U N F PA ( N AT I O N A L F I R E P R E V E N T I O N A SS O S I AT I O N ) ,
M E N E TA P K A N K L A S I F I K A S I K E B A K A R A N M E N J A D I K L A S A , B , C , D
P E N G K L A S I F I K A S I A N M E N U R U T J E N I S M AT E R I A L YA N G T E R B A K A R .
PENGKLASIFIKASIAN KEBAKARAN INI BERTUJUAN UNTUK
MEMUDAHKAN USAHA PENCEGAHAN DAN PEMADAMAN KEBAKARAN
(SO EHATMAN R AMLI, 20 05 ).
KLASIFIKASI KEBAKARAN MENURUT NFPA
NFPA (NATIONAL FIRE PROTECTION ASSOCIATION)
1 . K EL A S A , K EB A K A R A N B A H A N P A DA T K EC UA L I L OG A M . K EL A S I NI M EM P UNY A I C IR I JENI S
K EBA K A R A N Y A NG M ENI NGG A L K A N A R A NG D A N A BU . UN SUR B A H A N Y A NG T ER BA K A R
BI A S A NY A M ENGA NDU NG K A R BON. M I SA L NY A : K ER T A S, K A Y U, TEK S TI L , P LA STI K , K A R ET ,
BU SA , DA N L A IN-L A I N Y A NG SEJENI S D ENGA N I T U. A PL I K A SI M ED I A PEM A DA M Y A NG CO CO K
A DA LA H B A H A N JENI S BA SA H Y A I TU A I R . K A R ENA P R I NSI P K ER JA A I R D A L A M M EM A D A M K A N
A P I A DA L A H M ENY ER A P K A L O R /P A NA S DA N M ENEM B US SA M P A I B A GI A N Y A NG DA L A M .

2 . K EL A S B , K EBA K A R A N BA H A N C A I R DA N GA S Y A NG M U DA H TER B A K A R .
K EL A S I NI TER D I R I D A R I UNSU R BA H A N Y A N G M ENG A NDU NG HI DR OK A R B ON D A R I PR ODU K
M I NY A K BU M I DA N T UR UN A N K I M IA NY A . M I SA L N YA : B ENSI N, A SP A L , GEM U K , M I NYA K ,
A L K OH OL , G AS L P G, DA N L AI N -L A I N Y A NG SEJENI S D ENGA N IT U. A P L I K A S I M ED I A P EM A DA M
Y A NG COC OK U NTUK BA H A N C A IR A DA L A H JENI S B USA . P R INS I P K ER JA BU SA D A L A M
M EM A D A M K A N A P I A D A L A H M ENUTU P PER M UK A A N C A I R A N Y A NG M ENGA PU NG P A D A
P ER M UK A A N. A P L I K A SI M ED IA P EM A D A M Y A NG CO COK UNTU K BA H A N G A S A D A L A H JENI S
BA H A N P EM A D A M Y A NG BEK ER JA A TA S DA S A R SU BST IT US I O K SI GEN D A N A T A U
M EM UT US K A N R EA K SI B ER A NT AI Y A I T U JENI S T EP U NG K I M I A K ER I NG A T A U C O2 .
3. KELAS C, KEBAKARAN LISTRIK YANG BERTEGANGAN.
MISALNYA: PERALATAN RUMAH TANGGA, TRAFO, KOMPUTER, TELEVISI,
RADIO, PANEL LISTRIK, TRANSMISI LISTRIK, DAN LAIN-LAIN. APLIKASI
MEDIA PEMADAM YANG COCOK UNTUK KELAS C ADALAH JENIS BAHAN
KERING YAITU TEPUNG KIMIA ATAU CO2.

4. KELAS D, KEBAKARAN BAHAN LOGAM


PADA PRINSIPNYA SEMUA BAHAN DAPAT TERBAKAR TAK TERKECUALI
BENDA DARI JENIS LOGAM, HANYA SAJA TERGANTUNG PADA NILAI TITIK
NYALANYA. MISALNYA: POTASSIUM, SODIUM, ALUMINUM, MAGNESIUM,
CALCIUM, ZINC, DAN LAIN-LAIN.
BAHAN PEMADAM UNTUK KEBAKARAN LOGAM TIDAK DAPAT MENGGUNAKAN
AIR DAN BAHAN PEMADAM SEPERTI PADA UMUMNYA. KARENA HAL
TERSEBUT JUSTRU DAPAT MENIMBULKAN BAHAYA. MAKA HARUS
DIRANCANG SECARA KHUSUS MEDIA PEMADAM YANG PRINSIP KERJANYA
ADALAH MENUTUP PERMUKAAN BAHAN YANG TERBAKAR DENGAN CARA
MENIMBUN. DIPERLUKAN PEMADAM KEBAKARAN KHUSUS (MISAL, METAL-
X, FOAM) UNTUK MEMADAMKAN KEBAKARAN JENIS INI.
ASPEK BAHAYA DAN AKIBAT DARI
KEBAKARAN
1. B A H A Y A R AD I AS I P A NA S
2. B A H A Y A LE D A KA N
3. BA H A Y A AS A P
4. BA H A Y A G A S

- P E NA NG G U LA NG A N K E B AK A R A N
PE NA NG G UL ANG A N KE B A K A RA N A DA L A H SE G A LA D A YA UP A Y A U NT UK M E NCE G A H D A N
ME M BE R A NT A S K E B AK A R A N ( DE PA R T E ME N T E NA G A KE R J A , T R A I NI NG MA T E R I A L K 3
BI DA NG P E NA NG G UL A NG A N K E BA K A R A N : 1 997 : 4) .

- P E NCE G A H A N K E BA K A R A N
PE NCE G A H A N K E BA K A R A N A DA L A H USA H A – USA H A UNT UK M E MU T USK A N R A NG K A I A N
UNSUR P E NY E BA B T I M B ULNY A A P I Y A NG T I DA K DI K E H E NDA K I Y A NG D I L A K UK A N
SE CA R A T E R E NCA NA SE J A K P RA K OND I SI DA N T ER US M E NE R US ( DE P AR T E M EN T ENA G A
K ER J A , T R A I NI NG M ET E R I A L K 3 B I D A NG P ENA NG G UL A NG A N K E BA K A R A N : 1 997 : 4 ) .
RENCANA TINDAKAN DARURAT KEBAKARAN

RENCANA TINDAKAN DARURAT KEBAKARAN ADALAH MENETAPKAN METODE


TINDAKAN KESELAMATAN YANG SISTEMATIS DAN PERINTAH EVAKUASI BILA
TERJADI KEBAKARAN. (DINAS KEBAKARAN DKI JAKARTA, PENANGGULANGAN
BAHAYA KEBAKARAN PADA BANGUNAN : 2002 :16).

RENCANA TINDAK DARURAT KEBAKARAN ANTARA LAIN :


1. PEMBENTUKAN TIM PEMADAM KEBAKARAN.
2. PEMBENTUKAN TIM EVAKUASI.
3. PEMBENTUKAN TIM P3K.
4. PENENTUAN SATUAN PENGAMANAN.
5. PENENTUAN TEMPAT BERHIMPUN.
6. PENYELAMATAN ORANG YANG PERLU DIBANTU (ORANG TUA, ORANG SAKIT,
ORANG CACAT DAN ANAK – ANAK).
RENCANA TINDAK DARURAT INI BERLAKU PADA SAAT KONDISI DARURAT
KEBAKARAN.
TEKNIK PEMADAMAN KEBAKARAN
P E MA D A MA N D EN G A N
PEMADAMAN DENGAN
P E MBATAS A N O K S I G E N
PENDINGINAN (COOLING)
(D I LU T I O N)
• Proses pemadaman ini tergantung pada • Pengurangan kandungan oksigen di area
turunnya temperatur bahan bakar sampai juga dapat memadamkan api. Dengan
ke titik dimana bahan bakar tersebut membatasi/mengurangi oksigen dalam
tidak dapat menghasilkan uap/gas untuk proses pembakaran api dapat padam.
pembakaran. Bahan bakar padat dan Pembatasan ini biasanya adalah satu cara
bahan bakar cair dengan titik nyala (flash yang paling mudah untuk memadamkan api.
point) tinggi bisa dipadamkan dengan Untuk pembakaran pada suatu bahan bakar
mendinginkannya. Kebakaran yang membutuhkan oksigen yang cukup misalnya:
melibatkan cairan dan gas-gas yang kayu akan mulai menyala pada permukaan
mudah menyala yang rendah titik bila kadar oksigen 4- 5%, asetilen
memerlukan oksigen dibawah 5%,
nyalanya tidak dapat dipadamkan dengan
sedangkan gas dan uap hidrokarbon
mendinginkannya dengan air karena
biasanya tidak akan terbakar bila kadar
produksi uap tidak dapat cukup dikurangi.
oksigen dibawah 15% (Soehatman Ramli,
Penurunan temperatur tergantung pada
2005).
penyemprotan aliran yang cukup dalam
Fire Safety Management (FSM) adalah sistem
pengelolaan/pengendalian unsur-unsur manusia,
sarana/peralatan, biaya, bahan, metode dan informasi
untuk menjamin dan meningkatkan keamanan total
pada bangunan terhadap bahaya kebakaran.

Berikut ini adalah model / elemen Fire Safety


Management System untuk gedung dalam keadaan
beroperasi, yakni:
1. Management Commitment
2. Baseline Assessment
3. Pre-Fire Planning
4. Implementation
5. Control
6. Audit
7. Management Review
Fire Safety Management mencakup sebelum kebakaran,
pada saat terjadi kebakaran dan setelah kejadian kebakaran
dimana manajemen system pengamanan kebakaran
sebagai salah satu pilar yang siap mengantisipasi bahaya
kebakaran (Suprapto, “Manajemen Sistem Pengamanan
Kebakaran Sebagai Salah Satu Pilar Menuju Bangunan yang
Siap Mengantisipasi Kebakaran”.

Sebelum Terjadi Kebakaran


1. Penerapan Fire Safety management
2. Organisasi tim Emergency
3. Kelengkapan tim Emergency
4. Sistim pelatihan/training
5. Waktu pelatihan/training
6. Lokasi Posko
7. Sistim komunikasi & control facilities
8. Mengidentifikasi potensi kebakaran
9. Mendata lokasi/daerah penting
10. Pemeriksaan, pendataan dan pengujian
11. Membuat laporan Hasil Audit
12. Meningkatkan keselamatan
13. Pemahaman tanda bahaya kebakaran
14. Prosedur dan sarana penyelamatan
SA A T TE R JA DI K EBA K A R A N
1 5 . P ER ENC A NA A N D A N P ENER A P A N B R OS UR , L EA FL ET D A N T A NDA - T A ND A P ETUN JUK
1 6. FI R E SA FET Y H OU SK EEP I NG
1 7. P R O SEDU R OP ER A SI B A K U ( SOP )
1 8 . P EDO M A N DA N P ET U NJUK EV A K UA S I
1 9. P O LA D A N JA D W A L R U TI N L A T IH A N
2 0 . K ER J A SA M A L A T I HA N D ENG A N P I HA K L A I N
2 1 . K O NFI R M A SI K EA ND A L A N P R OT EK SI A K T I F
2 2 . M EM B UA T DOK UM EN B UK T I K EA ND A L A N
2 3 . M EL A K UK A N P ENY US UNA N D OK UM EN
2 4 . M ENY I M P A N DO K UM EN
2 5 . P EM B ER IT A H UA N A W A L P A DA P ENG H UNI
2 6. M EL A K U K A N P EM A D A M A N A W A L
2 7. M ENG A K T IF K A N SI S TEM A L A R M
2 8 . M EM P OS I SI K A N FI R E EM ER G ENCY P L A N
2 9. M EL A P OR P A DA D IN A S K EBA K A R A N
3 0 . M EM I L I K I P EN A NGG UNG JA W A B UM U M DI P OSK O
3 1 . ST R A T EGI OP ER A S I P ENY EL A M A T A N
3 2 . P R OS EDUR PE M A DA M A N K EBA K A R A N
3 3 . M EL A K U K A N P R OS ED UR P ENY EL A M A TA N
3 4 . M EL A K UK A N EVA K U A SI P ENGH UNI
3 5 . M EM B ER I TA H U L OK A SI SUM B ER A I R DA N SA R A NA P EM A DA M A N P A DA D I NA S
K EB AK A R A N
3 6. P EM B ER IT A H UA N U NTU K M ENJA G A K ETENA NGA N D A N K ET ER TI B AN
SETELAH TERJADI KEBAKARAN

41. TINDAK LANJUT PROGRAM REHABILITAS


42. MELAKUKAN FORMAT (FOTO) DALAM BENTUK DOKUMEN
43. PENANGANAN MASALAH ASURANSI BANGUNAN
44. MELAKUKAN ADMINISTRASI DENGAN PENGHUNI
45. MELAKUKAN TAKSIRAN KERUGIAN
46. MELAKUKAN PENDATAAN KORBAN JIWA
47. MELAKUKAN PEMBERSIHAN LAPANGAN
48. MENENTUKAN RENCANA RELOKASI SEMENTARA
49. MENGUMPULKAN DATA TEKNIS BANGUNAN
50. KOMUNIKASI DENGAN PEMDA UNTUK RENCANA PENELITIAN
51. IZIN REHABILITAS KEBAKARAN
52. MENENTUKAN PELAKSANA REHABILITASI
53. PEMBERITAHUAN SELESAINYA REHABILITASI KEPADA INSTANSI TERKAIT
54. MELAKUKAN PENGUJIAN KINERJA AKHIR UTILITAS
55. MELAPORKAN KE INSTANSI TERKAIT UNTUK IZIN PEMANFAATAN BANGUNAN KEMBALI
56. PEMBERITAHUAN BAHWA BANGUNAN AKAN DIOPERASIKAN KEMBALI PADA PIHAK
TERKAIT
57. MELAKUKAN PENYUSUNAN/REVISI MANUAL KEADAAN DARURAT/FIRE EMERGENCY
PLAN.
PENCATATAN TEMUAN (RECORDS OF FINDINGS)

APABILA DALAM PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN PENCEGAHAN BAHAYA KEBAKARAN GEDUNG DITEMUKAN SESUATU YANG HARUS
MENJADI PERHATIAN, MAKA TEMUAN TERSEBUT HARUS DIKOMUNIKASIKAN KEPADA SEMUA PEMANGKU KEPENTINGAN. SISTEM
MANAJEMAN PENCEGAHAN BAHAYA KEBAKARAN HARUS DAPAT DIAKSES OLEH SEMUA ORANG TERUTAMA BAGI MEREKA YANG MEMILIKI
RISIKO TERKENA DAMPAKNYA. TEMUAN TERSEBUT HARUS MENGINDIKASIKAN APAKAH LANGKAH –LANGKAH YANG DITEMPUH SUDAH
MEMADAI DALAM PENCEGAHAN BAHAYA KEBAKARAN, DAN APABILA BELUM APAKAH SUDAH ADA USAHA UNTUK MEMPERBAIKINYA,
SIAPA YANG BERTANGGUNG JAWAB, DAN KAPAN TENGGAT WAKTU PERBAIKAN TERHADAP SISTEM TERSEBUT HARUS SUDAH SELESAI
DILAKSANAKAN.METODE – METODE PENCEGAHAN KEBAKARAN, DAN INFORMASI –INFORMASI PENTING MENGENAI CARA –CARA
EVAKUASI HARUS TERSEDIA DAN DAPAT DIKETAHUI OLEH SEMUA ORANG,MISALNYA DENGAN MEMBUAT PETA EVAKUASI YANG
DILETAKKAN PADA TEMPAT – TEMPAT YANGMUDAH DILIHAT, PELETAKAN APAR /HYDRANT PADA LOKASI LOKASI YANG MUDAH
DIJANGKAU DSB.

PENGAWASAN DAN KAJI ULANG (MONITORING AND REVIEW )


SISTEM MANAJEMEN PENCEGAHAN KEBAKARAN TERUTAMA LANGKAH –LANGKAH PENCEGAHAN,PEMADAMAN API, DAN EVAKUASI HARUS
SELALU DIMONITOR. SEBAIKNYA SELALU DILAKUKAN UJI COBADAN DIKAJI ULANG HASILNYA SECARA BERKALA UNTUK MEMASTIKAN
KEHANDALAN SISTEM TERSEBUT. BISA JADI KARENA TUNTUTAN PERKEMBANGAN JAMAN, SEBUAH GEDUNG MENGALAMI ALIH FUNGSI,
ATAU ADABAHAN PEMANTIK MAUPUN BAHAN BAKAR BARU YANG BELUM TERCAKUP DI DALAM SISTEM TERSEBUT.
KEBAKARAN ADALAH BENCANA YANG SANGAT
MERUGIKAN DARI ASPEK HARTA BENDA MAUPUN
MANUSIA. KEBIJAKAN KEBIJAKAN PEMERINTAH YANG
BERKAITAN DENGAN KEBAKARAN SUDAH CUKUP BAIK
AKAN TETAPI PERMASALAHANYA ADA DI PENEGAK
HUKUMNYA KARNA SEBAGUS BAGUSNYA PRODUK
HUKUM YANG DIBUAT AKAN MENJADI BURUK APABILA
PENEGAK HUKUM TIDAK TEGAS TERHADAP PELANGGAR
HUKUM.
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai