Anda di halaman 1dari 43

Shigella: mekanisme

resistansi antibiotik dan


cara pandang baru
mengenai tatalaksananya
(Shigella: antibiotic-resistance mechanism
and new horizons for treatment)
Sebuah tugas Journal Reading
Pembimbing: Dr. dr. Gunawan Widodo, Sp. PD, FINASIM
Oleh: Bonanza Vidya Rashmi Nugroho [201910401011054]

Ranjbar, R. & Farahani, A. Shigella : Antibiotic-Resistance Mechanisms And New Horizons


For Treatment. Infect. Drug Resist. 3137–3167 (2019).
Latar Belakang
• Shigella spp, penyebab umum diare
 peningkatan morbiditas dan mortalitas akibat disentri tiap tahunnya
 Terutama pada anak <5 tahun, dan negara berkembang

• Pokok permasalahan: peningkatan global resistensi spektrum luas terhadap


berbagai antibiotik
• Penelitian ini akan membahas tentang:
 Berbagai mekanisme resistansi antibiotik pada Shigella spp
 Fokus: epidemiologi, mekanisme resistansi baru, dan proses akuisisi resistansi tsb.
 Strategi baru dalam menghadapi Shigella spp
 Kandidat vaksin yang sedang dalam tahap evaluasi saat ini
Shigella spp. • Subgroup A: S. dysenteriae;
• Subgroup B: S. flexneri  epidemi di negara
• Bakteri; berkembang

• Gram negatif; • Subgroup C: S. boydii;

• Berbentuk batang (rod-shaped); • Subgroup D: S. sonnei  epidemi di negara


industri
• Tidak bergerak (immotile);
• Tidak membentuk spora
• Merupakan penyebab diare akut
yang dapat berlanjut menjadi diare
mukoid berdarah
disentri basiler (shigellosis)
Shigella telah dikategorikan oleh WHO
sebagai bakteri yang utamamanya
menyebabkan infeksi di komunitas Shigella,CDC (2020)
Disentri Basiler (Shigellosis)
Gejala Klinis Gejala dan Tanda
• Demam • Fase awal
 Rasa tidak nyaman ringan pada abdomen
• Intestinal cramps hingga nyeri perut berat (severe cramps)
 Diare
• Diare dengan feses yang kecil, berdarah,
 Demam
dan mukopurulen (frequent passage of
small, bloody, mucopurulent stool)  Muntah
 Tenesmus
• Fase Shigellosis
 Inkubasi (1 – 8 hari)  watery diarrhea  • Fase Disenteri
disenteri (segera mengitui dalam jam-hari)   Ekskresi feses mukopurulen berdarah dalam
fase postinfeksius volume kecil secara berkelanjutan
 Peningkatan tenesmus dan nyeri perut
• Manifestasi awal yang tipikal (abdominal cramps)
 Demam transien  Dehidrasi jarang ditemukan
 Limited watery diarrhea  Endoskopi: mukosa yang edem dan
 Malaise hemorrhagik,, dengan ulserasi dan juga exudat
 Anorexia yang berbentuk seperti pseudomembran
Metodologi
• Database elektronik medis yang • Rentang waktu publikasi:
ditelusuri:  Tahun 1990 – Bulan Mei Tahun 2019
 Web of Science,
 Scopus, • Dalam bahasa:
 PubMed (Medline),  Inggris
 Embase,
 Cochrane Library, and
• Eksklusi:
 Google Scholar
 Case report;
 Studi yang membahas mengenai
• Kata kunci pencarian (secara terpisah penerapan teknik yang sudah baku
maupun dalam kombinasi): (established technique)
 “Shigella”,  Studi yang dipublikasikan sebelum
 “drug resistance”, tahun, kecuali bila studi tersebut
 “mechanism”, penting
 “biofilm”,
• Total artikel yang relevan: 193
 “efflux pump”,
artikel
 “vaccine”, and
 “treatment”.
MEKANISME
RESISTENSI
ANTIBIOTIK
Mekanisme Kerja Antibiotik
Quinolonone Naldixic acid, ofloxacin, ciprofloxacin
• hambat topisomerasi IV & gyrase  mengganggu
replikasi DNA
Aminoglikosida Streptomycin, spectinomycin
• berikatan dg subunit ribosom & mencapai target
antiselular  inhibisi sintesis protein
Antibiotik β-lactam Penicillin & cephalosporin
• menarget penicillin-binding protein  inhibisi biosintesis
dinding sel
Fosfomycin (Fom)
• Inaktivasi enzim murA  inhibisi biogenesis dinding sel
bakteri.
Mekanisme resistensi antibiotik
pada Shigella spp
Penurunan permeabilitas seluler;
• (decrease in cellular permeability)

Terdorong keluarnya obat akibat pompa efluks aktif


• (extrusion of drugs by active efflux pumps)
Banyaknya enzim pemodifikasi dan penginaktivasi
obat;
• (overexpression of drug-modifying and drug-inactifying
enzymes)
Modifikasi target terapi akibat mutasi
• (target modification by mutatio )
Peran Permeabilitas Membran Luar
• Modifikasi permeabilitas membran  porin loss  minimum inhibitory
concentration (MIC) antimikroba ↑
• Lipopolisakarida (LPSs)
 Komponen yang dibutuhkan untuk pengumpulan PhoE porin dan menyebabkan
resistansi colicin E2 pada strain S. flexneri

• Mutasi/hilangnya ~39 kDA porin pada membran bakteri 


suseptibilitas penetrasi β-lactam ↓
• Mis. aztreonam, dianionic moxalactam
Permeabilitas antibiotik hidrofilik ↓
 Mis. Penicilin, piperacilin

• Beberapa komponen membran luar seperti molekul IcsA


Bile salt resistance
Mendukung pembentukan biofilm
Memproduksi fenotip resisten

• Level OMP (~38 dan ~43 kDa) yang rendah  mutan resisten imipenem
Peran Efflux Systems
• signifikan pada:
 fenotip resisten antibiotik(bakteri gram-negatif)
 mekanisme untuk mengeluarkan komponen toksik dari sel.

• Lima kelompok efflux system:


1. Major facilitator super family (MFS) antibiotic-efflux system
 ofMdfA efflux pump  resistensi fluoroquinolone
 tet efflux system (tetA & tetB)  resistensi tetrasiklin (S. sonnei, S. flexneri)
2. resistance–nodulation–division family
 AcrAB–TolC pump  efflux quinolone ↑, suseptibilitas quinolone ↓; topoisomerase target
gene mutation  resistensi fluoroquinolone
 Resistensi cairan empedu terkait AcrAB (S. flexneri)
 Ekspresi AcrAB setelah terpapar cairan empedu  efek bakterisidal cairan empedu ↓
mendudung perkembangan resistensi thd antimikroba lain
3. Small multidrug resistance (MDR) family,
4. ATP-binding cassette superfamily, and
5. multidrug and toxic compound extrusion family
Resistensi yang dimediasi oleh
pembentukan Biofilm
• Sel mikroba tumbuh dalam biofilm  sensitifitas thd antimikroba
↓  ketahanan terhadap stres lingkungan (seperti dehidrasi &
oksidasi) ↑
• Pembentukan biofilm  butuh glukosa
• Difusi biofilm  butuh eliminasi cairan empedu dari media tsb
 cellular adherence
 Sekresi exopolysaccarida
 Berbagai regulasi genetik yang mengatur pelepasan bakteri dari biofilm yang
sudah matur

• Paparan cairan empedu thd Shigella secara berkepanjangan 


produksi biofilm meningkat  resistensi terhadap antimikroba ↑;
perlekatan & penetrasi epitel oleh bakteri ↑ ↑ ↑
Resistensi thd Antibiotik β-lactam
β-lactamase Kelas A
• Menghidrolisis penisilin spektrum sempit, tapi tidak bisa pada carbapenem
dan cephalosporin
• Diinhibisi oleh tazobactam dan clavulanic acid

β-lactamase Kelas B
• Dapat menghidrolisis carbapenem, dan β-lactam lain, kecuali aztreonam.
• Tidak dapat diinhibisi oleh β-lactamase klasik (mis. tazobactam & asam
clavulanat.)
β-lactamase Kelas C
• β-lactamase Kelas C (AmpC-type enzymes)  high-level resistance thd
cephalosporin

β-lactamase Kelas D
• Sebabkan resistensi terhadap ampicillin dan cephalothin; dapat
menghidrolisis oxacillin dan cloxacillin.
• Tidak dapat diinhibisi oleh tazobactam atau inhibitor lain.
Resistensi thd Antibiotik β-lactam
• ESBL (Extended-spectrum β-lactamases)  resistensi thd
cephalosporin gen. 3
• blaSHV-2  isolat S. flexneri pertama yang
Kelas A memproduksi ESBL (Perancis, 1995)
• Enzim CTX-M family  hidrolisis selektif ceftriaxone,
cefotaxime, ceftazidime; efisiensi katalisis yg tinggi
thd piperacilin, benzylpenicillin, ceftriaxone, cefotaxime
• IMP-1  MET-1 (IMP-3) resisten terhadap sulfonamid
dan kanamycin
Kelas B • blaVIM & blaIMP  resisten carbapenem (S. Sonnei, S.
flexneri)
• β-lactamase Kelas C (AmpC-type enzymes)  high-level
Kelas C resistance thd cephalosporin
• CMY-2-type  S. sonnei resisten ceftriaxon

• OXA-type β-lactamase  resistensi ampicillin pd Shigella


Kelas D spp
DATA • blaOXA-30  ampicillin resistent S. Flexneri
Resistensi Terhadap Quinolone
dan Fluoroquinolone
Mekanisme resistensi yang
Mutasi Target-site Kromosom
dimediasi oleh plasmid
• Quinolone resistance–determining
region (QRDR) & gen topoisomerasi
• Plasmid-mediated quinolone-
IV resistance regions (PMQRs) 
 QRDR>>>>>> penyebab utama resistensi thd
quinolone
• QRDR  bag. awal gyrA, (Ala67 sd  Terutama qnr (qnrA, qnrB, qnrC, qnrD,
Gln107) qnrS, qep, aac[6ʹ]-lb-cr)
 Mutasi tersering kodon 83, 87, 211  qnrS  high-level resistence thd
fluoroquinolone
• Beberapa peneliti percaya bahwa:
 Mutasi tunggal gyrA  resistensi Quinolone • Diasosiasikan dengan elemen plasmid
 Mutasi lebih lanjut parC dan regio Gyr A  yang mobile / transposable
resistensi fluoroquinolone
• Gen qnr  berintegrasi dengan integron
• Novel mutation  MIC ↑ & resistensi   didiseminasikan kepada Shigella
fluoroquinolone lain, (bahkan fam. Enterobacteriaceae)
 Mutasi kodon 458  resisten ciprofloxacin &
nalidixic acid • PMQRs  memfasilitasi mekanisme yg
 Mutasi kodon 408 di parE  resisten nalidixic di-encode scr extra-kromosom  DATA
acid, suseptibel ciprofloxacin suseptibilitas (fluoro)quinolone ↓
Resistensi Terhadap Fosfomycin
• Mekanisme resistensi utama:
1. Mutasi gen uhpA/T & glpT
 Encode protein u/ dua sistem dependen carier yang bertanggung jawab atas
uptake fosfomycin
2. Mendapatkan fosfomycin-modifying enzyme yg mengandung
 2 kinase (fomA, fomB),
 3 tipe metaloenzim (FosX, FosA, FosB)

• Gen ESBL (blaCTX-M-123, blaCTX-M-55, atau blaCTX-M-15) dan


fosA3
 dibawa oleh plasmid transconjugant  encoding resistansi thd
cefotaxime, ceftriaxone, & fosfomycin
• Conjugatable plasmid  berperan penting dlm penyebaran gen
ESBL dan fosA3 pada isolat Shigella dengan diversity clonal
yang tinggi
DATA
Resistensi Terhadap
Aminoglikosida
• Aminoglikosida  inhibisi sintesis protein bakteri.
• Resistensi pada aminoglikosida diasosiasikan dengan:
 Inaktivasi enzimatik  aminoglycoside-modifying enzymes >>>
 Modifikasi ribosom
 Active efflux pump

• aminoglycoside-modifying enzymes  adenylation, acetylation, phosphorylation


• Aminoglycoside adenyltransferase (aadA gene cassettes), umum ditemukan
pada Enterobakteria, ter u/ Shigella  resistensi thd streptomycin &
spectinomycin
 resistance-gene arrangement
 dfrA1  trimethoprim
 sat  streptothricin
 aadA1  spectinomycin/streptomycin,

• Aminoglycoside phosphotransferases
 Gen yg paling umum: strA, strB  resistensi thd streptomycin DATA
Resistensi Terhadap Tetracycline
• Bakteriresisten tetracycline sering ditemukan pada
spesies patogen oportunis dan normal flora
• Gen resisten tetracycline
 tetracycline-efflux genes: tet(A), tet(B), tet(C), tet(D), and
tet(G)
 tet(A)  resistensi efflux-mediated pada S. sonnei
 tet(B)  resistensi efflux-mediated pada S. Flexneri, resistensi pada
minocycline
 tet(C) dan tet (D)  jarang ditemukan sendirian
 ribosomal protection protein: tet(M)

DATA
Resistensi Terhadap Phenicol
• Resistansi terhadap Phenicol diasosiasikan dengan:
 inaktivasi enzimatik terhadap unflourinated phenicol oleh
chloramphenicol acetyltransferase
 Active efflux oleh cmIA dan/atau fluorinated dan unfluorinated
phenicol via major facilitator–superfamily proteins.

• Gen cat  resistensi chloramphenicol

DATA
Resistensi Terhadap Collistin
• Colistin (polymyxin E) adalah agen antimikroba yang
berinteraksi dengan membran luar bakteri gram negatif
• Phosphatidylethanolamine-transferase  modifikasi lipid A 
LPS ber-kation ↑, afinitas terhadap colistin & polymixin yang
berkaitan ↓  aktivitas antimikroba
• mcr-1 MIC Polymixin B meningkat 4 – 8x lipat; berkaitan
dengan resistensi Polymixin B

DATA
Resistensi Terhadap
Sulfonamide & Trimethoprim
• Setelah beredarnya resistensi trimethoprim-sulfonamide pada
berbagai lokasi di dunia, antiobiotik ini sudah ditetapkan
inefektif dalam terapi empiris Shigellosis
• Mekanisme resistensi didapat (acquired resistance
mechanism):
 Perubahan mutasional atau recombinational pada enzim target
 dihydropteroate synthase dan dihydrofolate reductase
 Enzim target yang resisten
 Gen sul  drug-resistant dihydropteroate synthases
 Gen dfr  drug-resistant dihydrofolate reductases

DATA
Resistensi Terhadap
Sulfonamide & Trimethoprim
Resistensi thd Trimethoprim Resistensi thd Sulfonamde
• Resistensi thd trimethoprim dapat • Gen sul1, sul2, sul3  resistensi
dijelaskan oleh keberadaan gen dfr sulfonamid
integron-borne  Sul2  resistensi sulfamethoxazole
 dfrA (dfrA1, dfrA12)  resistensi thd  sul3-associated class 1 integron 
trimethoprim resistensi thd streptomycin,
chloramphenicol, dan quaternary
amines

DATA
Resistensi Terhadap Macrolide
• Terdapat 3% resistensi azithromycin pada kasus Shigella (CDC).
• reduced susceptibility to azithromycin (RSA) Shigella spp. 
menyebabkan outbreak pada Asia, Amerika, Australia
• Gen mphA dan/atau ermB  resistensi Azithromycin
• Mekanisme resistensi utama:
 Inaktivasi enzimatik
 oleh phosphotransferases (gen mph) atau
 oleh esterases (determinan ere)
 target-site modification oleh rRNA methylase (gen erm)
 punctual mutation pada rplV (protein ribosom L22), rpID (protein ribosom
L4), rrlH (23S rRNA)
 Efflux pump (OmpA, OmpW, mefA, msrA)

• Seluruh mekanisme resistensi macrolide  resistensi azithromycin


& erythromycin DATA
STRATEGI TERAPI
Terapi
• WHO Guidelines + systematic • Strain Shigella MDR ↑ 
review: efektivitas terapi konvensional
 Fluoroquinolone  lini pertama, ↓
terutama ciprofloxacin (7-10 hari)
 Cephalosporin  lini kedua, • Secara umum terdapat
(7-10 hari) penurunan kepekaan terhadap
 Azithromycin  lini kedua, pada antibiotik lini pertama dan
daerah dg resistensi ciprofloxacin kedua
tinggi
 Cefixime  pertimbangkan • Dibutuhkan sistem
terjadinya resistensi dan penatalaksanaan yang baru!
penyebaran ESBL

• American Academy of Pediatrics


 Azithromycin  shigellosis pada
anak
Terapi Alternatif:
Produk natural
dan Organik
Produk natural adalah molekul kecil yang diproduksi secara
natural oleh agen, tanaman, dan hewan, yang telah terbukti
efektif dalam menghadapi infeksi Shigella
Agen Bioterapeutik
(Utamanya Probiotik)  bakteri, jamur
• Telah terbukti dapat digunakan dalam menghadapi diare akibat
antibiotik;
• Terapi alternatif untuk gastroenteritis infeksius
• Mekanisme kerja:
 produksi undissociated organic acid;
 Molekul asam organik;
 bacteriocin;
 kompetisi terhadap lokasi adesi;
 koagregasi dengan patogen
Agen Bioterapeutik
(Utamanya Probiotik)  bakteri, jamur
• Lactobacillus rhamnosus & L.
acidophilus
 Mengganggu penempelan dan
masuknya shigella ke sel host  IL8
tidak muncul  mengurangi respon
inflamatorik saat agregate
pretreatment
 Meregulasi produksi sitokin &
menstimulasi sistem imun
 viabilitas S. sonnei turun setelah
berkontak dengan cell-free culture
supernatants dari lactobaccillus
 Bakteri lactobacillus, lactic, dan
acetic acid memiliki aktivitas tinggi
(high activity) terhadap strain
patogenik Shigella MDR
Agen Bioterapeutik
(Utamanya Probiotik)  bakteri, jamur
• Saccharomyces boulardii
 Yeast termofilik nonpatogenik
 Menunjukkan aktivitas
antagonistik terhadap:
 E. coli yanng enterohemorrhagik
dan enteropatogenik
 Vibrio cholera
 Salmonella typhimurium
 Shigella flexneri
Agen Bioterapeutik
• Euphorbia prostrata • Aloe barbadensis Miller (Aloe
 Ekstrak aqueous ethanol Vera) –supplemented probiotic
Euphorbia prostrata  efektif thd lassi (APL)
isolat shigella berdasarkan  Menurunkan jumlah Shigella
penelitian in vivo dan in vitro counts pada infeksi S.
(MIC = 3,500–12,000 μg/mL.) dysenteriae di mencit
 Memiliki efek imunoprotektif thd
S. dysenteriae
Agen Bioterapeutik
• Ekstrak Teh Hitam (Camellia • Ekstrak Picralima nitida Stapf
sinensis) (Apocynaceae)
 Mengurangi ekspresi virulensi S.  Aktivitas antishigellosis-nya
dysenteriae efektif terhadap S. dysenteriae
 bacterium-survival strategies ↓ strain tipe I
 Respons imun innate thd isolat  MIC = 800 μg/mL
Shigella ↑  Konsentrasi bakterisidal = 6,400
μg/mL,
Agen Bioterapeutik
• Isolate methyl galate dari Terminalia • Kombinasi Thyme oil & Ciprofloxacin
chebula  Menunjukkan hasil yang beragam
 Dapat menyebabkan disintegrasi total  Inihibisi pertumbuhan yang maksimal
membran luar dan dalam dan pada S. flexneri
kebocoran cytoplasma pada S.  Thyme oil  Bacterial load pada colon
dysenteriae MDR yang terinfeksi berkurang
 S. Dysenteriae intracelluler yang  Menungrangi penetrasi sel inflamatorik ke
viabel berkurang secara time- lamina propria
dependent dan dapat berkurang
hingga 0 dalam 20 jam
Agen Bioterapeutik
• Ekstrak air-ethanol Crinum • Asam organik (Organic acids)
jagus seperti citric, acetic, lactic, and
 Efektif terhadap S. flexneri dg malic acid,
diameter inhibisi 18.90 (0.39  Dikategorikan “generally
mg/mL) dan 25.36 (200 mg/mL) recognized as safe” oleh FDA
 Mengurangi emisi feses berdarah  Memiliki sifat antimikrobial dan
dan bacterial load secara sering digunakan untuk
signifikan (pada tikus) menginaktivasi bakteri
 Mengurangi IFNγ, IL2, IgM, IgA,
dan motilin blood level (pada
tikus)
Strategi
Terapeutik Baru
Novel Therapeutic Strategies
Strategi Terapeutik Baru untuk
menatalaksana Shigella
Nanoparticles
• Memiliki aktivitas antibakterial spektrum luas akibat sifat bakterisidal-
nya
• Memiliki efek merusak pada membrane load cell dan integritasnya,
• Menghasilkan free oxygen radicals
• Dapat digunakan sebagai Antimikroba yang efisien

Phage Theraphy
• Bakteriofag adalah organisme yang dapat membunuh bakteri melalui
mekanisme lisis.

Strategi Vaksinasi
• Sebagian besar masih dievaluasi keamanan dan imunogenisitasnya
NANOPARTIKEL (NPs)
NP Copper oxide NPs Fe2O3 and Ag–Fe2O3
• NP Copper oxide telah dikenal • Memiliki efek antimikroba
sebagai agen antimikroba untuk terhadap S. dysenteriae
terapi Shigella
• Efek antimikrobial
• MIC = 2,500 μg/mL  Ag–Fe2O3 > Fe2O3

• Konsentrasi bakterisidal = ≤5,000


IU/mL
• NP yg ukurannya lebih kecil
memiliki efek antibakterial yg lebih
kuat dari NP yg lebih besar
 Pada waktu dan konsentrasi tertentu
NANOPARTIKEL (NPs)
NP Tetracyclines NPs Perak (AgNPs)
• Mengurangi insiden (pada tikus dg • Memiliki efek toksik bakterisidal
Shigella): sprektrum luas terhadap bakteri
 colon-length shortening, patogen
 ekskresi feses yg lembek (mushy-
stool excretion),
• AgNPs pada konsentrasi 16 μg/mL
 penurunan BB, dan ememiliki efek bakteriostatik dan
bakterisidal thd isolat Salmonella
 kolonisasi mikroba di GIT
dan Shigella
• Penelitian Immunohistologi  • Penelitian lebih lanjut mengenai
perubahan morfologi dan sitokin efek samping dan pemakaian rutin
inflamatori pd tikus yg disebabkan perlu dilakukan
oleh Shigellosis, membaik hingga
hampir normal
Phage Theraphy
• Keuntungan terapi phage • Pertama kali ditemukan oleh Ahli
 Spefisitas tinggi dalam menarget Mikrobiologi d’Herelle 
bakteri, tanpa mempengaruhi mendeskripsikan efikasi phage
flora normal dalam tubuh dalam menghilangkan gejala
 Dapat melakukan replikasi pada dysenteri
lokasi infeksi
• Phage Virulen pSb1
 Aktivitas bakterisidal terhadap
 Dapat menginfeksi seluruh strain S.
bakteri-resisten-antibiotik
bodii
 Efek samping yang lebih kecil  Memiliki aktivitas litik terhadapnya
dibandingkan dengan terapi lain
• Sejauh ini tidak ada keluhan yang
• Phages bersifat self-limiting dilaporan dari penggunaan
 phages bertahan pada level phage pada manusia
yang dangkal di lokasi target  Tapi masih mebutuhkan penelitin
setelah mebunuh bakteri target lebih lanjut
STRATEGI VAKSINASI
• Kandidat vaksin untuk Shigella
 glycoconjugate vaccines,
 recombinant glycoconjugate,
 synthetic glycoconjugate,
 O-polysaccharide covalently linked to immunogenic carrier proteins
 virG-based live attenuated
 (WRSS1, WRSs3, WRSf3, WRSf2G12, WRSf2G15and WRSd1)
 recombinant outer-membrane proteins,
 live attenuated vaccines,1
 invasion-plasmid antigens B, C, and D
 DNA-based vaccines,
 Ty21a typhoid vaccine expressing Shigella LPS,
 recombinant probiotic–based candidates
 whole-cell-killed and Shigella trivalent inactivated whole-cell and heat-killed multi serotype
Shigella
 Novel antigen candidates
 triacylated S-LPS,
 subcellular complexes purified from virulent cultures (Invaplex),
 GMMA protein particles,
 OMVNP vaccine
KESIMPULAN
• Resistensi antibiotik pada Shigella • Peneliti belum dapat menentukan
bersifat multifaktor. terapi yang benar-benar tepat
• Resistensi antibiotik dapat terjadi untuk isolat MDR
secara • Kontribusi langsung dari
 Innate
mekanisme resistansi antibiotik
 Didapat (Acquired)
masih belum benar benar diketahui
 Mekanisme adaptif
 Diperlukan penelitian lebih lanjut
• Resistensi antibiotik antar Shigella spp
terjadi sebagai akibat: • Sebagian besar kandidat vaksin
 Tekanan selektif (selective pressure) Shigella
 Transmisi gen horizontal  Meningkatkan imunitas host
 Prevensi infeksi
• Keberagaman mekanisme resistensi  Tapi beberapa efisiensinya rendah, dan
antibakteri  peningkatan strain MDR ada host challenge
 terapi konvensional inefektif
terhadap shigellosis • Penelitian lebih lanjut diperlukan
TERIMA KASIH
JANGAN LUPA BAHAGIA
Kelas Anti- Mekanisme Gen yang menyebabkan Sumber Geografis
mikroba Resistensi
β-lactam β-lactamase blaSHV-2, blaSHV-11, blaSHV-12, blaPER-2, Argentina, Perancis, India, Cina, Turki
kelas A
blaTEM-1, blaTEM-1b, blaTEM-15, blaTEM-17, Lebanon, Chile, Cina, India, Iran,
blaTEM-19, blaTEM-20, blaTEM-52 Amerika, Djibouti, Denmark, Brazil,
Korsel, Inggris, Romania, Yunani
blaCTX-M-1, blaCTX-M-2, blaCTX-M-14, Cina, Argentina, Turki, Korsel, Israel,
blaCTX-M-15, blaCTX-M-22, blaCTX-M-24, India, Jepang, Amerika, Jepang,
blaCTX-M-27, blaCTX-M-28, blaCTX-M-39, Lebanon, Polandia, Selandia Baru,
blaCTX-M-55, blaCTX-M-57, blaCTX-M-64, Perancis, Romania
blaCTX-M-65, blaCTX-M-79, blaCTX-M-123,
β-lactamase blaIMP-like, blaKPC, blaIMP-3, blaVIM-like India, Perancis, Senegal, Jepang
kelas B
β-lactamase blaCMY-2, blaCMY-59, blaDHA-1, Cina, Meksiko, India, Iran, Taiwan,
kelas C Iran, Costa Rica, Romania, Israel
β-lactamase blaoxa-1-like, blaoxa-2-like, blaoxa-5-like, Mozambik, Chile, Cina, India,
kelas D blaoxa-30-like, Amerika, Mesir, Djibouti, Spanyol,
Denmark, Peru, Iran, Israel, Senegal,
KEMBALI Cina, Jepang, Brazil
Kelas Anti- Mekanisme Gen yang Sumber Geografis
mikroba Resistensi menyebabkan
Quinolonone Plasmid-borne qnrA, qnrB, qnrB4, Iran, Cina, India, Switzerland, Pakistan,
resistance qnrB19, qrnC, qrnS, Amerika, Jepang
qrnSI, aac-(60)-Ib-cr,
Efflux pumps qepA Cina, Switzerland
Fosfomycin Enzim fos3A Cina
resisten
fosfomycin
Aminoglikosi straA, strB India, Australia, Cina, Pakistan, Korsel
da: Adenyl- aadA1, aadA2, aadA5, Senegal, Bhutan, Spanyol, Cina, Iran,
Streptomisin transferase Perancis, Australia, Brazil Pakistan, Korsel,
Tetracycline Effux pum tetA, tetB, tetG Mozambik, Taiwan, Chile, Peru, Iran,
Spanyol, Pakistan, Korsel, Perancis
Trimethopri Dihydrofolate dfrA1, dfrA5, dfrA7, Spanyol, Taiwan, Senegal, Bhutan, Cina,
m reductase dfrA8, dfrA12, dfrA13, India, Mozambik, Iran, Korsel, peru,
dfrA14, dfrA1-like, Perancis Australia
dfrA15, dfrA16, dfrA17,
dfrV,
Sulfonamid Plasmid Borne Sul1, sul2, sul3 Australia, Korsel, Taiwan, Peru, India, Chile,
resistance Bangladesh
KEMBALI
Kelas Mekanisme Gen yang Sumber Geografis
Anti- Resistensi menyebabkan
mikroba
Phenicols Chloramphenicol catA-like, catP Taiwan, Mozambik, India, Perancis, Peru,
Acetyltransferase Brazil, Pakistan
genes
Efflux pump cmIA I Taiwan, Mozambik
Colistin Plasmid borne mcr-1 Cina, Vietnam
resistence
Macrolide Inaktivasi Enzimatik mphA Palestina, Switzerland, Cina, Vietnam,
Canada, Inggris, Peru
rRNA methylase emB Vietnam, Kanada, Inggris

KEMBALI

Anda mungkin juga menyukai