Anda di halaman 1dari 11

2018

Resensi Buku Non Fiksi


By : Ainie Noor Fadhila
Pelaksanaan Khotbah,
Tabligh, dan Dakwah di
Masyarakat.
Identitas buku
Judul : Pendidikan Agama Islam
dan Budi Pekerti
Nama pengarang : (Drs. Sadi, M.S.I dan Drs.
H. M. Nasikin, M.Pd.)
Nama penerbit : Erlangga
Tahun terbit : 2014
Jumlah halaman : 235
Harga buku : Rp. 45.000,00
Ciri- ciri buku : Dasar warna cover buku
berwarna putih, terdapat gambar or
ang tawaf di ka,bah, dan terdapat
gambar orang yang sedang shalat
di masjid
Daftar Isi
Pembahsan
Khotbah

1
Dakwah 3 2
Tabligh
Tabligh
Menurut bahasa arab yang artinya
“menyampaikan” sedangkan menurut istilah
adalah kegiatan menyampaikan pesan agama
Islam melalui moment moment tertentu.

Pengertian
Khotbah :
Dakwah
Menurut bahasa arab khotbah artinya
Menurut bahasa arab yang artinya “mangajak
“berbicara, ceramah nasihat,atau berpidato”.
atau memanggil”. Sedangkan, menurut istilah adalah
Sedangkan menurut istilah artinya berpidato diatas
upaya untuk mengajak orang lain kejalan yang benar
mimbar sesuai syarat dan rukun dengan tujuan
sesui dengan Al- Qur'an san hadist.
mengajak pendengar untuk mengajak kepada
kebaikan.
Tabligh

1. Hadist riwayat muslim yang menyatakan


bahwa “ Sampaikanlah ajaran islam dariku
walau satu ayat, dan ceritakanlah tentang
bani israil tanpa perlu takut, (singgah) barang
siapa yang berdusta atas namaku dengan
sengaja maka tempat duduknya adalah

Dalil- dalil mereka”.

Khotbah Dakwah
1. Dalil yang mengakatan khotbah harus mengikuti
1. QS. An- Nahl ayat 125
ajaran. Allah berfirman dalam surah QS. An-Nisa
2. QS. Ali Imran ayat 110
ayat 115
2. Hadist riwayat muslim yang menyatakan bahwa “
Dulu Nabi saw, berkhotbah dua kali, membaca AL-
Qur'an dan mengingtakan manusia “
Khotbah
Ada bebrapa syarat khotbah yang perlu
dipenuhi, sehingga khotbah menjadi sah dan
dapat berjalan dengan baik. Syarat-syarat
tersebut mencakup dua hal yaitu :
1. Syarat Khatib 2. Syarat materi khotbah.
• Seorang laki-laki yang berakal, balig Bersumber dari AL-Qur'an dan hadist.
dan sehat Materi khotbah mengajak umat Islam untuk
• Menutup aurat dengan pakaian yang meningkatkan kepada Allah SWT.
rapi Materi khotbah sesuai dengan
• Melakukannya dengan berdiri perkembangan zaman.
• Suci dari hadas dan najis Materi khotbah tidak mengandung unsur
• Duduk diantara dua khotbah, apabila hasutan kelompok.
khotbah dilakukan dengan berdiri
• Mengetahui syarat, rukun dan sunnah
khotbah
• Melakukan rukun khotbah secara
berurutan.
Tabligh
Syarat-syarat tabligh :
Bagi umat islam yang menjadi mubaligh atau mubaligah
harus menjujung tinggi etika atau syarat yag diperlukan,
yaitu :
1. Memiliki kemamapuan pengetahuan agama islam
yang memadai
2. Memiliki keterampilan metode yang variatif
3. Mmeiliki sifat sabar dan tidak emosional
4. Memiliki sikap ikhlas karena Allah swt
5. Tidak bersifat komersial
Dakwah
Dakwah dibagi menjadi 3 yaitu :
1. Dakwah bil lisan adalah dakwah yang dilakukan secara
lisan, seperti ceramah, sarasehan, lokakarya, dan jenis
lainnya.
2. Dakwah bil kitabah adalah jenis jenis dakwah dengan
menggunakan tulisan (media jurnalis)
3. Dakwah bil hal adalah dakwah dengan perbuatan
(uswatu hasanah)

Anda mungkin juga menyukai