Anda di halaman 1dari 14

Chapter 2

The Business Vision &


Mission
Strategic Management:
Concepts & Cases
15th Edition
Fred David
VISI

 Menjawab pertanyaan dasar “Kita Ingin Menjadi Apa”

 Singkat, 1 kalimat

 Analisis Visi harus mengungkapkan Jenis Usaha yang


dijalankan
Misi
 Apakah Bisnis Kita = Apakah Misi Kita (Peter Drucker)
 Deklarasi organisasi dalam hal “Alasan Keberadaan” → penting
untuk menetapkan tujuan dan formulasi strategi
 Pernyataan keyakinan/Kredo (Creed Statement), pernyataan tujuan,
pernyataan filosofi, pernyataan kepercayaan, pernyataan prinsip
bisnis/ pernyataan “Mendefiniskan Bisnis Kita”
 Artikel Campbell & young menyatakan proses mengembangkan
pernyataan Misi sebaiknya menciptakan “ikatan emosional” dan
rasa memiliki misi antara organisasi dan karyawan
Ch 2
-4 Products
Services Markets
Customers

Technology

Employees
Mission
Elements

Survival
Growth
Profit
Public
Image
Self-Concept Philosophy
 Perusahaan yang mengembangkan dan secara sistematis meninjau kembali pernyataan
Visi & Misi, memperlakukan mereka sebagai dokumen hidup dan mempertimbangkannya
sebagai bagian yang integral dalam budaya perusahaan akan memperoleh manfaat besar

 Sebelum fokus pada formulasi Visi & Misi dilakukan terlebih dahulu → negosiasi,
kompromi dan kesepakatan pada isu-isu

 Sifat Visi & Misi merepresentasikan keunggulan dan kelemahan bersaing perusahaan

 Pernyataan Visi dan Misi yang didesain dengan baik penting untuk memformulasi,
mengimplementasi dan mengevaluasi strategi
 Tanpa pernyataan Visi & Misi bisnis yang jelas, tindakan jangka pendek perusahaan dapat
menjadi kontra produktif untuk kepentingan jangka panjang
 Organisasi memperoleh tujuan yang tinggi ketika para penyusun strategi,
manajer dan karyawan mengembangkan serta mengkomunikasikan visi dan
misi bisnis yang jelas

 Mengembangkan Visi & Misi yang jelas adalah “tanggung jawab pertama
dari para pembuat strategi” (Drucker)

 Analisis Visi & Misi → menempatkan komponen “Konsep Diri” atau


“Kompetensi Khusus”

 Organisasi biasanya menguji kembali pernyataan Visi & Misi mereka setiap
tahunnya. Pernyataan Misi yang efektif akan bertahan dari waktu ke waktu.
Perbedaan

Visi
• Pernyataan tentang kondisi organisasi yang mungkin &
diinginkan di masa depan yang termasuk tujuan spesifik

Misi
• Lebih terkait pada perilaku dan kondisi saat ini
Keunggulan Pernyataan Visi & Misi

 Perusahaan dengan pernyataan Visi & Misi Formal memiliki imbal


hasil ekuitas pemegang saham rat-rata 2 kali lebih besar
 Hubungan Positif antara pernyataan misi dan kinerja organisasi
 Pandangan yang berbeda antara manajer dapat diungkap dan
diselesaikan melalui proses.
Keuntungan Memiliki Visi & Misi yang Jelas
1. Mendapat tujuan yang jelas di antara semua manajer dan karyawan
2. Memberikan dasar untuk semua aktivitas perencanaan strategik lainnya, termasuk penilaian internal &
eksternal, menentukan tujuan, mengembangkan strategi, memilih di antara berbagai strategi, merancang
kebijakan, menetapkan struktur organisasi, mengalokasikan sumber daya dan mengevaluasi kinerja
3. Menyediakan arahan
4. Memberikan poin penting untuk semua pemangku kepentingan perusahaan
5. Menyelesaikan sudut pandang yang berbeda di antara manajer
6. Memberikan rasa berbagi harapan di antara semua manajer dan karyawan
7. Memperkuat niat dan nilai untuk semua pemegang saham
8. Memperkuat organisasi yang terorganisasi dan termotivasi untuk memberikan dukungan
9. Memperoleh kinerja organisasi yang lebih tinggi
10. Mencapai sinergi di antara manajer dan karyawan
Perusahaan Multi divisi → Setiap Divisi melakukan manajemen
strategik

Pernyataan Visi & Misi efektif untuk berkomunikasi dengan pemangku kepentingan
Internal & Eksternal

Pernyataan Visi & Misi Pernyataan Visi & Misi mengungkapkan


mengungkapkan ekspektasi komitmen Jk.Panjang thd tindakan yang beretika
perusahaan secara internal di antara & bertanggung jawab dlm menyediakan produk
semua manajer & karyawan &/ Jasa bagi pelanggan
Pernyataan Misi → Deklarasi Sikap &
Pandangan

Cakupannya luas karena:


• Dihasilkan tujuan & Strategi tanpa melemahkan kreativitas
manajemen. Terlalu spesifik akan membatasi potensi pertumbuhan
kreatif untuk organisasi namun terlalu umum tidak mengecualikan
strategi alternatif apapun dapat menjadi disfungsional
• Untuk merekonsiliasi perbedaan secara efektif di antara dan juga
menarik bagi stakeholders (reconsiliatory)
Karakteristik Pernyataan Misi
 Lingkupnya luas tidak termasuk jumlah angka, presentase, rasio atau tujuan moneter
 Panjangnya kurang dari 250 kata
 Menginspirasi
 Mengidentifikasi kegunaan produk perusahaan
 Mengungkapkan bahwa perusahaan bertanggungjawab pada Masyarakat
 Mengungkapkan bahwa perusahaan bertanggungjawab pada lingkungan
 Mencakup 9 komponen pelanggan, produk/jasa, pasar, teknologi, perhatian akan
ketahanan/pertumbuhan/laba, filosofi, konsep diri, perhatian atas citra publik, perhatian
untuk karyawan
 Reconciliatory
 Terus-menerus
Pernyataan Misi Sebaiknya:
a) Mendefinisikan apakah organisasi & apa yang dicita-citakan organisasi
b) Cukup terbatas dengan tidak memasukan beberapa usaha & cukup luas untuk memungkinkan
pertumbuhan kreatif
c) Membedakan organisasi dgn yang lain
d) Memberikan kerangka untuk mengevaluasi aktivitas prospektif saat ini
e) Dinyatakan dalam istilah yang cukup jelas dipahami secara luas dalam organisasi

Dapat mengidentifikasi kebutuhan pelanggan, kemudian memberikan


produk/jasa untuk memenuhi arti pada organisasi
Orientasi Pelanggan

 Misi → Menjelaskan Hubungan Pelanggan, produk/jasa, pasar,


filosofi dan teknologi dasar organisasi
 Alasan utama mengembangkan pernyataan Visi Misi Bisnis adalah
untuk menarik pelanggan yang memberikan arti pada organisasi

Anda mungkin juga menyukai