Anda di halaman 1dari 10

MIKROBIOLOGI

Karakteristik Zat
Warna
timeline
3
6
5
4

1
2

: Chassey Widya Damanik (4183341037)


: Rahmiati Husna (4181141022)
: Try Yunita Sitonga (4181141037)
: Venna Malini Sinaga (4183341047)

Kelas : Pendidikan Biologi D 2018


BIRU METILEN LOEFFLER

Methylen blue merupakan salah satu senyawa


pewarna yang larut didalam air, bersifat ketionik
dan sering dipergunakan dalam bidang kimia,
biologi, ilmu pengobatan dan industri pewarnaan.
3

Pewarna Ziehl-Neelsen, juga dikenali sebagai


6
5
4

1
2

pewarna tahan asid, pertamakali ditemukan


oleh dua orang doktor Jerman; Franz Ziehl
1859hingga 1926), Pewarnaan Ziehl Neelsen
merupakan pewarnaan diferensial, artinya
pewarnaan yang menggunakan lebih dari satu
macam zat warna
Ada beberapa prosedir
pewarnaanya sebaga
berikut:

•teteskan kalium permangat hingga


menutupi keseluruhan preparat
selama 10 menit.
3

•Bilas dengan air bersih dan teteskan


6
5
4

2
1
biru metilen loeffer hingga menutupi
keseluruhan preparat selama 1 menit.
•Bilas dengan air bersih dan taruh
kaca objek, dengan posisi tegak,
didalam rak kaca objek hinga kering.
KARBOL FUKSIN ZIEHL

• Karbol fuchin adalah campuran fenol dan


fuchin dasar, dibunakan dalam prosedir
pewarnaan bakteri. Ini biasanya digunakan
dalam pewarnaan mikrobakteri karena
memiliki afinitas untuk asam mikolat yang

3
6
5

1
4

ditemukan di membrane selnya.

2
• Ini adalah komponen pewarnaan ziehl
neelsen, pewarna diferensial. Karbol fuchsin
digunakan sebaga pewarna pewarna utama
untuk mendeteksi bakteri tahan asam karena
lebih larut dalam lemak dinding sel dari pada
di alcohol asam.
Carbol fuchsin Fuchsine pertama kali
dibuat oleh August Wilhelm von
Hofmann dari anilin dan karbon
tetraklorida pada tahun 1858.
Fuchsine basa adalah suatu

4 Sebagai
Sebagai
campuran homolog dari fuchsin

respon
respon
6
7

1
2
dasar, yang diubah dengan

3
Kondisi
Kondisi
penambahan gugus sulfonat.
Fuchsine dasar banyak digunakan
dalam biologi untuk mewarnai
inti.
PROSEDUR PEWARNAAN

• Letakkan sediaan di atas rak pewarnaan dengan


apusan menghadap ke atas.

services
• Tuangkan carbol fuchsin samapi menutupi seluruh
permukaan kaca sediaan.

3
2
6
7

1
4
• Panaskan kaca sediaan secara hati-hati dengan cara

5
8

melewatkan nyala api pada bagian bawah kaca


sehingga keluar uap (jangan sampa mendidih)
selama 3 menit.
• Sediaan dicuci dengan air mengalir.
• Tuangkan asam alkohol 3% diatas kaca sediaan
sampai warna merah dari fuchin hilang.
• Sediaan dicuci dengan air mengalir.
UNGU KRISTAL
/KRISTAL VIOLET

• Kristal violet merupakan reagen yang


bewarna ungu. Kristal violet ini
merupakan pewarna primer (utama) yang
akan memberi warna pada
7

6
mikroorganisme target. Kristal violet

1
3
4

2
5
bersifat basa sehingga mampu berikatan
dengan sel mikroorganisme yang bersifat
asam.
• Komposisi dari Kristal violet adalah Kristal
violet 2gram, alkohol 95% 20ml, aquadest
80ml, amonium oksalat 0,8gram.
PROSEDUR
PEWARNAAN

• Tuangkan cairan pewarna Kristal violet pada preparat


secara merata, tunggu selama 1menit.
• Miringkan preparat dan bilas dengan sedikit air
mengalir.
• Tuangkan cairan mordant pada preparat, tunggu selama
1 menit.
• Miringkan kembali preparat dan bilas dengan sedikit air

6
7
mengalir.
8

1
3
4

2
5
• Lakukan dekolorisasi dengan cara meneteskan cairan
dekolorasi sedikit demi sedikit pada preparat hingga
tidak ada zat warna yang mengalir.
• Tuangkan counterstain pada preparat, tunggu selama 30
detik sampai 1 menit.
• Bilas preparat dengan air mengalir, kemudian keringkan
preparat.
• Lakukan pengamatan preparat menggunakan mikroskop
dengan perbesaran 100 kali, 400 kali hingga 4000 kali.
LARUTAN IODIUM GARAM

• Larutan iodium garam adalah garam yang


diperkaya dengan iodium yang dibutuhkan
untuk pertumbuhan dan kecerdasan

ALKOHOL 95

• Alkohol adalah senyawa-senyawa dimana

7
8

1
3
4

2
6
satu atau lebih atom hydrogen dalam
sebuah alkana digantikan oleh sebuah
gugus –OH. Alkohol memiliki ikatan yang
mirip air. Alkohol terdiri dari molekul polar.
Dalam senyawa alkohol, oksigen
mengemban muatan negative parsial.

Anda mungkin juga menyukai