Anda di halaman 1dari 21

Pertemuan Ke-2

MODERNISASI
SEBAGAI
DAMPAK
PERUBAHAN
SOSIAL
Dr. Dr. Lailatur Rohmah, MSi
Pengertian Modernisasi
Modernisasi merupakan suatu proses perubahan
masyarakat dari masyarakat tradisional menuju
masyarakat modern atau menuju ke arah yang lebih maju
dalam segala aspek. (sosio-demografis, sosio- politik,
struktur organisasi sosial, dll)
Tidak hanya diartikan sebagai iptek saja, namun juga
dimaknai sesuatu yang baru, up to date. Sehingga konsep
modernisasi dapat diterapkan dalam segala aspek pula,
musik, pola hidup, budaya, dll
Syarat Modernisasi
1. Cara berfikir ilmiah
2. Sistem administrasi negara yang baik
3. Penciptaan iklim modernisasi, terutama media massa
4. Tingkat organisasional yang tinggi, terutama disiplin diri
5. Sentralisasi wewenang dalam perencanaan sosial yang
baik.
6. Sistem pengumpulan data yang baik,teratur,dan terpusat
pada suatu lembaga
Ciri Proses Modernisasi
1.Merupakan proses bertahap
2.Merupakan perubahan progresif
3.Sebagai proses homogenisasi
4.Sebagai proses yang tidak bergerak mundur
5.Proses yang terus menerus dan memerlukan jangka waktu
Panjang
6.Dll
Gejala-Gejala Modernisasi
1.Bidang budaya
2.Bidang politik
3.Bidang ekonomi
4.Bidang sosial
Dampak Modernisasi
Dampak Positif Dampak Negatif
1.
Pola hidup konsumtif

1.Perubahan tata nilai, 2.


Sikap individualistik
3.
Perkembangan teknologi yang disalahgunakan

sikap, dan kepribadian 4.


Gaya hidup ke barat- baratan
5.
Kesenjangan sosial

2.Berkembangnya ilmu
pengetahuan dan teknologi
3.Tingkat kehidupan yang
lebih baik (sistem
stratifikasi)
4.Pendidikan (metode
pembelajaran yg lebih
maju
Modernisasi dapat memperngaruhi sikap masyarakat
dalam bentuk positif maupun negatif. Penjelasannya
adalah sebagai berikut: Sikap Positif :

1. Open minded : berpandangan terbuka (memiliki


pikiran menerima ide-ide baru, argumen, dll)
2. 2) Antisipatif : bersifat tanggap terhadap sesuatu yg
sedang (akan) terjadi
Sikap Negatif :
1) Tertutup dan was-was (apatis)
2) Masyarakat yang telah merasa nyaman dengan kondisi
kehidupan masyarakat yang ada
3) Acuh tah acuh
4) Masyarakat awam yang kurang memahami arti strategis
modernisasi
5) Kurang selektif dlm menyikapi perubahan modernisasi
6) Dengan menerima setiap bentuk hal-hal baru tanpa
adanya seleksi/filter
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai