Anda di halaman 1dari 12

Beyond Use Date

(BUD)
Rizka Meirisa Putri, S.Farm.
Seavhira Dianmurdedi, S.Farm.

Praktek Kerja Profesi Apoteker Puskesmas Kecamatan Pesanggrahan


Universitas Indonesia
Apa itu
BUD?????
Tanggal yang ditetapkan pada
produk yang telah dibuka, dimana
kondisi produk tersebut masih
dalam rentang stabil dan masih
dapat dikonsumsi.
Tanggal
Kadaluarsa
BUD

Tanggal terakhir dimana keefektifan dan keamanan produk


obat masih terjamin untuk dikonsumsi atau digunakan
oleh konsumen
Sediaan Non-Racikan (pabrik)

• Jika ED<1 tahun, BUD maksimal = ED pabrik;

• Jika ED>1 tahun, BUD maksimal = 1 tahun


Sediaan Non-Racikan (pabrik)
TETES MATA

• BUD maksimal 30 hari setelah segel


dibuka

• Minidose : 3x24 jam


Sediaan Racikan
PUYER
• BUD tidak lebih dari 25% waktu yang tersisa dari
masing-masing obat hingga kedaluwarsa atau
maksimal 6 bulan, dipilih yang lebih singkat
Contoh:
• Obat A (ED Desember 2019) + Obat B (ED Oktober
2019) dicampur dan digunakan pada Februari 2019,
maka BUD= 2 bulan (April 2019)
Sediaan Racikan

SUSPENSI ANTIBIOTIK

• BUD tidak lebih dari 14 hari jika disimpan pada


suhu dingin yang terkontrol.
Sediaan Racikan

KRIM, SALEP, GEL

• BUD tidak lebih dari 30 hari.


Cara Penyimpanan Obat
• Obat disimpan dalam wadah/laci
khusus agar tidak tertukar

• Obat disimpan dalam suhu ruang

• Jauhkan dari sinar matahari

• Jauhkan dari jangkauan anak-anak


JANGAN LAKUKAN INI SAAT
MENYIMPAN OBAT
• Obat sirup tidak boleh disimpan di
kulkas
• Jangan letakkan obat di tempat
yang lembab atau terlalu panas
(kamar mandi, mobil, dll)
• Wadah asli obat jangan dibuang
Pemusnahan Obat Kedaluwarsa
• Obat tablet dibuka lalu dihancurkan,
dilarutkan dengan air lalu dibuang ke toilet
• Obat sirup dibuka lalu dibuang larutannya
ke toilet
• Obat krim/salep/gel dilarutkan dengan air
lalu dibuang ke toilet
• Kemasan obat (botol/cream) dihancurkan
atau dipecahkan agar tidak disalahgunakan
Referensi
• USP. 2011. United State Pharmacopeia 34_795
• Christina, F. 2012. Beyond Use Date Produk Nonsteril. Personalia
Volume 10, Nomor 3

Anda mungkin juga menyukai