Anda di halaman 1dari 10

Pengertian dan pemahaman budaya

 Menurut Kroeber dan Kluckhohn dalam


Sutrisno (2005) sekitar 50 tahun yang lalu
menjelaskan enam pemahaman pokok
mengenai budaya, salah satunya defenisi
historis yang cenderung melihat budaya
sebagai warisan yang dialih-turunkan dari
generasi satu ke generasi berikutnya.
 Menurut Clliford dalam Sutrisno (2005) yang
mengatakan budaya itu bagaikan “lengkung simbolik”
yang membuat seseorang bisa menciptakan dunia yang
bermakna dalam dua level sekaligus yaitu emosi dan
kognitif.

 Geertz menjelaskan budaya adalah suatu dimensi yang


aktif dan konstitutif dari kehidupan sosial daripada
sekadar mekanisme penjamin integrasi sosial. Dalam
memahami budaya tersebut perlu pengetahuan tentang
tanda-tanda, mitos-mitos, simbol-simbol, mitos-mitos,
rutinitas, dan kebiasaan-kebiasaan, karena budaya
merupakan jaringan yang kompleks dari hal-hal tersebut.
7 Unsur
Kebudayaan 1. Sistem Religi
(Koentjaraningrat)
2. Sistem Organisasi Masyarakat

3. Sistem Pengetahuan

4. Sistem Ekonomi

5. Sistem Teknologi

6. Bahasa

7. Kesenian
Pengertian dan pemahaman SENI

 Langer dalam Iddang (2012) menjelaskan seni


adalah kegiatan untuk menciptakan sesuatu
yang dapat dipahami oleh perasaan manusia:
bentuknya dapat berupa lukisan, patung,
arsitektur, musik, drama, tari, film, dan
sebagainya.
 Seni bersifat universal.
Tuhan
Menyenangkan
SENI Diri Sendiri

Lingkungan
Rupa
Musik

Tari

SENI
SENI RUPA
Seni rupa merupakan salah satu cabang seni
yang membentuk karya seni dengan media yang
bisa dilihat dengan mata dan dirasakan dengan
rabaan. Seni rupa juga bisa diartikan ungkapan
gagasan dan perasaan manusia yang diwujudkan
melalui pengolahan media dan penataan
elemen (unsur) serta prinsip seni rupa itu
sendiri.
S. Lukis

S. Patung

Seni Murni S. Grafis

S. Keramik

S. Kriya

Seni Rupa
D. Produk

D. Interior
Desain
Arsitektur

D. Komunikasi
Seni Terapan Visual
Tekstil, batik,
tenunan
Kayu, kulit,
Kriya
logam
Anyaman rotan, bambu,
pandan, serat alam, dsbnya
Unsur-Unsur
Seni Rupa Titik
Garis
Bidang
Bentuk
Ruang
Warna
Tekstur
Prinsip Penyusunan Karya Seni Rupa

Proporsi Keseimbangan Irama (Ritme)

Kontras Klimaks Kesatuan

Komposisi

Anda mungkin juga menyukai