Anda di halaman 1dari 2

ALUR DESAIN KOLOM

Data-data yang diketahui Estimasi awal dimensi penampang kolom


1. Data beban, qD&qL
2. Dimensi portal (tinggi & jarak antar kolom)
Data yang diperlukan: Pu (didapat dari kombinasi
beban luar), f’c = 28 Mpa, fy = 400 MPa
Dibuat diagram gaya dalam untuk tiap beban
Dari Ag dapat ditentukan dimensi kolom (baik kolom
Didapat gaya normal & momen untuk beban segi-empat maupun lingkaran)
mati dan beban hidup
Estimasi awal kebutuhan tulangan

Beban kombinasi Tentukan sendiri jumlah maupun diameter tulangan,


dan harus lebih besar dari:
Gaya terbesar yang didapat dari diagram gaya
dalam dikalikan dengan faktor kombinasi As ≥ ρ Ag atau

Pn & Mn
Hitung Pn & Mn dari keseimbangan gaya-gaya pada
Pu & Mu penampang kolom. Didapatkan koordinat (Mn,Pn)
Pu & Mu yang diambil adalah yang terbesar pada berbagai kondisi untuk membentuk diagram
dari kombinasi pembebanan interaksi

Plot semua titik (Mn,Pn) & (Mn,Pn) membentuk


Cek kekuatan struktur dengan memplot titik (Mu,Pu)
kurva interaksi
pada diagram interaksi yang telah dibuat
Pu & Mu berada di dalam
Pengecekan kekuatan struktur
kurva interaksi P-M
P n & Mn > P u & M u
Struktur kuat menahan
beban luar yang bekerja

Pu & Mu berada di luar


kurva interaksi P-M
Pn & Mn < Pu & Mu
Struktur mengalami keruntuhan/tidak
kuat menahan beban luar yang bekerja
Solusi : redesign kolom

Anda mungkin juga menyukai