Anda di halaman 1dari 12

 

ANALISIS KOMPETENSI DASAR MATEMATIKA


SD KELAS RENDAH

Kelompok 2
 
Nur Kholifah 2023053003
Lufia Nuzulika 2023053005
Uswatun Hasanah 2023053006
Estri Rukmana Jayanti 2023053022
Vika Nadiana 2023053025
Isnawati 2023054007
Pengertian Standar Kompetensi

SK dapat didefinisikan sebagai :pernyataan tentang pengetahuan,


keterampilan, dan sikap yang harus dikuasai peserta didik serta tingkat
penguasaan yang diharapkan dicapai dalam mempelajari suatu mata
pelajaran”(Center for Civ-ics Education, 1997:2).
 Langkah-langkah menganalisis dan
mengurutkan SK

·  Menganalisis SK menjadi beberapa KD

·   Mengurutkan KD sesuai dengan keterkaitan


aik secara prosedur maupun hierarkis.
Pengertian Kompetensi Dasar

Kompetensi merupakan perpaduan dari pengetahuan,


ketrampilan nilai dan sikap yang direfleksikan dalam kebiasaan
berfikir dan bertindak. Dalam hal ini kompetensi diartikan sebagai
pengetahuan, ketrampilan dan kemampuan yang dikuasai oleh
seseorang yang telah menjadi bagian dari dirinya, sehingga ia dapat
melakukan perilaku kognitif, afektif, dan psikomotorik dengan sebaik-
baiknya.
Langkah-langkah penyusunan Kompetensi Dasar

1. Menjabarkan Kompetensi Dasar yang dimaksud.


2. Tulislah rumusan Kompetensi Dasarnya.
3. Mengkaji KD tersebut untuk mengidentifikasi indikatornya dan rumuskan
indikatornya yang dianggap relevan tanpa memikirkan urutannya lebih dahulu juga
tentukan indikator-indikator yang relevan dan tuliskan sesuai urutannya.
4. Kajilah apakah semua indikator tersebut telah mempresentasikan KD nya, apabila
belum lakukanlah analisis lanjut untuk menemukan indikator-indikator lain yang
kemungkinan belum teridentifikasi.
5. Tambahkan indikator lain sebelum dan sesudah indikator yang teridentifikasi
sebelumnya dan rubahlah rumusan yang kurang tepat dengan lebih akurat dan
pertimbangkan urutannya
Pengertian Indikator

Indikator merupakan penanda pencapaian KD yang ditandai oleh


perubahan perilaku yang dapat diukur yang mencakup sikap, pengetahuan,
dan keterampilan. Indikator dikembangkan sesuai dengan karakteristik
peserta didik, mata pelajaran, satuan pendidikan, potensi daerah dan
dirumuskan dalam kata kerja operasional yang terukur dan/atau dapat
diobservasi.
TABEL HASIL ANALISIS KOMPETENSI DASAR KELAS 2
SEMESTER 1 DAN 2
TABEL HASIL ANALISIS KOMPETENSI DASAR KELAS 2
SEMESTER 1 DAN 2
TABEL HASIL ANALISIS KOMPETENSI DASAR KELAS 2
SEMESTER 1 DAN 2
TABEL HASIL ANALISIS KOMPETENSI DASAR KELAS 2
SEMESTER 1 DAN 2
TABEL HASIL ANALISIS KOMPETENSI DASAR KELAS 2
SEMESTER 1 DAN 2
TABEL HASIL ANALISIS KOMPETENSI DASAR KELAS 2
SEMESTER 1 DAN 2

Anda mungkin juga menyukai