Anda di halaman 1dari 10

TUGAS PRESENTASI FARMASI

Sediaan Inhalasi
Bayu Prakoso
18700125
TUGAS PRESENTASI FARMASI
PENGERTIAN
Terapi inhalasi yaitu pengiriman obat langsung
menuju paru-paru. Pemberian obat melalui rute
inhalasi merupakan bagian penting dalam
pengobatan penyakit asma.

Pemberian obat bronkodilator adrenergic secara Efektivitas obat inhalasi tidak hanya tergantung
aerosol memperlihatkan efek yang lebih efektif pada formulasi tetapi lebih ke desain dan
dibanding pemberian secara intravena pada kemampuan pasien dalam menggunakan
pengobatan asma. perangkat dengan benar.
Macam-macam system inhalasi

TUGAS PRESENTASI FARMASI


1. Metered dose inhaler(MDI)

2. Dry powder inhaler(DPI)

3. Nebulizer
1. Metered dose inhaler(MDI))

TUGAS PRESENTASI FARMASI


Metered Dose Inhaler (MDI) adalah Kebanyakan penderita PPOK menggunakan inhaler jenis
jenis inhaler yang paling umum. metered dose inhaler karena dinilai mampu bekerja
Mereka menyemprotkan obat dari lebih cepat dalam mengantarkan obat ke paru-paru
inhaler seperti kaleng aerosol. hanya dengan beberapa hirupan atau beberapa menit
saja.
Metered dose inhaler berisi surfaktan /pelarut,
dan propelan cair. Propelan yang digunakan di
jenis ini yaitu chlorofluorocarbon (CFC) dan
hydrofluoroalkane (HFA)

Ketika obat dihirup, droplet ukuran besar


terdeposisi di mulut, faring, dan laring,
sedangkan droplet dengan ukuran yang lebih kecil
dapat masuk kedalam saluran pernapasan
bawah.
2. Dry powder inhaler(DPI)

TUGAS PRESENTASI FARMASI


Dry powder inhaler (inhaler bubuk kering) menghasilkan obat bubuk
yang tidak menyemprot dari inhaler. Sebaliknya, pengguna harus
menghirup obat dengan cepat dan kuat
Obat berupa serbuk kering tersebut bisa murni atau dicampur
dengan eksipien berukuran partikel besar (biasanya laktosa)
sebagai serbuk pembawa.

Saat pasien menghirup melalui perangkat, obat dilepaskan, pecah, dan didorong masuk kedalam bronkus.
Volume inspirasi dan aliran udara yang dihasilkan oleh pasien merupakan faktor utama yang menentukan
pemberian obat ke paru-paru.

Biasanya penggunaan dry powder inhaler penggunaannya untuk dewasa karena memerlukan kekuatan
inspirasi yang kuat.
TUGAS PRESENTASI FARMASI
Nebulizer

1. Nebulizer jet dioperasikan dengan udara atau oksigen


Terbagi menjadi 2 yaitu :
bertekanan, untuk aerosolisasi obat cair. Yang
1. Jet Nebulizer
menyebabkan daerah tekanan negatif. Sebuah baffle di 2. Ultrasonic Nebulizer
dalam steam aerosol akan menghasilkan partikel yang
lebih kecil.
Jenis nebulizer ini memberikan aerosol berlanjut selama inhalasi, ekshalasi, dan menahan nafas,
yang menyebabkan pelepasan aerosol ke udara sekitar selama pernafasan dan kapan saja saat
pasien tidak bernafas. Akibatnya, hanya 10-20% aerosol yang terhirup. Jenis nebulizer ini dianggap
tidak efisien karena memberikan persentase dosis yang rendah kepada pasien.
TUGAS PRESENTASI FARMASI
Ultrasonic Nebulizer

Menggunakan tenaga listrik untuk menggetarkan lempengan (piezoelectric crystal) yang


kemudian menggetarkan cairan di atasnya dan mengubahnya menjadi aerosol.
Mekanismenya Piezoelektrik → signal ultrasonic → frekuensi tinggi (1-3 MHz) → energi
membentuk partikel aerosol → ditumbuk pada baffle → menjadi partikel yang lebih
kecil.
Nebulizer ini biasanya digunakan untuk dosis besar.
Contoh penulisan resep

TUGAS PRESENTASI FARMASI


TUGAS PRESENTASI FARMASI
Daftar pustaka
Rossing TH, Fanta CH, Goldstein DH, Snapper JR. McFadden ER Jr. Emergency therapy of asthma:
comparison of the acute effects of parenteral and inhaled sympathomimetics and infused aminophylline.
Am Rev Respir Dis 1980; 122:365-71

Amelia Lorensia, Rivan Virlando(2018). Panduan lengkap penggunaan macam macam alat inhaler pada
gangguan pernapasan
Zhang(2019). Practice Pattern Of Aerosol Therapy Among Patients Undergoing Mechanical Ventilation In
Mainland China.
Watson (2017). Inhalers for COPD.

Anda mungkin juga menyukai