Anda di halaman 1dari 33

MANAJEMEN

KINERJA

Direktorat Kinerja ASN


2019
PENDAHULUAN
TUJUAN MANAJEMEN KINERJA

1 Performance
Review
Tujuan stratejik, yaitu untuk melihat
pencapaian kinerja pada level individu, unit
kerja, dan organisasi terhadap sasaran.

Tujuan administratif, yaitu bahwa hasil


2 Reward Review penilaian kinerja menjadi informasi yang valid
bagi pemberian reward & punishment dan
keputusan MSDM lainnya.
Tujuan pengembangan/operasional, yaitu
3 Potential Review sebagai sarana untuk meninjau potensi
individu, unit kerja, maupun organisasi untuk
berkembang.
Konsep Kinerja Individu
Atasan
 Membagi habis Pekerjaan
ke bawahan (Top-Down)

 Realisasi bawahan ke
Bawahan Bawahan Bawahan atasan (Bottom-Up)

Kinerja Bawahan Buruk ≠ Kinerja Atasan Baik

Kinerja Bawahan Buruk = Kinerja Atasan Buruk


MANAJEMEN KINERJA
BERDASARKAN PP 30
TAHUN 2019
Sistem Manajemen Kinerja PNS

PENILAIAN KINERJA

PELAKSANAAN, TINDAK LANJUT


PEMANTAUAN 3
KINERJA DAN
PEMBINAAN KINERJA 2 4

1 5
PERENCANAAN SISTEM INFORMASI
KINERJA KINERJA PNS
• indikator kinerja PERENCANAAN KINERJA
individu
• target

Kinerja utama
SKP PERILAKU

Standar perilaku
Kinerja
Tambahan

• indikator kinerja
individu MEMPERHATIKAN :
• target •Renstra •ORIENTASI PELAYANAN
• Bentuk tugas
•PK •KOMITMEN
tambahan
•SOTK •INISIATIF KERJA
•Uraian Tugas Jabatan dan atau •KERJASAMA
•SKP atasan langsung •KEPEMIMPINAN
TATA CARA PENYUSUNAN SKP

JPT MADYA JPT PRATAMA ADMINISTRATOR PENGAWAS Pelaksana


Berdasarkan Berdasarkan - Mengacu pada - Mengacu pada - Mengacu pada
Perjanjian kinerja, Perjanjian kinerja, SKP JPT SKP Pejabat SKP Pengawas
Renstra dan RKT Renstra dan RKT Pratama Administrator - OTK
- OTK - OTK - Uraian Tugas
- Uraian Tugas - Uraian Tugas jabatan
jabatan jabatan .
SKP bagi pejabat fungsional disusun berdasarkan SKP
atasan langsung dan organisasi/unit kerja dengan
memperhatikan :

RENCANA PERJANJIAN
KEGIATAN KINERJA
TAHUNAN

ORGANISAI DAN URAIAN


TATA KERJA JABATAN
PELAKSANAAN RENCANA
KINERJA

Pendokumentasian secara periodik


dapat berupa

HARIAN MINGGUAN BULANAN TRIWULAN SEMESTER TAHUNAN


PEMANTAUAN KINERJA
Dilakukan oleh Pejabat Penilai Kinerja
PNS terhadap PNS secara berkala dan
berkelanjutan dalam proses pelaksanaan
SKP paling kurang 1 (satu) kali dalam
setiap semester pada tahun berjalan.
Atasan langsung Survey tertutup
PENILAIAN KINERJA
PENILAIAN KINERJA PNS DINYATAKAN DENGAN ANGKA
DAN SEBUTAN ATAU PREDIKAT SEBAGAI BERIKUT :
PENILAI PERILAKU PNS

ATASAN ATASAN
LANGSUNG 60%
LANGSUNG
REKAN KERJA 20%
100% BAWAHAN 20%

SURVEY
TERTUTUP
PEMBINAAN KINERJA
KONSELIN
BIMBINGAN KINERJA G
DIBERIKAN PEJABAT TERHADAP PNS YANG
PENILAI SECARA MEMILIKI
INDIVIDU /KELOMPOK PERMASALAHAN PADA
DAN WAJIB MEMBUAT PERILAKU KERJA YANG
REKAMAN PROSES DAPAT MEMPENGARUHI
BIMBINGAN DAN PENCAPAIAN TERGET
PENILAIAN KEMPETENSI KINERJA DILAKSANAKAN
SECARA INDIVIDUAL
PENGHARGAAN KINERJA
SANKSI PEJABAT PIMPINAN TINGGI

Dalam hal pejabat pimpinan Pejabat pimpinan tinggi yang


tinggi tidak menunjukkan tidak memenuhi Target
perbaikan kinerja maka pejabat kinerja yang diperjanjikan
yang bersangkutan harus selama 1 (satu) tahun pada
mengikuti uji kompetensi suatu jabatan, yang diberikan
kembali penilaian kinerja Cukup,
03 01 Kurang, atau Sangat Kurang
diberikan kesempatan selama
Berdasarkan hasil uji 6 (enam) bulan untuk
kompetensi pejabat pimpinan memperbaiki kinerjanya.
tinggi dimaksud dapat .
dipindahkan pada jabatan lain
sesuai dengan kompetensi
yang dimiliki atau
02
ditempatkan pada jabatan
yang lebih rendah sesuai
dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan
SANKSI PEJABAT ADMINISTRASI/ PEJABAT
FUNGSIONAL

•Pejabat Administrasi atau Pejabat Fungsional yang mendapatkan penilaian


kinerja dengan predikat Kurang atau Sangat Kurang diberikan kesempatan
selama 6 (enam) bulan untuk memperbaiki kinerjanya.

•Dalam hal pejabat administrasi atau pejabat fungsional tidak menunjukan


perbaikan kinerja maka PNS yang bersangkutan harus mengikuti uji kompetensi
kembali.

•Berdasarkan uji kompetensi pejabat administrasi atau pejabat fungsional yang


tidak memenuhi standar kompetensi jabatan dapat dipindahkan pada jabatan
lain yang sesuai dengan kompetensi yang dimiliki atau ditempatkan pada
jabatan yang lebih rendah sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan.

•Dalam hal tidak tersedia jabatan lain yang sesuai dengan kompetensi yang
dimiliki atau jabatan lebih rendah yang lowong, pejabat administrasi atau
pejabat fungsional ditempatkan sementara pada jabatan tertentu dalam waktu
paling lama 1 (satu) tahun.

•Dalam hal setelah 1 (satu) tahun tidak tersedia lowongan jabatan sesuai
dengan kompetensinya, pejabat administrasi atau pejabat fungsional yang
bersangkutan diberhentikan dengan hormat.
TIM PENILAI KINERJA
1. Tim Penilai kinerja PNS dibentuk oleh PyB.
2. Tim Penilai Kinerja PNS terdiri dari PNS yang memiliki
kompetensi yang dibutuhkan, berasal dari:
a. Unit Kerja yang membidangi kepegawaian;
b. Unit Kerja yang membidangi pengawasan internal;
dan
c. Unit Kerja lain yang dipandang perlu oleh PyB.
3. Tim Penilai Kinerja PNS bertanggungjawab kepada
PyB.
4. Bertugas memberikan pertimbangan pada PPK
5. Pertimbangan tsb digunakan untuk pengangkatan,
pemindahan dan pemberhentian dalam jabatan,
pengembangan kompetensi, pemberian penghargaan
pada PNS
SISTEM INFORMASI
KINERJA
SISTEM INFORMASI KINERJA PEGAWAI ASN TERINTEGRASI

INSTANSI BKN

E-SKP E-LAPKIN
( DES ) E- PERILAKU NASIONAL

HARIAN SEMESTER

E-KINERJA SAPK
PENILAIAN PRESTASI
KERJA DATABASE
NASIONAL

TAHUNAN
INTEGRASI PENILAIAN KINERJA DAN SAPK

UPDATE
DATA

1 MY SAPK MOBILE APP

SAP
UPDATE 3 SIMPEG
DATA
K
WEB
SERVICE
UPDATE
DATA

2 SAPK/SI ASN

SIMPE
G
APLIKASI E-KINERJA
E-Kinerja DES 3.0
E-Kinerja DES 3.0
• Fitur Pegawai Terbaik
• Fitur Ranking Pegawai yang
ditampilkan secara Realtime dan
Scrolldown Otomatis
• Fitur Dashboard Barometer
• Fitur Disposisi
• Fitur Data Jabatan JFT
• Fitur Detail SKP Tahunan (Turunan
SKP Tahunan)
• Fitur Catatan Atasan
APLIKASI E-PERILAKU
Alur Penilaian Perilaku 360
Periode Penilaian dibuka
01 Periode Penilaian Perilaku dibuka Oleh Admin

Set Kandidat Penilai


02 User melakukan set kandidat Penilai perilaku nya

Ajukan Penilaian Perilaku


03 User mengajukan Penilaian Perilaku

Penilaian Perilaku
04 Kandidat yang terplih oleh acak oleh sistem
melakukan penilaian

Hasil Penilaian Perilaku


05 Hasil penilaian diterima oleh user
Manual VS Sistem

Pengacakan Kandidat
Kandidat penilaian di acak oleh sistem sehingga Pegawai yang dinilai tidak mengetahui siapa saja penilai
nya

Pengacakan Soal dan jawaban


Soal dan Jawaban di acak oleh sistem sehingga setiap penilai dituntut untuk membaca setiap jawaban
yang ada.

Penilaian Survei tertutup


Penilaian dengan metode survei langsung by sistem serta Hasil Penilaian akan diketahui oleh Pegawai
yang dinilai tanpa diketahui siapa yang melakukan penilaian.

Perhitungan Langsung
Perhitungan hasil penilaian by sistem dengan menggunakan rumus yang telah ditetapkan pada sistem.
APLIKASI E-PRESTASI
KERJA
DISAIN SISTEM INFORMASI KINERJA
TERITEGRASI

06/07/21 32
Badan Kepegawaian Negara

PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 11 TAHUN 2017 TENTANG MANAJEMEN


PNS

SEMOGA BERMANFAAT

Badan Kepegawaian Negara

Anda mungkin juga menyukai