Anda di halaman 1dari 5

TATA CARA START GLAND SEALING & GLAND STEAM

TURBINE
PERSIAPAN

1. Pastikan Operator dalam kondisi sehat , memakai APD dan di lengkapi dengan alat
komunikasi (HT)
2. Pastikan drain lane surge tank dan gland steam posisi terbuka
3. Pastikan lane condensate pump in/out sealing dan gland untuk balancing level condenser
posisi terbuka dan bypassnya posisi tertutup
4. Pastikan lane main steam ke surge tank dan ke gland steam posisi tertutup
5. Pastikan surge tank dan gland steam jauh dari benda asing
START

 Ketika turbine akan di operasikan maka gland seal dan gland steam turbine di operasikan
terlebih dahulu
1. Buka main manual valve main steam ke surge tank dan ke gland steam pada surge tank
amati press 0.2Mpa pada gland steam press 0.8-1.2Mpa maka gland sealing dan gland steam
operasi.
STOP GLAND SEAL & GLAND STEAM

 Bila turbine sudah stop maka gland seal dan gland steam di stop
1. Tutup manual valve main steam ke gland seal dan ke gland steam maka gland seal dan
gland steam stop
2. Buka manual valve drain gland seal dan gland steam.
GAMBAR SURGE TANK GLAND SEAL

Anda mungkin juga menyukai