Anda di halaman 1dari 22

PERTEMUAN 2

PENGUJIAN HIPOTESIS
DUA SAMPEL

Dosen : NI MADE SUYASTIRI YP

NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI


AGRIBISNIS UPNVYK
UJI HIPOTESIS DUA SAMPLE

1. Pengujian Hipotesis untuk


selisih dua nilai tengah populasi
2. Pengujian Hipotesis untuk
data berpasangan

3. Pendugaan parameter kasus


satu sampel dan dua sampel
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
1. Pengujian Hipotesis untuk
selisih dua nilai tengah populasi

Hipotesis satu arah:


H0: µ 1-µ 2 ≥ δo vs H1: µ 1-µ 2 <δo

H0: µ 1-µ 2 ≤ δo vs H1: µ 1-µ 2 >δo

Hipotesis dua arah:


H0: µ 1-µ 2 = δo vs H1: µ 1-µ 2 ≠δo

µ 1-µ 2 = µd
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
2. Pengujian Hipotesis untuk data
berpasangan

h
Penyelesaian

d n  di 2  (
2
i 51 i 10(273)  (51)2
d= = 10 = 5,1 2
s =
d = =
n d ) n(n  10(9) 1,43
1)
sd = 1,43 = 1,20
•Statistik uji:

d- d- 5,1 -
t= = s = = 0,26
sd d 1,20 /
n n 10
Contoh 1
Suatu klub kesegaran jasmani ingin mengevaluasi program diet,
kemudian dipilih secara acak 10 orang anggotanya untuk mengikuti
program diet tersebut selama 3 bulan. Data yang diambil
adalah berat badan sebelum dan sesudah program diet
dilaksanakan, yaitu:
Berat Badan Peserta
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Sebelum (X1) 90 89 92 90 91 92 91 93 92 91
Sesudah (X2) 85 86 87 86 87 85 85 87 86 86
D=X1-X2 5 3 5 4 4 7 6 6 6 5

Apakah program diet tersebut dapat mengurangi berat badan


minimal 5 kg? Lakukan pengujian pada taraf nyata 5%!
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
Pendugaan Parameter:
Kasus Satu Sampel
Proporsi
Pendugaan Parameter:
Kasus dua Sampel
Selisih dua proporsi
Pendugaan Parameter:
Kasus Dua Sampel
Proporsi
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
1. PT Agro Sehat yang memproduksi beras organik dalam beberapa bulan terakhir ini gencar
melakukan promosi lewat iklan pada salah satu media sosial (medsos). Manajer perusahaan
ingin mengetahui dampak iklan tersebut, apakah efektif untuk menaikkan penjualan atau minat
konsumen dalam membeli beras organik tersebut. Untuk itu diambil sampel dari sebelas lokasi
pemasaran beras organik tersebut, kemudian diamati jumlah konsumen yang membeli produk
beras organik tersebut sebelum iklan muncul di medsos dan setelah iklan tersebut muncul
sebagai berikut

sampel Sebelum Iklan Sesudah Iklan


Lokasi 1 20 27
Lokasi 2 27 29
Lokasi 3 21 28
Lokasi 4 14 25
Lokasi 5 28 29
Lokasi 6 15 23
Lokasi 7 22 25
Lokasi 8 19 22
Lokasi 9 16 25
Lokasi 10 17 23
Lokasi 11 20 26

Pertanyaan :

a) Buatlah hipotesis statistiknya !


Apakah ada perbedaan antara rata-rata jumlah konsumen yang membeli beras organik
sebelum iklan dengan rata-rata jumlah konsumen yang membeli beras organik setelah iklan?
Ujilah dengan taraf nyata () 5%.
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK
NI MADE SUYASTIRI YP_PRODI
AGRIBISNIS UPNVYK

Anda mungkin juga menyukai