Anda di halaman 1dari 17

ANGGOTA KELOMPOK

PUTU BELLA DANIES APSARI


NIM. P07120015082
KOMANG AYU INDRI MAHESTI

NIM. P07120015091
PUTU SHARMILLA PRAMESTY DEWI

NIM. P07120015100
NI PUTU SISKA ANGGITA DEWI KASIDI

NIM. P07120015109
MENURUT HERDMAN (2012)
PENATALAKSANAAN REGIMEN TERAPEUTIK
TIDAK EFEKTIF ADALAH SEBUAH POLA
PENGATUR DAN MENGINTEGRASIKAN
PROGRAM PENGOBATAN PENYAKIT DAN
GEJALA SISA PENYAKIT YANG TIDAK
MEMUASKAN UNTUK MEMENUHI TUJUAN
KESEHATAN TERTENTU DALAM RUTINITAS
SEHARI-HARI.
KARAKTERISTIK KETIDAKPATUHAN PADA
PENGOBATAN YANG DITUNJUKKAN KLIEN
SAAT DIRAWAT SEPERTI HARUS DIPAKSA
MINUM OBAT, MINUM OBAT HARUS
DIHALUSKAN, MENYEMBUNYIKAN OBAT
DIMULUT, OBAT DIBUANG, DAN SECARA
VERBAL KLIEN MENOLAK MINUM OBAT.
MENURUT TAMBAYONG (2002) FAKTOR
KETIDAKPATUHAN TERHADAP PENGOBATAN
ADALAH KURANG PAHAMNYA PASIEN TENTANG
TUJUAN PENGOBATAN, TIDAK MENGERTINYA
PASIEN TENTANG PENTINGNYA MENGIKUTI ATURAN
PENGOBATAN DAN KURANGNYA KEPEDULIAN
KELUARGA YANG BERTANGGUNG JAWAB ATAS
PEMBELIAN ATAU PEMBERIAN OBAT KEPADA
PASIEN.
ADAPUN BERBAGAI FAKTOR YANG
BERKAITAN DENGAN KETIDAKPATUHAN,
ANTARA LAIN :
PENYAKIT

REGIMEN TERAPI
INTERAKSI PASIEN DENGAN PROFESIONAL
KESEHATAN
MENURUT KELIAT (2010) PRINSIP PENGOBATAN
PASIEN GANGGUAN JIWA HARUS TERUS MENERUS
DAN BERKESINAMBUNGAN WALAUPUN GEJALA
TIDAK MUNCUL LAGI. HAL INI KARENA PENGOBATAN
PASIEN GANGGUAN JIWA BERSIFAT SIMPTOMATIS
(MENGATASI GEJALA).
 PASTIKAN OBAT YANG DIMINUM TEPAT.
 PERHATIKAN DOSIS YANG DIANJURKAN.
 PERHATIKAN WAKTU PEMBERIAN OBAT.
 PERHATIKAN CARA PEMBERIAN OBAT.
 KONSULTASIKAN DENGAN DOKTER TENTANG

PEMBERHENTIAN PEMBERIAN OBAT.


 PERHATIKAN EFEK OBAT
 SEBAGAI KOORDINATOR TERAPI

PERAWAT MENDESAIN TERAPI MODALITAS LAIN


SEBAGI PENDAMPING TERAPI PSIKOFARMAKA
UNTUK MENGOPTIMALKAN FUNGSI PASIEN.

 PERAN PENGKAJIAN KLIEN

PERAWAT PERLU MENGKAJI RIWAYAT PENYAKIT DAN


OBAT SEBELUM KLIEN DIRAWAT.
 SEBAGAI PEMBERI OBAT

PERAN PERAWAT ADALAH MEMASTIKAN KETEPATAN


OBAT YANG MELIPUTI TEPAT PASIEN, TEPAT JENIS
OBAT YANG DIBERIKAN, TEPAT DOSIS PADA TIAP
PEMBERIAN, TEPAT WAKTU, TEPAT CARA PEMBERIAN
DAN MENDOKUMENTASIKAN PEMBERIAN OBAT.

 PEMANTAUAN EFEK OBAT

PERAWAT MERUPAKAN TENAGA PROFESSIONAL YANG


PALING TEPAT DALAM MEMANTAU EFEK OBAT
TERHADAP TARGET GEJALA YANG DIHARAPKAN.
 SEBAGAI PERAN PENDIDIK

PERAWAT MEMPUNYAI POSISI STRATEGIS UNTUK


MENDIDIK PASIEN DAN KELUARGANYA.

PERAWAT PERLU MENEKANKAN PADA KLIEN DAN


KELUARGA TENTANG MANFAAT KEPATUHAN
PEMAKAIAN OBAT SELAMA DIRAWAT DAN
SETELAH PULANG, SERTA PERAWATAN LANJUTAN.
MANAJEMEN REGIMEN TERAPEUTIK TIDAK
EFEKTIF
BERHUBUNGAN DENGAN :
KONFLIK DALAM MEMUTUSKAN TERAPI,

KONFLIK KELUARGA, KETERBATASAN


PENGETAHUAN, KEHILANGAN KEKUATAN,
DEFISIT SUPPORT SOSIAL.
PENDEKATAN ASUHAN KEPERAWATAN SPESIALIS
JIWA PADA KLIEN PENATALAKSAAN REGIMEN
TERAPEUTIK TIDAK EFEKTIF DENGAN
MENGEMBANGKAN TERAPI MODALITAS SEBAGAI
PENDAMPING TERAPI PSIKOFARMAKA AGAR
MENINGKATKAN KEPATUHAN DALAM PENGOBATAN.
TERAPI YANG DIBERIKAN BERUPA TERAPI KOGNITIF,
KOGNITIF-PERILAKU DAN TERAPI KELUARGA
(STUART & SUNDEEN, 1998).
TINDAKAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN
GANGGUAN REGIMEN TERAPUTIK TIDAK EFEKTIF
SESUAI STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR YANG
BERLAKU :

SP1; MEMBINA HUBUNGAN SALING PERCAYA,


MENGIDENTIFIKASI PENYEBAB YANG MENGHAMBAT
PENGELOLAAN YANG EFEKTIF, MENGIDENTIFIKASI
KETERAMPILAN MINUM OBAT DAN KERJASAMA
PASIEN DENGAN ORANG TUA, MENGIDENTIFIKASI
KEBERHASILAN MENGELOLA MASALAH DIMASA
LALU.
SP2: MENGIDENTIFIKASI HARAPAN TENTANG
LINGKUNGANNYA, RUTINITAS DAN PERAWAT OLEH
KELUARGA, MEMBERI PENDIDIKAN KESEHATAN
TENTANG ATURAN DAN EFEK SAMPING PENGOBATAN
DAN IDENTIFIKASI SUMBER DUKUNGAN YANG
TERSEDIA.

SP3 : MEMBERI OBAT SESUAI PROGRAM


PENGOBATAN, MEMANTAU EFEKTIFITAS DAN EFEK
SAMPING OBAT YANG DIMINUM DAN MENGUKUR
VITAL SIGN.
CONTOH ASUHAN KEPERAWATAN
KLIEN DENGAN REGIMEN
TERAPEUTIK TIDAK EFEKTIF
DAN STRATEGI PELAKSANAAN
KEPERAWATAN
OM SHANTI SHANTI
SHANTI OM

Anda mungkin juga menyukai