Anda di halaman 1dari 6

NILAI-NILAI DALAM

SILA-SILA PANCASILA

Kelas V
PPKn Tema 1
Nilai Persatuan
Nilai Kerakyatan Menempatkan Persatuan,
Keputusan diambil Kesatuan dan Kepentingan
berdasarakan Bangsa atau negara di atas
musyawarah untuk kepentingan pribadi
mencapai mufakat. ataupun golongan serta
rela berkorban.
Nilai Ketuhanan
Percaya dan Takwa kepada
Tuhan Yang Maha Esa
sesuai agama dan
kepercayaan masing-
masing.

Nilai Keadilan
Nilai Kemanusiaan
Bekerja keras dan
Mengakui Persamaan
Menghargai hasil kerja
derajat, hak, dan
keras orang lain, hidup
Kewajiban antara sesama
hemat dan sederhana
Hal
13
PERSATUAN DALAM KEBERSAMAAN

1. Toleransi dalam perbedaan, yaitu sikap tenggang rasa


atau perilaku menerima, menghormati, dan menghargai
perbedaan.
2. Simpati dan Empati, termasuk perilaku yang
mencerminkan persatuan dalam keberagaman.
3. Cinta Damai, yaitu perilaku yang mengutamakan
perdamaian.
4. Cinta tanah air yang sesuai dengan semboyan Bhinneka
Tunggal Ika.
5. Demokratis dan antidiskriminasi
6. Kerja sama mengutamakan sikap saling memahami dan
tolong-menolong Hal
20
TRIKERUKUNAN UMAT
BERAGAMA

Kerukunan Kerukunan antara


Kerukunan Intern
Antarumat Umat Beragama
Umat Beragama
Beragama dengan Pemerintah

Hal
53

Manfaat:
1. Menumbuhkan persatuan dan kesatuan
2. Terwujudnya kehidupan bermasyarakat yang rukun dan damai
3. Mencegah terjadinya perselisihan dan perpecahan.
4. Memelihara stabilitas dan ketahanan nasional.
5. Membantu pemerintah dalam mewujudkan pembangunan bangsa
6. Mempersatukan perbedaan antarumat beragama
Pentingnya Keadilan dalam Memanfaatkan Sumber
Daya Alam

• Penghematan bahan galian atau mencari


Perwujudan bahan alternatif lain yang serupa
Pemerintah • Perlindungan hewan dan tumbuhan
• Pemeliharaan lingkungan

• Menghindari tebang liar


Perwujudan
• Gotong royong membersihkan lingkungan
Masyarakat
• Menggunakan sumber energi alternatif

Hal
93
Terima kasih
Salam Hangat, Sehat Selalu....

Anda mungkin juga menyukai