Anda di halaman 1dari 15

KONSEP TAKHALLI, TAHALLI,

TAJALLI DALAM DUNIA TASAWUF


TAKHALLI

 Usaha mengosongkan diri dari perilaku dan akhlak tercela

 Takhalli juga dapat diartikan mengosongkan diri dari sifat


ketergantungan terhadap kelezatan duniawi
Sifat-sifat Yg Perlu Dibersihkan
Saat Mempraktekkan TAKHALLI

• Riya’: suka pamer • Ghadab: marah


• Hasud : iri/dengki
kemewahan • Namimah: menyebar
• Hiqd : • Sum’ah: mencari fitnah
kemasyhuran • Kidzib: berbohong
benci/mendengus
• Bakhil: kikir • Khianat: tidak jujur/
• Takabbur:
• Hubb al-mal : tidak amanah
sombong/pongah materialistis • Su’udzan: buruk
• Tafakhur: bersaing sangka
• ‘Ujub: berbangga diri
dalam kebanggaan diri
Penerapan Fase Takhalli Secara Tertulis

• Menyucikan diri dari Najis

• Menyucikan yang kotor

• Menyucikan yang bersih

• Menyucikan yang suci

• Menyucikan yang Maha Suci


TAHALLI

 Mengisi diri dengan sifat-sifat terpuji, dengan taat lahir dan batin

 Dapat diartikan pula Menghiasi diri dengan jalan membiasakan sifat dan

sikap yang baik, membina pribadi agar berakhlak al-karimah


PENERAPAN DAN PEMBIASAAN TAHALLI

TAUBAT ZUHUD FAQIR

SABAR RIDA’
TAJALLI

 Tajalli juga merupakan istilah tasawuf yang berarti ”penampakan diri

Tuhan”, Istilah ini berasal dari kata tajalla atau yatajalla, yang artinya

“menyatakan diri”

 Tajalli yaitu terangnya hati nurani, hilangnya tabir, yang terdiri dari

sifat-sifat kemanusiaan
Dalil Takhalli

Allah SWT berfirman dalam Q.S. Asy-Syams 91 : 7-10. “Dan


jiwa serta penyempurnaannya (ciptaannya).maka Allah meng
ilhamkan kepada jiwa itu (jalan). Kefasikan dan
ketaqwaan.Sesungguhnya beruntunglah orang yang
mensucikan jiwa itu.Dan sesungguhnya merugilah orang yang
mengotorinya”
Dalil Takhalli
 Dalam sebuah hadits HR. At-Tirmidzi:
“Wahai anak Adam, sesungguhnya jika engkau memohon dan
mengharap kepadaku, niscaya Aku ampuni dosa-dosamu yang lalu
dan Aku tidak peduli.
Wahai anak Adam, seandainya dosa-dosamu sampai ke awan
langit, kemudian engkau memohon ampun kepadaku, niscaya Aku
mengampunimu dan Aku tidak peduli. Wahai anak Adam,
sesungguhnya jika engkau datang kepadaku dengan dosa-dosa
sepenuh bumi dan kamu menemuiKu dalam keadaan tidak
menyekutukanku dengan sesuatu pun, niscaya Aku datangkan
untukmu ampunan sepenuh bumi (pula).”
Dalil Tahalli

 Al-Ghazalidi dalam kitabnya Kimyaus-Saadah menyatakan


"tujuan perbaikan akhlak ialah membersihkan qalbu dari
kotoran hawa nafsu dan amarah hingga hati menjadi suci
bersih dan Ikhlas bagaikan cermin yang dapat menerima
Nur cahaya Tuhan"
Dalil Tajalli

 Allah SWT berfirman dalam Qs Ash Shafat 37 : 96 “Padahal


Allah lah yang menciptakan kamu dan apa yang kamu
perbuat itu”
 Al-Ghazali menerangkan : "Bahawa Tajalli itu ialah terbuka
Nur cahaya Allah bagi hati seseorang. Hati yang bersih, di
dalamnya ada Lampu yang ber-Cahaya, yang demikian itu
adalah Hati orang mukmin. (HR. Ahmad dan Ath Thabarani
dari Abu Said al-Khudri(
ImplementasiTahalli Di Lingkungan
Mahasiswa
 Fase tahalli sangat berkaitan erat dengan fase takhalli dengan
menerapkan pengosongan (takhalli) dari perbuatan tercela kemudian diisi
dengan perbuatan yang terpuji (tahalli)

 Fase tahalli diimplementasikan melalui zikir, salawatan, yasinan, dan


banyak lainnya. Hal ini semata-mata agar mahasiwa/i terbiasa
melakukan hal-hal terpuji sehingga menjadi kepribadian yang baik.
Implementasi Takhali di Lingkungan
Mahasiswa

 Takhalli merupakan fase penyucian budi pekerti atau mengosongkan diri dari

prilaku tercela, sehingga menumbuhkan moral atau akhlak yang terpuji

 Mahasiswa/i mampu mengimplementasikan melalui ibadah puasa yang dapat

menekan atau mengurangi nafsu di dalam diri seseorang sehingga dapat

mengurangi dan mengosongkan perbuatan-perbuatan yang tercela


Implementasi Tajalli Di Lingkungan
Mahasiswa

Hal yang dilakukan mahasiswa/i adalah tahap


istiqamah dalam menjaga amalan-amalan
yang sudah berhasil diterapkan
Any question?

Anda mungkin juga menyukai