Anda di halaman 1dari 22

CHAPTER 3

RAGAM
SISTEM
INFORMASI
Team Teaching
Sistem Informasi Manajemen
Fakultas Ekonomi - UNISKA
Klasifikasi
Sistem Informasi
Klasifikasi umum yang sering dipakai,
antara lain :

1. Level Organisasi
2. Area Fungsional
3. Dukungan Yang Diberikan
SISTEM INFORMASI Menurut Level Organisasi

01 SISTEM INFORMASI DEPARTEMEN 02 SISTEM INFORMASI PERUSAHAAN

Sistem informasi departemen (departmental information Sistem informasi perusahaan (enterprise information
system) adalah sistem informasi yang hanya digunakan system) merupakan sistem informasi yang tidak terletak
dalam sebuah departemen. pada masing-masing departemen, melainkan berupa
sebuah sistem terpadu yang dapat dipakai oleh sejumlah
Sebagai contoh, departemen SDM (Sumber Daya departemen secara bersama-sama.
Manusia) memiliki sejumlah program (aplikasi).
Misalnya, salah satu aplikasi digunakan untuk Sebagai contoh, sistem informasi perguruan tinggi
memantau kinerja pegawai dan aplikasi yang lain mengintegrasikan bagian-bagian seperti pengajaran,
digunakan untuk menangani peiamar. keuangan, dan kemahasiswaan.

Kumpulan aplikasi ini membentuk sebuah sistem yang


disebut sistem informasi SDM (human resource
information system atau HRIS).
SISTEM INFORMASI Menurut Level Organisasi

01 SISTEM INFORMASI ANTAR ORGANISASI

Sistem informasi antarorganisasi (interorganizational information system atau terkadang


disebut IOS / interorganization system) merupakan jenis sistem informasi yang
menghubungkan dua organisasi atau lebih.

Sebagai gambaran, sistem informasi reservasi pesawat terbang adalah contoh sistem
informasi yang memungkinkan biro perjalanan yang menjual tiket dan maskapai
penerbangan bisa berbagi informasi.

Contoh yang lain yaitu sistem para pemasok yang dapat dihubungkan ke sistem infor-masi
Wal-Mart (www.walmart.com), retailer terkemuka di Amerika, yang memungkinkan pihak
pemasok dapat segera mengetahui sediaan yang berada di bawah level minimum sehingga
pemasok dapat segera mengirimkan produk mereka ke Wal-Mart
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional

Pengolahan
Pesanan Penagihan Piutang Penerimaan Buku Pelaporan
Penjualan Kas Besar Keuangan

Sistem Pemrosesan Transaksi


Pengeluaran dan Penerimaan Kas Sistem Pelaporan
dan
Utang Pengeluaran Pemrosesan
Sistem Pemrosesan Analisis Kas Buku Besar
Transaksi Penjualan Penjualan

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI


Pembelian Pembayaran
Gaji
Sistem informasi yang menyediakan
informasi yang dipakai oleh fungsi
akuntansi ( departemen atau bagian Pemrosesan Pencatatan
Sediaan Kehadiran
akuntasi ). Sistem ini mencakup semua
Sistem Pemrosesan Sistem Pemrosesan
transaksi yang berhubungan dengan Transaksi Pembelian Transaksi Penggajian
keuangan dalam perusahaan.
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional
1. Pengolahan Pesanan Penjualan (Sales Order Processing) menangani
pemrosesan pesanan dari pelanggan.

2. Pemrosesan Sediaan (Inventory Processing) menangani perubahan dlm


sediaan barang & memberi informasi pengiriman & pemesanan kembali.

3. Buku Besar (General Ledger) mengkonsolidasi data dari sistem akuntansi


lain & menghasilkan pernyataan-pernyataan & laporan bisnis secara
periodik.

PENJELASAN 4. Piutang Dagang (Accounts Receivable) mencatat piutang pelanggan &


SUB SISTEM SI AKUNTANSI menghasilkan faktur, pernyataan bulanan, laporan manajemen kredit.

5. Utang Dagang (Accounts Payable) mencatat pembelian & pembayaran utang


kepada pemasok & menghasilkan laporan manajemen kas.

6. Pembayaran Gaji (Payroll) menangani penggajian, jam kerja, bukti


pembayaran, & menghasilkan laporan penggajian.
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional
Subsistem
Intelijen
Subsistem
Keuangan
Peramalan dan
Perencanaan
Subsistem Keuangan
Basis
Audit
Data
Internal Subsistem
Manajemen
Dana
Subsistem
Pemrosesan Subsistem
Transaksi Pengendalian
SISTEM INFORMASI KEUANGAN Keuangan
Sistem informasi yang menyediaklan informasin pada
fungsi keuangan (departemen atau bagian keuangan). Yang
menyangkut keuangan perusahaan. Misalnya berupa
ringkasan arus kas (cash flow dan informasi pembayaran).

Sistem Informasi Keuangan digunakan untuk mendukung


manajer keuangan dalam pengambilan keputusan terkait
persoalan keuangan perusahaan & pengalokasian +
pengendalian sumberdaya keuangan perusahaan.
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional
Sistem Perencanaan Manufaktur

 Rencana produksi
 Rencana tenaga kerja
 Rencana kebutuhan bahan baku

Sistem Pengendalian Manufaktur

 Penjadwalan produksi
 Perencanaan kebutuhan bahan baku
 Perencanaan kebutuhan kapasitas
 Engineering
 Produktivitas tenaga kerja
SISTEM INFORMASI MANUFAKTUR 

Produktivitas mesin
Perawatan
 Pengendalian bengkel kerja
Sistem informasi yang bekerja sama dengan sistem  Pengendalian kualitas
informasi lain untuk mendukung manajemen  Pengendalian proses
 Pengendalian mesin dan robotika
perusahaan (baik dalam hal perencanaan maupun
pengendalian). Dalam menyelesaikan masalah yang
berhubungan dengan produk atau jasa yang
Pelaporan Inspeksi Pemrosesan
dihasilkan perusahaan. Misalnya berupa data bahan Bengkel Perintah Kerja
mentah, profil vendor baru dan jadwal produksi. Kerja  Rework
 Pengendalian  Pengendalian  Pemeliharaan
bahan baku kualitas sediaan suku-
 Penggunaan  Custom cadang
mesin specification  Sejarah
 Pelaporan mesin
tenaga kerja

Sistem Pemrosesan Transaksi


SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional
1. ROP (reorder point), yakni suatu sistem yang mendasarkan keputusan pembelian
berdasarkan titik pemesanan kembali (reorder point).

2. MRP (meterial requirements planning), yakni suatu sistem yang dapat dipakai untuk
merencanakan kebutuhan berbagai bahan baku yang diperlukan dalam proses produksi

3. MRP II (material resource planning), yakni suatu sistem yang memadukan MRP
dengan penjadwalan produksi dan operasi pada bengkel kerja (shop floor operation).
Sistem ini tidak mengontrol mesin dalam bengkel kerja, melainkan hanya mencoba
memperkecil sediaan dan memperkerjakan mesin secara efektif.
BAGIAN DARI
SISTEM INFORMASI 4. JIT (Just-in-time), yakni suatu pendekatan yang menjaga arus bahan baku melalui
MANUFAKTUR pabrik agar selalu dalam keadaan minimum dengan mengatur bahan baku tiba di
bengkel kerja pada saat diperlukan atau “tepat pada waktunya” (just int time).

5. CIM (Computer Integrated Manufacturing) sistem yang menggabungkan berbagai


teknik untuk menciptakan proses manufaktur yang luwes, cepat, dan menghasilkan
produk yang berkualitas tinggi secara efisien.
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional
Sistem Keterangan
CAD Sistem yang menggunakan komputer untuk merancang suatu produk (mobil,
(computer-aided kapal, pesawat terbang, dan sebagainya)
design)
CAE Sistem yang dirancang untuk menganalis karakteristik dari suatu desain dan
(computer-aided dipakai untuk mensimulasikan kinerja produk di bawah kondisi yang berbeda-
engineering) beda dengan tujuan untuk mengurangi kebutuhan membuat prototipe (Martin,
2002). Dalam beberapa literatur (misalnya McLeod, 1998), CAE identik dengan
CAD

BAGIAN DARI FUNGSI


PRODUKSI CAM Sistem berbasis komputer yang digunakan untuk mengontrol suatu proses
(computer-aided produksi. Misalnya, mesin bor atau mesin bubut yang telah terprogram
SISTEM INFORMASI manufacturing) untuk melaksanakan pelubangan atau pembubutan.
MANUFAKTUR
CAPP Sistem yang digunakan untuk merencanakan urutan proses untuk
(computer-aided memproduksi atau merakit suatu komponen
-process planning)
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional

Riset Data prospek Subsistem


Pemasaran dan konsumen Bauran Pemasaran

Subsistem
Produk
Informasi Basis
Pemasaran Data pesaing Data Subsistem
Tempat
Peramalan
Subsistem Penjualan
Subsistem Promosi
Data transaksi
SISTEM INFORMASI PEMASARAN Pemrosesan
Transaksi Subsistem
Sistem informasi yang menyediakan informasi Harga
yang dipakai oleh fungsi pemasaran.

Mendukung keputusan yang berkaitan dengan


bauran pemasaran (marketing mix), yang
mencakup : produk (barang dan jasa) yang
perlu ditawarkan, tempat yang menjadi sasaran
pemasaran , promosi yang perlu dilakukan,
harga produk
SISTEM INFORMASI Menurut Level Fungsional

Subsistem Subsistem
Penggajian Perencanaan SDM

Subsistem
Perekrutan
Subsistem Basis
Riset Data Subsistem
SDM Kompensasi dan
Tunjangan

Subsistem
SISTEM INFORMASI SDM Subsistem Angkatan Kerja
Intelijen
Sistem informasi yang menyediakan SDM
Subsistem
informasi yang dipakai oleh fungsi Pelaporan
Lingkungan
personalia.

Misalnya berisi informasi gaji, ringkasan


pajak, dan tunjangan-tunjangan, hingga
kinerja pegawai.
Sistem informasi sumber daya manusia
biasa disebut HRIS (Human Resource
Information System).
SISTEM INFORMASI
BERDASARKAN DUKUNGAN
KEPADA PEMAKAI
SISTEM INFORMASI Menurut Dukungan Kepada Pemakai
1. Sistem Pemrosesan Transaksi (TPS)

Karakteristik Sistem Informasi ini adalah :


a. Jumlah data yang diproses sangat besar
b. Sumber data umumnya internal dan keluaran terutama dimaksudkan untuk pihak internal
c. Pemrosesan informasi dilakukan secara teratur; harian, bulanan, dsb
d. Kapasitas penyimpanan besar
e. Kecepatan pemrosesan yang diperluka tinggi karena volume yang besar
f. Umumnya memantau dan mengumpulkan data masa lalu
g. Masukan dan keluaran terstruktur
h. Komputasi tidak rumit (matematika sederhana atau operasi statistik)
i. Memerlukan kehandalan yang tinggi
j. Pemrosesan terhadap permintaan merupakan suatu keharusan
SISTEM INFORMASI Menurut Dukungan Kepada Pemakai
2. Sistem Informasi Manajemen ( MIS )

Karakteristik MIS adalah :


a. Beroperasi pada tugas-tugas yang terstruktur, yakni pada lingkungan yang telah mendefinisikan hal - hal berikut
secara tegas dan jelas
b. Meningkatkan efisiensi dengan mengurangi biaya
c. Menyediakan laporan dan kemudahan akses yang berguna untuk pengambilan keputusan tetapi tidak secara
langsung
Macam-Macam laporan yang dihasilkan MIS adalah :
d. Laporan Periodis, Laporan yang dihasilkan pada selang waktu tertentu
e. Laporan Ikhtisar, Laporan yang mmberikan ringkasan terhadap sebuah informasi
f. Laporan Perkecualian, Laporan yang hanya muncul kalau terjadi kesalahan yang tidak normal.
g. Laporan Perbandingan, Laporan yang menunjukkan dua atau lebih himpunan informasi yang serupa dengan
maksud untuk dibandingkan.
SISTEM INFORMASI Menurut Dukungan Kepada Pemakai

3. Sistem Otomasi Perkantoran

Sistem ini meberikan fasilitas tugas-tuga pemrosesan informasi sehari-hari di dalam perkantoran
dan organisasi bisnis.
Contoh Penggunaan perangkat-perangkat yang mendukung otomasi perkantoran :
a. Pengolah lembar kerja digunakan menganalisa berbagai kemungkinana harga
b. Pengolah kata dipakai untuk membuat kontrak penjualan
c. Surat elektronik untuk memberikan deskripsi produk kepada calon pelanggan
d. Video konferensi digunakan untuk melakukan koordinasi sejumlah orang yang berada di berbagai tempat
berjauhan
e. Sistem ini sering kali dikatakan dapat mendukung kantor tanpa kertas (paperless office)
SISTEM INFORMASI Menurut Dukungan Kepada Pemakai
4. Sistem Pendukung Keputusan

Sistem Pendukung Keputusan didefinisikan sebagai “Sistem berbasis komputer yang interaktif,
yang membantu mengambil keputusan dgn menggunakan data dan model untuk memecahkan
persoalan-persoalan tak terstruktur.

Karakteristik Sistem Pendukung Keputusan adalah :


a. Menawarkan keluwesan, kemudahan beradaptasi dan tanggapan yang cepat
b. Memungkinkan pemakai memulai dan mengendalikan masukan dan keluaran
c. Dapat dioperasikan dengan sedikit atau tanpa bantuanpemrogram profesional
d. Menyediakan dukungan untuk keputusan dan permasalahan yang solusinya tak dapat ditentukan di depan
e. Menggunakan analisis data dan perangkat permodelan yang canggih
SISTEM INFORMASI Menurut Dukungan Kepada Pemakai
5. Sistem Informasi Eksekutif

Sistem ini menyediakan fasilitas yang fleksibel bagi manajer dan eksekutif dalam mengakses
informasi eksternal dan internal untuk mengidentifikasi masalah atau mengenali peluang.

Karakteristik Sistem Informasi Eksekutif adalah :


a. Dapat digunakan untuk meringkas, menapis dan memperoleh detail data
b. Menyediakan analisis kecendrungan, pelaporan perkecualian, dan kemampuan drill-down
c. Dapat digunakan untuk mengakses dan memadukan data internal dan eksternal
d. Mudah digunakan dan terkadang tidak perlu atau hanya perlu sedikit pelatihan untuk menggunakannnya
e. Dapat digunakan langsung oleh eksekutif tanpa perantara
f. Terkadang dilengkapi fasilitas komunikasi elektronis (e-mail, teleconference), kemampuan analisis data, dan
perangkat produktivitas pribadi (kalender elektronis)
SISTEM INFORMASI
STRATEGIS DAN
GEOGRAFIS
S.I Strategis adalah sistem informasi yang digunakan
untuk menangani masalah-masalah strategis dalam
organisasi. Sistem ini sangat bermanfaat untuk
mendukung operasi dan proses-proses manajemen.
Sistem Informasi
Geografis
S.I Geografis adalah sistem berbasis komputer
yang digunakan untuk menyimpan dan
memanipulasi data geografis.

Sistem ini dapat mengambil keputusan


seperti : Mencari rute terpendek anatara dua
wilayah, Mengelompokkan daerah penjualan
untuk meminimalkan jarak perjalanan.
Thanks!
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon,
and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai