Anda di halaman 1dari 8

ZEOLIT ALAM

SEBAGAI PENUKAR
KATION DAN
ADSORBEN
PARTNER 7B

ASISTEN : DANIEL PUTRA HAPOSAN


ANGGOTA
PARTNER 7B Mohamad Yoki
Khairudin.P
(200802026)
Ivo Trisna
(200802134)

Amanda Widyastuti
(200802004)
Mar'atul Fadhilah
Lubis (200802080)
Tia Aviza (200802048)
Theofanny Apriangel
Joelin Siahaan
(200802102)

2
ZEOLIT

ZEOLIT
Zeolit didefinisikan sebagai senyawa
aluminosilikat yang memiliki struktur kerangka
tiga dimensi dengan rongga di
dalamnya.Struktur kerangka zeolit tersusun atas
unit-unit tetrahedral (AlO4)-5 dan (SiO4)-4 yang
saling berikatan melalui atom oksigen
membentuk pori

3
SIFAT-SIFAT
ZEOLIT

01
DEHIDRASI
04
KATALIS

02
ADSORPSI
05
PENYARING/PEMISAH

03
PENUKAR KATION

4
TETRAHED
RAL
ZEOLIT

5
ZEOLIT ALAM
Zeolit alami yaitu zeolit dari yang di
dapat dari alam dan digunakan ● Sumber dari alam, produk gunung berapi
secara langsung tetapi zeolit ini ● Si : Al = 5 : 1
kurang murni sehingga harus ● Kelemahan: banyak zat-zat pengotor sehingga harus diaktivasi
diaktivasi terlebih dahulu. ● Daya adsorpsi rendah
● Lebih banyak mengandung kation K, Na, Ca, Mg
PERBEDAAN
ZEOLIT
ALAM DAN
ZEOLIT
● Terbuat dari zeolitSINTESIS
alam namun sudah dimodifikasi
● Si : Al = 1 : 1
● Sudah memiliki tingkat kemurnian tinggi sehingga tidak perlu diaktivasi
Zeolit sintetis yaitu zeolit yang dibuat ● Sudah diberi perlakuan khusus sehingga daya adsorpsi tinggi
oleh manusia dan lebih sempurna serta ● Lebih sedikit mengandung kation (hanya K dan Na)
karna mengalami pengolahan.

ZEOLIT SINTESIS
APLIKASI ZEOLIT

zeolit bersifat tidak asam, sehingga


dapat menyangga
keasaman tanah, sehingga dapat
Penggunaan zeolit pada tanah mengurangi takaran kapur (Fuji,
ultisol dapat berfungsi 1974). Pemanfaatan zeolit telah
meningkatkan kualitas berkembang untuk keperluan
penggunaan pupuk, bahan industri, pertanian, dan lingkungan
campuran untuk membuat terutama untuk
pupuk lambat tersedia, menghilangkan bau, karena zeolit
pelembab tanah dapat menyerap molekul-molekul
dan pengontrol cadangan air. gas seperti CO, CO2, H2S. Zeolit
Zeolit alam mempunyai merupakan bahan galian non
logam atau mineral industri,
kemampuan yang sangat baik
memiliki sifat-sifat fisika dan kimia
untuk menjerap dan yaitu sebagai penyerap, penukar
menukarkan kation (Kusdarto, ion, penyaring molekul dan sebagai
2008). katalisator (Kusdarto, 2008)

7
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai