Anda di halaman 1dari 7

KONSEP

KOMUNIKASI
SECARA UMUM

NAMA : NADIA MIRANDA PUTRI


NIM : 20200007
PENGERTIAN KOMUNIKASI

Kata komunikasi atau communication dalam bahasa


Inggris berasal dari kata latin communis yang berarti
“sama”, communico, communication, atau communicare
yang berarti membuat sama. Istilah pertama (communis)
adalah isyilah yang paling sering disebut sebagai asal usul
kata komunikasi, yang merupakan akar dari kata-kata latin
lainnya yang mirip.
KOMPONEN KOMUNIKASI

1. KOMUNIKATOR
2. KOMUNIKAN
3. PESAN
4. MEDIA
5. FEEDBACK
6. EFFECT
BENTUK KOMUNIKASI

● KOMUNIKASI VERBAL ● Komunikasi non verbal


Komunikasi verbal meliputi Komunikasi non verbal
Symbol atau pesan yang adalah semua komunikasi
menggunakan satu kata atau yang tidak menggunakan
lebih, dari semua interaksi yang kata-kata
disadari termasuk dalam
kategori disengaja yang
dilakukan dengan sadar ke
orang lain baik itu
menggunakan lisan
TUJUAN KOMUNIKASI

Agar Komunikator Dimengerti


Komunikan

Agar dapat mengenal orang lain

Agar Pendapat Diterima oleh


Orang Lain
Fungsi komunikasi

1. Sebagai alat kendali


2. Sebagai ungkapan emosional
3. Sebagai alat motivasi
4. Sebagai alat komunikasi
TERIMAKASIH 

Anda mungkin juga menyukai