Anda di halaman 1dari 17

FUNGSI

KOMUNIKSI
Dosen Pengampu : Evie Sophia,S.Gz.,M.I.Kom.
KELOMPOK 4
IK5/2023

AHMAD RAFEI { 20823106}


ZILFANIA ANJAALI { 20823113 }
AYU RAHMAWATI { 20823108}
DANIA PUSPITA NURHASANAH { 20823144}
NURUL AZMILA { 20823110}
FIRDA DENNISA PUTRI { 20823145}

AKMAL SARWANA PUTRA { 20823143}


Pengertian komunikasi
● Komunikasi berasal dari bahasa latin "communication"
yang artinya pemberitahuan atau pertukaran pikiran.
Dalam bahasa inggris, common yang artinya sama. Ketika
kita berkomunikasi, tujuan yang ingin dicapai yakni
menyamakan presepsi terkait pesan yang akan
disampaikan pengirim kepada penerima. Komunikasi
sangat penting dan diperlukan dalam kehidupan sehari-
hari baik antara individu dengan individu, individu dengan
kelompok maupun kelompok dengan kelompok. Berikut
ini beberapa fungsi dari komunikasi antara lain
FUNGSI KOMUNIKASI

1. Komunikasi berfungsi untuk 2. Komunikasi berfungsi untuk 3. Komunikasi berfungsi untuk


memahamai diri sendiri dan orang mewujudukan relasi yang penuh menguji dan mengubah sikap dan
lain di dalam suatu kelompok, kita makna komunikasi merupakan suatu perilaku dalam berkomunikasi tiap
memiliki kesempatan untuk dapat modal dasar dalam menjalin relasi individu memiliki kesempatan untuk
mengungkap atau menemukan karena di dalamnya kita dapat saling mempengaruhi orang lain
siapa diri kita yang sebenarnya memperhatikan diri sendirI serta maupun membujuk mereka untuk
serta bagaimana orang lain mempertimbangkan kebutuhan orang berfikir seperti yang kita pikirkan
mempengaruhi kita melalui lain. dan bertindak seperti yang kita
komunikasi dua arah. lakukan.
Fungsi Komunikasi

4. Sebagai alat kendali atau kontrol. Dalam 6. Sebagai ungkapan emosional, berbagai perasaan
hal ini alat kendali berarti dengan yang ada di dalam diri seseorang dapat
komunikasi maka perilaku individu dapat diungkapkan kepada orang lain dengan cara
dikontrol dengan penyampaian aturan yang berkomunikasi. Emosi ini bisa persaan senang,
harus dipatuhi. marah, kecewa, gembira, dan lain-lain.

5. Sebagai alat motivasi, komunikasi yang 7. Sebagai alat komunikasi, dengan


baik dan persuasif dapat meningkatkan berkomunikasi maka kita dapat memberikan
motivasi seseorang dalam melakukan informasi yang dibutuhkan oleh orang lain
sesuatu. Menyampaikan informasi yang atau kelompok sehingga dengan informasi itu
dapat diraih dalam kehidupan akan maka proses pengambilan keputusan dapat
membangun motivasi seseorang. dilakukan dengan baik
TUJUAN KOMUNIKASI
1. Agar komunikator dimengerti komunikan tujuan
komunikasi yang pertama adalah untuk memastikan
informasi atau pesan dari komunikator dapat 2. Agar dapat mengenal orang lain tujuan komunikasi
dimengerti oleh orang lain (komunikan). Karena itu selanjutnya adalah agar dapat mengenal orang lain.
komunikator harus menyampaikan pesan utama Dengan adanya interaksi dan komunikasi maka setiap
sejelas mungkin kepada komunikan orang dapat saling mengenali dan memahami satu sama
lain. Kemampuan mendengar/ membaca/ mengartikan
pesan orang lain dengan baik merupakan hal penting
dalam aktivitas komunikasi.

3. Agar pendapat diterima oleh orang lain tujuan komunikasi juga


dimaksudkan agar pendapat kamu diterima oleh orang lain. Komunikasi
secara persuasif sering kali dilakukan untuk menyampaikan gagasan atau
ide seseorang pada orang lain. Tujuannya adalah agar ide dan gagasan
tersebut diterima.Selain tujuan komunikasi, penting juga untuk
mengenali fungsi-fungsinya. Ada banyak sekali fungsi komunikasi yang
dapat dirasakan manusia, baik itu secara individu maupun secara
organisasi.
MANFAAT KOMUNIKASI
1. Peningkatan keterampilan komunikasi,
Contoh : keterampilan komunikasi dengan
baik yaitu dengan cara penyampaian pesan
kepada orang lain menghindari kesalah
pahaman.

2. Pemahaman yang lebih baik tentang interaksi


manusia, Contoh : memahami komunikasi interaksi
satu sama lain sehingga lebih mudah membangun
hubungan yang lebih dengan orang lain.

3. Ektivitas dalam karir dan bisnis, Contoh : seseorang


dapat lebih mudah mempengaruhi orang lain dan
mencapai tujuan mereka dalam karir dan bisnis.
CIRI-CIRI KOMUNIKASI EFEKTIF
1. Langsung pada inti persoalan artinya
komunikator dan komunikan tidak ragu dalam
menyampaikan serta menanggapi pesan.

2. Asertif Berarti tegas dalam menjelaskan isi


pesan kepada lawan bicara.

3. Bersahabat Baik komunikator maupun komunikan,


keduanya sama-sama bersahabat dalam mengirimkan
dan menerima pesan.

4. Isi pesannya harus jelas serta mudah dipahami


Komunikator harus menyampaikan pesan yang jelas
dengan menggunakan kata dan bahasa yang mudah
dipahami komunikannya.
CIRI-CIRI KOMUNIKASI EFEKTIF
5. Terbuka artinya tidak ada pesan atau makna yang
disembunyikan.

6. Berlangsung secara lisan maupun tulisan


berarti komunikasi efektif bisa dilakukan
secara lisan maupun lewat tulisan teks.

7. Terjadi secara dua arah artinya antara komunikator dan


komunikan sama-sama saling berbicara serta
mendengarkan.

8. Responsif berarti pihak yang terlibat dalam


komunikasi saling memperhatikan keperluan serta
pandangan orang lain.
SEJARAH KOMUNIKASI

Sejarah komunikasi pada mulanya hanya merupakan upaya atau cara


manusia menyampaikan ide, gagasan, kemauan, hasrat dan lain
sebagainya, upaya tersebut hanya supaya manusia bisa saling
berhubungan. Pada waktu itu, komunikasi tidak dianggap sebagai
sesuatu yang harus diberi perhatian, dikaji atau distrukturkan. Latar
belakang komunikasi sebagai ilmu. Asal usul ilmu komunikasi itu
sendiri sebenarnya tampil pada zaman yunani kuno (SM) yang
digagas oleh aristoteles. Dalam gagasan tersebut ia menyebutkan
bahwa di dalam komunikasi itu terdapat komunikator, pesan dan
penerima. Kesimpulan dari gagasan itu ialah jika komunikator
menentukan gagasan atau pesan, kemudian diarahkan pada khalayak
pilihannya, melalui saluran atau media yang dimilikinya atau
dikuasainya maka akan keluar hasil yang diinginkan.
PRINSIP DASAR KOMUNIKASI
● Komunikasi tidak dapat dihindari.
● Komunikasi merupakan suatu proses simbolik.
● Sebagian besar komunikasi yang dilakukan adalah
komunikasi non-verbal.
● Konteks atau lingkungan memengaruhi komunikasi.
● Persepsi mengenai arti kata terdapat pada orangnya,
bukan kata-katanya.
● Komunikasi tidak dapat diubahGangguan
memengaruhi komunikasi.
● Komunikasi itu sirkular, bukan linier.
RUANG LINGKUP KOMUNIKASI
Ruang lingkup pertama adalah ruang lingkup berdasarkan bidang
komunikasi yang di antaranya meliputi:

● Komunikasi sosial
● Komunikasi organisasi/manajemen
● Komunikasi bisnis
● Komunikasi politik
● Komunikasi internasional
● Komunikasi antarbudaya
● Komunikasi pembangunan
● Komunikasi tradisional
RUANG LINGKUP KOMUNIKASI
Kedua, sifat komunikasi yang ruang lingkupnya dapat
diklasifikasikan pada:

● Komunikasi verbal meliputi komuniasi lisan dan komunikasi


tulisan.
● Komunikasi nonverbal, meliputi komunikasi kial (gestur),
komunikasi gambar dan lain sebagainya.
● Komunikasi tatap muka.
● Komunikasi bermedia.
RUANG LINGKUP KOMUNIKASI
Ketiga, tatanan komunikasi yang merupakan proses komunikasi ditinjau
dari sisi jumlah peserta komunikasi. Tatanan atau konteks komunikasi
diklasifikasikan sebagai berikut :
● Komunikasi pribadi yang meliputi komunikasi intrapribadi dan
komunikasi antarpribadi.
● Komunikasi kelompok, meliputi komunikasi kelompok kecil seperti
ceramah, forum diskusi, simposium, diskusi panel, seminar, curah
saran dan komunikasi kelompok besar.
● Komunikasi massa, meliputi komunikasi media cetak, seperti surat
kabar dan majalah , dan komunikasi media seperti radio, televisi, film
dan lain sebagainya.
● Komunikasi media seperti surat, telepon, pamflet, poster, spanduk,
dan mungkin media lain yang masih belum disepakati keberadaannya
sebagai media massa seperti media sosial facebook, youtube,
whatsapp.
Maaf jika presentasi kami kurang sempurna,
karena yang sempurna hanyalah kita yang
dulu pernah Bersama.
Karena dimulai pasti juga akan diakhiri. Jika
diakhiri tanpa memulai itu bukan presentasi
tapi masalah hati.
Sekian dari kami, pamit undur diri
karena kalau maju saingannya temen
sendiri

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, and includes


icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai