Anda di halaman 1dari 12

RUANG LINGKUP & KEGUNAAN

SOSIOLOGI HUKUM

Sesi 2
Ruang Lingkup

• Dasar-dasar sosial dari hukum,


contoh: hukum nasional Indonesia, dasar
sosialnya adalah Pancasila, dengan ciri-
cirinya : gotong-royong, musyawarah-
kekeluargaan.
• Efek-efek hukum terhadap gejala-gejala
sosial lainnya,
contoh: Putusan Pengadilan tentang
Praperadilan BG terhadap politik
Ruang Lingkup Sosiologi Hukum 
Soerjono Soekanto
• Pola-pola perilaku (hukum) warga
masyarakat,
• Hukum dan pola-pola perilaku sebagai
ciptaan dan wujud dari kelompok-
kelompok sosial, dan
• Hubungan timbal-balik antara
perubahan-perubahan dalam hukum
dan perubahan-perubahan sosial dan
budaya.
Kegunaan Sosiologi Hukum

1. Sosiologi hukum berguna untuk


memberikan kemampuan-kemampuan
bagi pemahaman terhadap hukum di
dalam konteks sosial.
Kegunaan Sosiologi Hukum

2. Sosiologi hukum memberikan


kemampuan-kemampuan untuk
mengadakan analisis terhadap efektivitas
hukum dalam masyarakat.
• baik sebagai sarana pengendalian sosial,
sarana untuk mengubah masyarakat,
maupun sarana untuk mengatur interaksi
sosial, agar mencapai keadaan-keadaan
sosial tertentu.
Kegunaan Sosiologi Hukum

3. Sosiologi hukum memberikan


kemungkinan dan kemampuan-
kemampuan untuk mengadakan
evaluasi terhadap efektivitas hukum di
dalam masyarakat.
TARAF ORGANISASI DALAM MASY
• Mengungkapkan ideologi dan falsafah
yang memengaruhi perencanaan,
pembentukan, dan penegakan hukum.
• Mengidentifikasi unsur kebudayaan
mana yang memengaruhi isi dan
substansi hukum
• Lembaga mana yang berpengaruh
dalam pembentukan dan penegakan
hukum
TARAF GOLONGAN DALAM MASY
• Pengungkapan golongan manakah
yang sangat menentukan dalam
pembentukan dan penerapan hukum
• Golongan mana dari masyarakat yang
diuntungkan dan sebaliknya yang
dirugikan
• Kesadaran hukum golongan tertentu
masyarakat
TARAF INDIVIDUAL
• Identifikasi terhadap unsur-unsur
hukum yang dapat mengubah perilaku
masyarakat
• Kekuatan, kemampuan dan
kesungguhan hati para penegak hukum
dalam melaksanakan fungsinya
• Kepatuhan warga masyarakat terhadap
hukum
Karakteristik Sosiologi Hk sbg. Ilmu
Prof. Satjipto Rahardjo

Bertujuan untuk memberikan


penjelasan terhadap praktek-
praktek hukum
 Menguji empirical validity dari
peraturan/pernyataan dan hukum

 Tidak melakukan penilaian terhadap


perilaku hukum
 sebagai tatsachen wissenschaaft (ilmu
tentang kenyataan) yang melihat law as
it is in the book tidak selalu sama
dengan law as it is in society, namun
hal tersebut tidak perlu dihakimi sebagai
sesuatu yang benar atau salah.

Anda mungkin juga menyukai