Anda di halaman 1dari 9

Notasi Ilmiah dan

Ketidakpastian pengukuran

Universitas Ma’arif Nahdlatul Ulama


Kebumen
Notasi Ilmiah

Notasi ilmiah adalah cara penulisan bilangan secara


ilmiah dalam bentuk bilangan sepuluh berpangkat.
Adapun penulisannya sebagai berikut

• Dengan a menunjukkan bilangan real atau angka


penting dan 10n sebagai orde. Nilai a sebesar 1 = a
< 10 dan n merupakan bilangan bulat
Ketidakpastian Pengukuran
• Dalam melakukan pengukuran selalu dimungkinkan terjadi
kesalahan. Oleh karena itu, perlu menyertakan angka-angka
kesalahan agar dapat memberi penilaian wajar dari hasil
pengukuran. Hasil pengukuran yang dilakukan tidak dapat
diharapkan tepat sama dengan hasil teori, namun ada pada
suatu jangkauan nilai:
x – ∆x < x < x + ∆x
• Dengan x menyatakan nilai terbaik sebagai nilai yang benar
dan ∆x menyatakan kesalahan hasil pengukuran yang
disebabkan keterbatasan alat, ketidakcermatan, perbedaan
waktu pengukuran, dsb. Dengan menyertakan kesalahan atau
batas toleransi terhadap suatu nilai maka hasil pengukuran
dapat mempertanggungjawabkan.
Ketidakpastian Pengukuran
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai