Anda di halaman 1dari 12

Diskripsi dan Strategi

ANALISIS KONTEKS
Disajikan Oleh :
Rudi Darmawan
Pengawas Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta
Disajikan dalam Workshop Penyusunan KTSP Satuan Pendidikan
28 Juni 2018 di SMP Muhammadiyah 2 Yogyakarta

Company
LOGO
Company
LOGO Pengertian
 Analisis konteks merupakan suatu proses
atau cara menelaah berbagai konteks yang
ada pada suatu lembaga dalam rangka
memperoleh pemahaman kondisi dan profil
lembaga secara objektif.
 Dalam lembaga pendidikan, konteks dapat
berwujud pendidik, tenaga kependidikan,
anak didik, kurikulum, sarana prasarana,
proses pembelajaran dan hasil kegiatan
pembelajaran.
Company
LOGO ANALISIS KONTEKS
 Dilakukan melalui proses penguraian atau
penelaahan konteks (misalnya pendidik) memiliki
aspek konteks dari sisi jumlah, kualifikasi, motivasi
kerja, kinerja, produktivitas dan kreativitas,
pengalaman kerja, kualifikasi pendidikan.
 Dimaksudkan agar lembaga (pendidikan) mempe-
roleh gambaran secara objektif tentang status
kondisi atau keadaannya dalam menyelengga-
rakan pendidikan. Gambaran objektif disampaikan
dalam bentuk profil lembaga. Status lembaga
dapat diungkapkan dalam bentuk naratif, kuantitatif
atau gabungan keduanya.
Company
LOGO LINGKUP ANALISIS KONTEK
 Analisis konteks pada lembaga pendidikan
mencakup keseluruhan komponen dalam
sistem pendidikan.
 Dikelompokan dalam 3 komponen utama,
yakni input (masukan), proses dan produk
(hasil). Dalam sistem pendidikan yang lebih
lengkap dapat dijabarkan dalam 5
komponen yaitu input (masukan), proses,
product (hasil), output (keluaran) dan
outcome (lulusan).
Company
LOGO PRINSIP
 Transparansi (keterbukaan)
 Obyektif
 Meaningfull (penuh makna)
 Kejujuran
 Komprehensif
Company
LOGO Tahapan Analisis Konteks
 Persiapan (Teamworks dan pembagian
tugas)
 Diskusi
 Konfirmasi
 Penyimpulan
Company
LOGO Diskusi temuan analisis
Company
LOGO Penyimpulan
Company
LOGO KOMPONEN ANALISIS KONTEKS

 Pendidik-Tendik (Kualifikasi, Kompetensi)


Dalam Perencanaan, Proses Pembelajaran,
Dan Penilaian
 Peserta Didik
 Sarana dan Prasarana
 Pembiayaan
 dll
Company
LOGO Contoh Format
Kompon Kondisi Kondisi Kesenjan Rencana
No
en Ideal Riil gan Tindak Lanjut
Semua guru telah Guru yg telah Terdapat 20 % guru •Mengikutkan sertfikasi secara
1 tersertifikasi tersertifikasi 80 % blm tersertifikasi berkala sesuai kuota yang ada
Pendidik & •Mengikutkan diklat, seminar dll.
Tendik

2
Peserta Didik

3 Sarana
Prasarana

4 Pembiayaan
Company
LOGO
Company
LOGO

Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai