Anda di halaman 1dari 7

Asuhan Komplementer Pada

Bayi dan Balita


Disusun oleh :

Diah Ratika Nurjanah (19200012)

Rutalina Kuin (19200013)


Pengertian Pijat Bayi

Pijat bayi dalah suatu sentuhan yang dibe


rikan pada jaringan lunak yang memberi
banyak manfaat bagi anak maupun orang
tua. Pijat bayi sebenarnya merupakan sua
tu bentuk terapi sentuhan (touch therap
y) yang sangat bermanfaat baik bagi bayi
maupun orang tuanya.
Manfaat Pijat Bayi
1. Sirkulasi darah jadi lancar.
2. Terapi sentuhan (pijat) bisa memberikan efek positif secara
fisik, antara lain kenaikan berat badan bayi dan peningkatan p
roduksi air susu ibu (ASI).
3. Mengoptimalkan proses pertumbuhan.
4. Mingkatkan daya tahan tubuh.
5. Membantu otak melepaskan hormone yang membuat bayi
menjadi relaks dan nyaman.
6. Mengurangi kerewelan bayi, biasanya bayi yang sering dipij
at akan mudah tidur lelap. Mempererat ikatan batin dan emos
ional antara orang tua dan bayi.
Syarat-syarat pijat bayi
1. Bayi dalam keadaan sehat, tidak sakit.
2. Bayi tidak dalam keadaan lapar.
3. Bayi sudah selesai minum susu sekitar satu jam ya
ng lalu.
4. Jangan sekali-kali memaksa bayi bila terlihat ia sed
ang tidak ingin dipijat.
5. Buka seluruh baju bayi.
6. Gunakan baby oil untuk memudahkan pijat bayi.
Hal-Hal Yang Perlu Diperhat
ikan Dalam Pijat Bayi
1. Pastikan kedua tangan Anda bersih.
2. ebelum memulai, lepas semua perhiasan pada ked
ua belah tangan Anda,seperti cincin dan gelang.
3. uku jari tangan Anda dalam keadaan terpotong pe
ndek dan bersih, agar kulit bayi tidak tergores.
4. Lakukan dengan hati-hati dan lembut
5. Lakukan didalam ruangan hangat
Baringkan bayi diatas permukaan yang empuk dan ny
aman
Waktu yang tepat dilakukan pijat bayi :
1.Pijat bayi dapat dilakukan segera setelah bayi lahir.
Pijat bayi disarankan dilakukan sebelum bayi mandi.
Pijat bayi tidak boleh dilakukan setelah bayi makan at
au menyusui. Bayi akan mendapat keuntungan lebih
besar bila pemijatan dilakukan tiap hari sejak lahir sa
mpai usia enam atau tujuh bulan.
Pemijatan dapat dilakukan pagi hari sebelum mandi.
Bisa juga malam hari sebelum bayi tidur sehingga bay
i dapat tidur lebih nyenyak. Tindakan pijat dikurangi s
eiring dengan bertambahnya usia bayi. sejak usia ena
m bulan, pijat dua hari sekali sudah memadai.
Terimakasih☺️

Anda mungkin juga menyukai