Anda di halaman 1dari 20

Radiasi Benda Hitam

https://sumberbelajar.belajar.kemdikbud.go.id/
Radiasi benda hitam

Seiring bertambahnya suhu


Benda padat

Radiasi Elektromagnetik
Benda padat
Benda padat
Benda padat
Benda padat
sumber
panas

Radiasi panas diemisikan oleh benda padat


berpijar. terdiri dari sebuah distribusi
bahasan yang tidak terpecahkan kontinu dari rentang frekuensi
selama seperempat abad di abad 19 infra red sampai ultraviolet.

Permasalahan : Bagaimana energi dapat


Fisika klasik GAGAL bertukar antara radiasi dan materi
saat

  radiasi mengenai objek, beberapa diantaranya mungkin di serap dan
mungkin dipantulkan. Sebuah idealisasi “benda hitam” merupakan
material yang menyerap semua radiasi yang jatuh padanya. sehingga
dapat dinyatakan bahwa sebuah benda hitam adalah sebuah penyerap
yang sempurna sebagaimana sesempurna mengemisikan panas
(penyerap efesien juga pemancar paling efesien)
 Karena jumlah foton yang tidak konstan ini, faktor Bose-Einstein untuk
gas foton adalah
 Foton adalah kuantum gelombang elektromagnetik dimana
eksistensinya dapat direpresentasikan sebagai gelombang berdiri dalam
kotak.
 Intensitas radiasi ini bergantung pada frekuensi dan suhu
 sebuah objek pada keadaan kesetimbangan panas dengan sekitar
diradiasikan sebanyak energy yang diserap
Radiasi benda hitam
. .
Lubang kecil yang menyerap radiasi ini
diibaratkan/diilustrasikan sebuah benda hitam.
Saat kotak berlubang ini dipanaskan pada suhu T,
Radiasi yang meninggalkan/keluar dari lubang hitam ini lah
disebut “Radiasi benda hitam” (radiasi yang diemisikan oleh
sebuah benda hitam saat panas )
Metallic Wall
Secara sempurna dapat memantulkan
radiasi elektromagnetik

radiasi yang masuk melalui lubang akan


terperangkap di dalam rongga dan secara
sempurna diserap setelah pemantulan
https://i.pinimg.com/
dalam permukaan dalam rongga selesai.
Radiasi benda hitam
Pertenganhan 1800, data eksperimen radiasi benda
hitam di hasilkan dari bervariasi objek. semua data
menunjukan bahwa pada titik keseimbangan , radiasi
yang diemisikan memiliki definisi yang baik sebagai
distribusi energi yang kontinu
 densitas energi menunjukan maksimum
pada frekuensi yang diberikan yang
Densitas energi spektral

bertambah seiring suhu bertambah


 puncak spektrum radiasi yang muncul pada
sebuah frekuensi yang sebanding dengan
suhu
Radiasi benda hitam
ini dasar alasan perubahan warna pada objek
yang dipanaskan sebagaimana peningkatan
suhu, dari merah-kuning-putih

Ilmuwan berusaha menemukan teori yang dapat


menjelaskan sifat kontinu dari radiasi dengan
distribusi data eksperimen kerapatan
energi yang bergantung pada frekuensi dan suhu

blog.ruangguru.com
Kerapatan foton dalam kotak:

Jumlah Foton :

Karena Enregi satu foton dalah maka energi


foton dari panjang gelombang sampai yaitu :
1900
Rayleigh-jeans

1900 1889
Radiasi Benda HItam
Plank Wilhelm Wien

J. Stefan (1879) dan


Boltzman (1884)
Hukum Stefan Boltzman
Radiasi benda hitam
 Distribusi densitas energi Wien
mengambil hukum Stefan-Boltzman, wien
menghasilkan densitas energi per unit frekuensi radiasi
benda hitam,
Distribusi Energi densitas Wien:

Dimana A dan adalah parameter


Distribusi Wien ini hanya fit dengan data eksperimen
di ranah frekuensi tinggi dan gagal pada frekuensi
rendah.
HUKUM PERGESERAN WIEN

Misalkan :
Persamaan ini me yataka hubungan Panjang gelombang dengan Suhu.
Semakin suhu benda bertambang maka makin pendek panjang gelomba
yang dipancarkan
Radiasi benda hitam
  
Hukum Stefan-Boltzman
secara eksperimen yang dilakukan oleh J. Stefan,
intensitas total radiasi oleh benda berpijar pada suhu T
dengan perumusan

a adalah koefisien yang nilainya kurang dari atau sama


dengan 1. untuk benda hitam nilai a=1.
Energi dalam kotak

Konstanta Boltzman

Hubugan energi radiasi dengan energi dalam kotak


Radiasi benda hitam
Distribusi energi Rayleigh-Jeans
 Radiasi terdiri dari gelombang berdiri yang memiliki
suhu T dengan simpul pada permukaan metalik
 gelombang berdiri ekuivalen dengan osilasi harmonic,
dimana osilasi harmonic dihasilkan dari sejumlah besar
muatan listrik, elektron, yang terdapat pada dinding
rongga
 saat rongga dalam keadaan keseimbangan panas,
densitas energy lektromagnetik di dalam rongga sama
dengan total densitas energy dari muatan partikel dalam
dinding rongga
Radiasi benda hitam
 rata-rata total energy radiasi yang meninggalkan
rongga dihasilkan dengan mengalikan energy rata-rata
osilator dengan jumlah modes (gelombang berdiri)
radiasi dalam interval frekuensi v+dv.

Dengan

  ∫ 𝐸𝑒
− 𝐸 / 𝑘𝑇
𝑑𝐸
 ⟨ 𝐸⟩= 0

− 𝐸 / 𝑘𝑇
=𝑘𝑇
∫𝑒 𝑑𝐸
0

k= 1,3807 x 10-23 JK-1 konstanta Boltzman


u(t,v) divergen untuk nilai v yang tinggi (katastropi
ultraviolet) , dimana secara eksperimen seharusnya
terbatas. Sehingga hukum ini itidak sesuai dengan data
eksperimen kecuali pada v yang rendah. kegagalan
karena penurunan energy rata-rata yang menyatakan
pertukaran energi antara radiasi dan materi adalah
kontinu.

https://encrypted-tbn0.gstatic.com
Radiasi benda hitam
Distribusi
   densitas Energi Plank
 Pada asumsi Rayleigh bahwa sebuah gelombang berdiri dapat
bertukar energi dengan materi, Plank mempertimbangkan
bahwa pertukaran energi antara radiasi dan materi harus diskrit.
 Plack memberikan postulat bahwa energi radiasi (frekuensi )
diemisikan oleh muatan yang berosilasi (dari dinding rongga)
harus diperoleh dari perkalian

 adalah konstnta universal


 adalah energi sebuah “kuantum” radiasi
Radiasi benda hitam
  merepresentasikan frekuensi dari osilasi muatan dalam

dinding rongga sebagaimana frekuensi radiasi yang
diemisikan dari dinding karena frekuensi radiasi yang
diemisikan oleh partikel muatan yang berosilasi
adalah sama dengan frekuensi osilasi partikel tersebut.
sehingga energy osilator frekuensi v harus merupakan
perkalian hv
 tidak sama dengan untuk semua osilator, karena
bergantung pada frekuensi masing-masing osilator.
mekanika klasik tidak memberikan batasan frekuensi
Radiasi benda hitam
Dengan mengasumsikan bahwa energy osilator
terkuantisasi, Plack menunjukan hubungan
termodinamika yang benar untuk energi rata-rata
dengan mengganti integrasi pada distribusi Rayleigh
 
dengan

∫ 𝐸𝑒
sebuah penjumlahan diskrit
− 𝐸 / 𝑘𝑇
𝑑𝐸   ∑

𝑛h𝑣 𝑒 − 𝑛h𝑣 / 𝑘𝑇
𝑛=0 h𝑣
⟨ 𝐸⟩= 0
=𝑘𝑇 ⟨ 𝐸⟩= ∞
= h𝑣 / 𝑘𝑇
∞ − 𝑛h𝑣 /𝑘𝑇 𝑒 −1
∑𝑒
∫ 𝑒 − 𝐸 / 𝑘𝑇 𝑑𝐸 𝑛=0
0

Distribusi Plank

  8 𝜋 𝑣2 h𝑣 8 𝜋 h𝑣 1
𝑢 𝑣 , 𝑇 =𝑁 𝑣 𝐸 = 3
( ) ( ) ⟨ ⟩ h𝑣 /𝑘𝑇
𝑢  ( 𝜆 , 𝑇 ) =𝑁 ( 𝑣 ) ⟨ 𝐸 ⟩= 5 h𝑣 / 𝑘𝑇
𝑐 𝑒 −1 𝜆 𝑒 −1
Radiasi benda hitam

−𝛽𝑣
  3 𝑇
𝑢 (𝑣 , 𝑇 )=𝐴 𝑣 𝑒

2
 8 𝜋 𝑣
3
𝑘𝑇
𝑐
  8 𝜋 𝑣2 h𝑣
𝑢 ( 𝑣 , 𝑇 ) =𝑁 ( 𝑣 ) ⟨ 𝐸 ⟩= 3 h𝑣 /𝑘𝑇
𝑐 𝑒 −1

Anda mungkin juga menyukai