Anda di halaman 1dari 8

Budidaya ikan

mas
Muhammad rizky arsadeka
XI IPA 2
JENIS – JENIS IKAN MAS
Ikan mas hias Ikan mas konsumsi
- ikan koi - ikan mas punten
- ikan kumpay - ikan mas majalaya
- ikan Mas Mutiara - ikan mas rajadanu

Jens
Jens Martensson
Martensson
Pemijahan
Pemijahan adalah proses perkawinan antara ikan jantan dan ikan
betina yang mengeluarkan sel telur dari betina, sel sperma dari
jantan dan terjadi di luar tubuh ikan (eksternal).

Cara pemijahan ikan mas


1. Luas kolam pemijahan 5 meter persegi, dasar kolam sedikit berlumpur,
kolam keringkan lalu isi air pada pagi hari, masukan induk pada sore hari
2. Kolam pemijahan merupakan kolam penetasan
3. Sediakan ijuk untuk menempelkan telur, ijuk ditebar pada permukaan
air
4. Setelah proses pemijahan selesai induk dipindahkan ke kolam lain
5. Setelah benih berumur 5 hari lalu pindahkan ke kolam pendederan.

Jens
Jens Martensson
Martensson 3
Pendederan
Pendederan merupakan proses produksi benih siap tebar dari
larva yang dihasilkan oleh segmen pembenihan

Jens
Jens Martensson
Martensson 4
TAHAP – TAHAP PENDEDERAN
1. Umur benih yang disebar sekitar 5-7 hari (ukuran1-1,5 cm); Perlakuan dan Perawatan Bibit
jumlah benih yang disebar=100-200 ekor/meter persegi; lama Apabila benih belum mencapai ukuran 100 gram, maka benih
pemeliharaan 1 bulan; ukuran benih menjadi 2-3 cm. diberi pakan pelet 2 mm sebanyak 3 kali bobot total benih yang
diberikan 4 kali sehari selama 3 minggu.

II. Setelah tahap I selesai; jumlah benih yang disebar 50-75


ekor/meter persegi; lama pemeliharaan 1 bulan; ukuran benih
menjadi 3-5 cm.

III. Setelah tahap II selesai; jumlah benih yang disebar 25-50


ekor/meter persegi; lama pemeliharaan 1 bulan; ukuran benih
menjadi 5-8 cm. Dan perlu penambahan makanan berupa dedak
halus 3-5% dari jumlah bobot benih.

IV. Setelah tahap III selesai; jumlah benih yang disebar 3-5
ekor/meter persegi; lama pemeliharaan 1 bulan; ukuran benih
menjadi 8-12 cm. Dan perlu penambahan makanan berupa
dedak halus 3-5% dari jumlah bobot benih.

Jens
Jens Martensson
Martensson 5
Pemberian Pakan ikan Mas
Dosis pemberian pakan sebanyak 3-4% dari bobot ikan.
Misalnya, untuk ikan dengan bobot 100 gram berikan pakan 3-4
gram pelet per ekor per hari. Bila kita menanam 1000 ekor ikan
berarti dibutuhkan pakan 3-4 kg per hari. Frekuensi pemberian
pakan 3 kali sehari, diberikan pagi, siang dan sore hari.

Jens
Jens Martensson
Martensson 6
Masa panen
Panen. Budidaya ikan mas biasanya dilakukan selama 6 higga 8
bulan sejak penebaran benih dilakukan. Ikan mas yang dapat
dipanen adalah ber ukuran 300 sampai 400 gram per ekor, dan
disortir berdasarkan ukurannya

Jens
Jens Martensson
Martensson 7
Kesimpulan
Budidaya ikan mas dapat kita panen setelah kurang lebih 3 bulan , selama 3
bulan itu kita tentu harus selalu memantau perkembangan ikan mas
intinya membudidayakan ikan mas bisa dengan melalui 2 cara
Yaitu pemijahan dan pendederan

Jens
Jens Martensson
Martensson 8

Anda mungkin juga menyukai