Anda di halaman 1dari 5

PENCEGAHAN KANKER

PAYUDARA
Payudara adalah bagian tubuh manusia
yang terdapat pada daerah dada yang
terdiri dari :
 Kelenjar susu dan salurannya (termasuk

putting susu sebagai muara pengeluaran


air susu
 Jaringan lemak
 Kelenjar getah bening
 Otot – otot dada
 Jaringan Kulit
Kanker Payudara
Adalah : penyakit tumor ganas di
seluruh jaringan payudara kecuali
jaringan kulit payudara yang dapat
menyebar (metastasis) ke organ –
organ yang lain dan menyebabkan
Kematian.
Siapa saja yang beresiko terkena
Kanker Payudara ?
 Perempuan yang mendapatkan menstruasi
pertama pada usia kurang dari 12 tahun
 Perempuan yang menopause diatas usia 50 tahun
 Belum pernah melahirkan
 Tidak pernah menyusui
 Melahirkan anak pertamaa di usia lebih dari 35

tahun
 Riwayat adanya penyakit tumor jinak
 Adanya riwayat penyakit kanker pada anggota

keluarga lainnya
Deteksi Dini Kanker Payudara
Deteksi dini adanya kanker payudara dilakukan agar sesegera
mungkin dapat diobati apabila ditemukan kelainan dan belum
terjadi penyebaran.
Deteksi dini kanker Payudara dapat dilakukan dengan
berbagai cara antara lain :
 SADARI (pemerikSAan payuDAra sendiRI), yang
dilakukan setiap hari ke 7 – 10 dihitung mulai dari hri
pertama haid, atau bagi yang telah menopause atau yang
tidak haid karena menggunakan alat KB dilakukan rutin
setiap bulan pada tanggal yang sama
 Pemeriksaan Klinis Payudara oleh Bidan / dokter
 Pemeriksaan dengan menggunakan Ultrasonography (USG)
 Pemeriksaan dengan Mammografi
Cara Melakukan SADARI
SADARI dilakukan untuk dapat mengetahui benjolan atau masalah lain
sedini mungkin:
 Berdiri di depan cermin dengan tangan di sisi tubuh ,lihat apakah ada

perubahan pada payudara. Perubahan dapat berupa Ukuran, bentuk, dan


warna kulit atau ada kerutan pada kulit (kulit jeruk) atau ada cekungan /
tarikan kulit ke dalam. Bungkukkan badan di depan cermin dan
perhatikan apakah kedua payudara menggantung seimbang
 Pencet dan urutlah pelan – pelan daerah sekitar putting sampai ujung

puting dan amati apakah keluar cairan yang tidak normal seperti nanah
yang kekuning – kuningan dan terkadang tercampur darah
 Angkat lengan kanan ke atas kepala. Gunakan tangan kiri meraba

payudara kanan dengan menggunakan 3 jari (telunjuk,tengah,manis).


Mulailah dari atas payudara kiri dan gerakkan jari – jari di seluruh
bagian payudara dengan gerakan memutar. Rasakan apakaa ada benjolan
atau penebalan, terus bergerak di seputar payudara dengan gerakan
memutar ke dalam sampai menyentuh puting

Anda mungkin juga menyukai